Anda di halaman 1dari 15

INSTRUMENTASI

MIKRO CENTRIFUGE
DAN
MIKRO KAPILER
Kelompok 9

1.Andi Fatimah
2.Muhammad yusril
3.Nurul azizah
MICRO CENTRIFUGE
INSTRUMENTASI
MICRO CENTRIFUGE
DEFENISI
• Centrifuge merupakan alat yang digunakan untuk memisahkan organel berdas
arkan massa jenisnya melalui proses pengendapan,centrifuge menggunakan pr
insip rotasi atau perputaran tabung yang berisi larutan agar bias dipisahkan ber
dasarkan masa jenisnya.

• Micro centrifuge memutar microtubes khusus pada kecepatan tinggi ,volume


micotubes berkisar anatar 0,5-2,0 ml.
Pengoprasian
alat
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oper
ator dalam menggunakan centyrifuge
Diantaranya ialah
• rotor dalam centrifuge harus diseimbangka
n
• Alat harus benar benar diperiksa apakah ad
a kerusakan dan lain lain
• Pada saat centrifuge berputar mesin tidak b
oleh dibuka
• Memerlukan kehatihatian dari operator jang
an sampai rambut atau jas lab nya tersangk
ut pada centrifuge
• Setelah digunakan tutupnya harus dibiarkan
terbuka agar air yang mengembun dapat me
nguap
6

Prinsip kerja
Prinsip centrifuge didasarkan pada pada pemisahan molekuler dari sel at
au organel subseluler.pemisahan tersebut berdasarkan konsep bahwa pa
rtikel yang tersuspensi disebuah wadah akan mengendap ke dasar wada
h karena adanya gaya gravitasi,sehingga laju pengendapan suatu partike
l yang tersuspensi tersebut dapat diatur dengan meningkatkan atau men
urunkan pengaruh gravitasional terhadap partikel.hal tersebut tergantun
g pada ukuran dab bobot jenis dari suspense.hasil nya terbagi dua yaitu
supernatant substansi yang memiliki bobot yang rendah dan pellet adala
h substansi yang berbobot berat.
Fungsi centrifuge

Memutar sampel pad Memaksa partikel lebi Pemisahan kompone


a kecapatan tinggi h berat terkumpul ke n darah dari cairanny
dasar tabung a
Cara penggunaan
Pertama Ketiga
Siapkan larutan yang di murnikan atau yang Masukkan tabung kedalam lubang centrifug
akan di centrifuge kemudian sambungkan al e ,tabung diletakkan dengan cara bersilanga
at dengan arus listrik n,tutup kembali penutup centrifuge

centrifuge

Kedua Ke empat
Nyalakan centrifuge,buka penutup dengan t Atur durasi waktu yang diinginkan dan tentuka
ombel open masukka larutan kedalam gelas n pula kecepatan rotasi putaran,kemudian tek
tabung centrifuge ,larutan yang dimasukkan an tombol ON,setelah pemurnian selesai tekan
haruslah sama ukurannya tombol OPEN dan ambil semua larutan
9
PEMELIHARAAN
Rotor harus dibersihkan

Beban harus seimbang

Kalibrasi alat

Pengecekan power supply

Tidak membuka penutup saat


Keseimbangan diperlukan selama sentrifugasi,karena bila tida
rotor bekerja
k seimbang makan akan terjadi getaran sehingga membuat ha
sil tdak maksimal dan mempercepat rusaknya alat.
MICRO KAPILER
INSTRUMENTASI
MIKRO KAPILER 11

Micro kapiler atau hematocrit kapiler adalah alat serap sampel darah yang digunakan un
tuk menyerap cairan darah yang akan diambil baik iotu darah kapiler maupun darah ven
a dalam jumlah yang kecil/sedikit
MIKRO KAPILER DENGAN STRIP MERAH
Makro pipet dengan strip berwarna merah mempunyai lapisan antikoagulan didalmnya atau
Na2EDTA atau heparin digunakan dalam pengambilan darah kapiler.

MIKRO KAPILER DENGAN STRIP BIRU


Mikro kapiler dengan strip biru merupakan tabung yang tidak memiliki atau men
gandung antikoagulan didalmnya,digunakan dalam pengambilan darah vena

JENIS MIKRO KAPILER


Pengoprasia
n
alat
Alat ini merupakan tabung kecil dengan diam
eter 1mm sehingga memiliki daya kapilaritas
atau menyerap cairan darah yang akan diamb
il,sehingga cukup dengan menempelkan sala
h satu ujungnya maka darah akan mengisi ta
bung sesuai kebutuhan
KESIMPULAN 1
4

Mikro centrif
uge Mikro kapiler
Dalam penggunaan mikro centrifuge yang harus kita perh Mikro kapiler terbagi dua yaitu dengan tanda merah mem
atikan adalah selalu menyeimbangkan rotor jika menggun punyai antikoagulan sedangkan yang biru tidak mengandu
akan centrifuge agar hasil nya maksimal serta tidak meru ng anti koagulan,,dalam penggunaan mikro kapiler pada u
sak alat, mumnya hanya digunakan sekali pakai,setelah itu buang d
itempat sampah khusu bahan infeksius
15

Sekian
Terimakasih

Kelompok 9

Anda mungkin juga menyukai