Anda di halaman 1dari 6

BAB II

ANEKDOT

Kelas XI SOS
SMAN 1 LEMBAR
2020
PENGERTIAN ANEKDOT
• Anekdot adalah sebuah cerita singkat dan lucu atau
menarik, yang mungkin menggambarkan kejadian/orang
sebenarnya

• Anekdot bisa saja sesingkat pengaturan dan provokasi


dari sebuah kelakar
Klasifikasi Anekdot
• Anekdot berdasarkan sifat peristiwa
a) Anekdot nonfiksi (peristiwa nyata dgn tokoh sebenrnya)
b) Anekdot fiksi (kisah fiksi atau hayalan)
• Anekdot berdasarkan tokoh
a) Anekdot tokoh terkenal
b) Anekdot sufi (kisah pemuka agama)
c) Anekdot binatang (kisah menggunakan binatang)
• Anekdot berdasarkan tujuan
a) Anekdot kritik
b) Anekdot nasehat (mengandung nilai2 kehidupan)
c) Anekdot hiburan
BERIKUT CONTOH TEKS ANEKDOT NON FIKSI BERJUDUL
“MASYARAKAT PEDULI LINGKUNGAN”
• Di suatu siang yang cerah dan panasnya • Si Teman : “Iya, tapi nyatanya di sini
menyengat, sinar matahari menerangi jalanan pembangunan industry yang nggak ramah
penuh bangunan gedung dan pabrik itu. lingkungan itu masih banyak. Apalagi kita
• Terdapat seorang pegawai pabrik berjalan sendiri nggak bisa terlepas dari ini semua,
bersama temannya yang baru saja lulus dari
dan ikut terlibat di dalamnya karena
kuliahnya.
kebutuhan ekonomi! Ya, gak?
• Pegawai Pabrik : “Aduh, panas banget ya! Kenapa
harus masuk kerja jam segini sih!” • Pegawai Pabrik : “Iya, nih! Ujung-ujungnya
• Si Teman : “Kamu kerja di mana, sih? Perusahaan kita sekarang ikut-ikutan jadi aktor penyebar
apa, kok masuknya bisa siang begini?” polusi, apalagi sarana dan biaya untuk
• Pegawai Pabrik : “Pabrik tekstil. Tuh, yang menunjang industry lingkungan kurang
letaknya di ujung jalan sana itu, lho! Yang atapnya mencukupi. “
keluar asap tebel itu. • Si Teman : “Iya, kita sebagai rakyat jelata
• Si Teman : “Oh, itu! Kok jadi ingat masa-masa kita tentu nggak bisa apa-apa. Meski udah
di SMA yang, Rin.” berdemo pun suara kita susah didengar,
• Pegawai Pabrik : “ Masa yang mana, tuh?”
apalagi kalo kita nggak kenal sama orang
• Teman : “Ini, lho! Waktu kita dulu sering gencar dalam.”
menyuarakan go green di sekolah.”
• Pegawai Pabrik : “ Semoa saja semua
Pegawai Pabrik : “Oh, iya! Kita dulu suka banget
menyuarakan dukungan buat peduli lingkungan pejabat pandangannya bisa lebih terbuka
ya, Shin? Tapi…” lagi, khususnya tentang masalah pelestarian
lingkungan!”
PENEMUAN HEBAT !
• Seorang laki-laki datang ke Institute of • Para hadirin semakin
science merupakan tempat para
peneliti memperagakan hasil kagum. Tiba-tiba, datanglah
penemuan mereka dan mendapatkan seseorang dari Indonesia.
hak patent bagi penemuan tersebut. “Saya telah menemukan alat
“Saya telah menemukan alat untuk
membuat manusia bisa berbicara
untuk bisa membuat
dengan manusia lain di tempat yang Manusia bisa berjalan
berjauhan. menembus dinding, kaca
• Dan saya menamakan alat itu …
dan besi,” katanya. Para
TELEPON,” katanya. Para hadirin
terkagum-kagum. Tak lama kemudian, hadirin Hebohh besar. “Dan
datang lagi dua orang bersaudara. Saya menamakan alat itu …
“Kami telah menemukan alat untuk PINTU.”
membuat manusia bisa terbang
seperti burung. Dan kami menamakan • WKWKWKWK..
alat itu … PESAWAT TERBANG
TENTUKAN JENIS ANEKDOT APAKAH INI ???
• Suatu hari yang cerah, datanglah
seorang laki-laki kerumah sakit dengan
• SILAHKAN JAWAB DI
kedua telinganya yang terkena luka
bakar.
GRUP WA YAA.. 
• Dokter : “Loh, kenapa telinga anda
pak?”
• Pasien : “Begini dok, tadi saya sedang
menyetrika baju, nah pada saat saya
sedang menyetrika, tiba-tiba telpon saya
berdering. Karena reflek, pada saat itu
sektrika yang saya pegang saya
tempelkan ke telinga kiri saya dok.”
• Dokter : “Oh jadi begitu pak, saya
paham keluhan anda, terus kalau telinga
bapak yang kanan kenapa ?”
• Pasien : “Nah itu dia dok, si bego itu
nelpon lagi.”

Anda mungkin juga menyukai