Anda di halaman 1dari 1

Golongan stevioside

stevioside adalah golongan glikosida diterpenoid, yang terdiri dari


aglikon (steviol) dan tiga molekul glikosida. Selain stevioside, beberapa
senyawa manis lainnya seperti steviobioside, rebaudioside A, B, C, D, E
dan diucoside A diisolasi dari daun S. rebaudiana Bertoni.
semua glikosida diterpenoid memiliki struktur (steviol) kimia yang
sama namun berbeda residu karbohidrat pada C13 dan C19. komponen
utama daun adalah stevioside (5-10% dari total berat kering),
rebaudioside A (2-4%), Rebaudioside C (1-2%) dan dulcuside A (0,4-0,7%).
struktur kimia stevioside dan senyawa terikat meliputi steviol,
rebaudioside A, isostviol dan hidroisosteviol.

Anda mungkin juga menyukai