Anda di halaman 1dari 7

Studi Kelayakan Bisnis

Proposal Bisnis Usaha ''Kim-do''(Kimbab gado-gado)

Kelompok 5 :
Annisa Tristri Permata Citra 171010507073
Almi Azhar 171010507127
Muhammad Irpan Efendi 171010507072
Muhamad Gilang Ramadhan 171010507074
Profil Usaha
Nama Produk : Kim-Do
Bidang Usaha : Kuliner

Jenis produk yang kami tawarkan dalam usaha ini yait


u Kimbap dengan cita rasa gado-gado. Kimbap yang t
erbuat dari nasi dan sayuran digulung dengan lembar
an rumput laut dan disajikan dengan saus gado-gado.
Membuat hal baru dalam menyantap sajian makanan
gado-gado dengan bentuk kimbap.
B. Target Pasar

1. Segmentasi Pasar Produk

Segmentasi pasar produk kami adalah kalangan menengah da


n atas.

2. Target Pemasaran Produk

Target pemasaran produk kami adalah masyarakat semua kala


ngan usia.
C. Promosi dan Pemasaran.

Strategi pemasaran yang kami lakukan yaitu dengan c


ara mempromosikan produk kami lewat akun social
media seperti instagram,whatsapp untuk promosi.
D. Analisis Swot
1. Strenght (Kekuatan)
a. Keunggulan Produk
b. Inovasi Baru
c. Bahan baku mudah di ddapat

2. Weakness (Kelemahan)
d. Produk mudah di tiru
e. Belom memiliki modal yang cukup
f. Belum banyaknya pengetahuan atau ilmu dalam berwirau
saha
g.
(Lanjutan)
3. Opportunities (Peluang)
a. Banyaknya konsumen
b. Sistem pemasaran sekarang yeng lebih mudah dia
kses menjadi salah satu peluang untuk memprom
osikan produk yang di buat

4.Threats (Ancaman
c. Banyaknya Pesaing
E. Alokasi Dana

Anda mungkin juga menyukai