Anda di halaman 1dari 15

114

114
UJIAN TENGAH SEMESTER
ALAT INDUSTRI KIMIA

KELOMPOK 11
ARGITA KRISNANDYA
(1142025001)
EKA ADI P (1141820016)
MEGA INDAH (1141820024)

INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA


TANGGERANG
2020
INDUSTRI MINUMAN
Study Kasus

• Pada seubah industry minuman, 3750 kg/jam minuman dalam kemasan sachet dengan
komposisi 35% gula (sebagai glukosan), 2 % perasa terung belanda, 50% gum arab sebagai
filler, 5% asam sitrat sebagai pengawet, 5% air dan sisanya zat tambahan lainnya. Setiap bahan
disimpan dalam tangka penyimpanan dan dikirim ke bagian proses secara batch sesuai dengan
besarnya permintaan. Bahan dicampur dalam sebuah tangka berpengaduk, slurry yang keluar
dari tangka pengaduk selanjutnya dialirkan untuk dibentuk menjadi serbuk halus. Sebagai
seorang sarjana Teknik kimia, anda diminta memberikan masukan, analisis dan perhitungan
yang tepat untuk system persiapan, jenis alat dan konsep dasar perancangannya serta energi
pengadukan yang dibutuhkan termasuk neraca massa sederhana dari proses tersebut.

2
INDUSTRI
OLEH: KELOMPOK MINUMAN
SERBUK
11

3
DIAGRAM ALIR
SOLID HANDLING YANG DIGUNAKAN:
PROSES Alat yang digunakan
   
PENYIMPANAN  
 Tangki penyimpanan Alucon
 Glukosa  Tangki penyimpanan Alucon
 Perisa terung  Tangki penyimpanan Alucon
 Gum Arab  Tangki penyimpanan Alucon
 Asam Sitrat  Berdasarkan sifat fisika bahan
 Lain-lain

PENCAMPURAN Eductor
HANDLING Coveyour

 Glukosa  Bucket conveyor trapezoidal


 Perisa terung  Bucket conveyor trapezoidal
 Gum arab  Bucket conveyor trapezoidal
 Asam Sitrat  Bucket conveyor trapezoidal
 Lain-lain  Berdasarkan sifat fisika bahan

   

 Slury  Bucket conveyor mud bucket


   
 Finish Product From Storage tank  Filling Hopper

PENGERINGAN Hot Air Conveyor Oven


GRANULASI Fluidized bed spray granulator
RIZE REDUCTION Ultrafine Grinder
SHIEVING Deck Single Vibrator Ultrasonic Shifter
STORAGE TANK Powder Storage silo
FINISHING Packaging
   
5
Digunakan untuk
memindahkan material solid
SOLID dari satu tempat ke tempat
HANDLING lainnya berdasarkan
karakteristik dan medan
tempuhnya.
Solid Handling yang digunakan:
1. Bucket conveyor 2. Bucket conveyor Mud
trapezoidal Bucket

7
ALASAN PEMILIHAN BUCKET CONVEYOR
Dilihat dari kelebihannya:
Pada dasarnya kebanyakan industri solid handling digunakan bucket
conveyor karena Bucket terbuat dari baja, Bucket digerakkan dengan rantai,
Biaya relatif murah , Rangkaian sederhana , Dapat digunakan untuk mengangkut
bahan bentuk bongkahan, Kecepatan sampai dengan 100 ft/menit, Kapasitas kecil
100 ton/jam

8
Adalah proses yang
cenderung menghasilkan
pengacakan partikel yang
MIXING berbeda dalam suatu sistem
Insert
Insert Image
Image

EDUCTOR (MIXING TANK)

EDUCTOR mixing tank merupakan mixing equipment yang


tergolong sederhana. Pencampurannya tergolong kedalam bulk
mixing dengan pengaduk yang berupa paddler. Dengan bahan
utama 35 % Gula, 2 % perasa terong belanda, 50 % gum arab
sebagai filler, 5% asam sitrat sebagai pengawet, 5 % air di aduk
GRANULASI
Alat yang digunakan dalam teknik granulasi ini disebut mesin fluid bed dryer. Prinsip dari
sistem ini adalah memasukkan bahan pengisi berupa serbuk halus ke dalam mesin (chamber),
kemudian disemprot dengan air atau larutan yang diinginkan. Saat dilakukan penyemprotan,
serbuk yang ada di dalam chamber digerakkan sambil dikeringkan dengan menggunakan udara
panas (70-90OC). Serbuk yang sudah kering akan berbentuk granul. Granul ini kemudian diayak
sesuai ukuran partikel yang diinginkan sehingga diperoleh ukuran partikel yang seragam. Serbuk
yang dihasilkan dari sistem granulasi memiliki kelebihan yaitu lebih mudah larut karena
ukurannya yang halus dan seragam.

Alat yang digunakan adalah Fluidized bed spray granulator

11
TAHAPAN GRANULASI

12
Adalah salah satu operasi
untuk memperkecil ukuran
dari suatu padatan dengan
cara memecah, memotong,
SIZE atau menggiling bahan
REDUCTION tersebut sampai didapat
ukuran yang diinginka
SIZE REDUCTION YANG DIGUNAKAN

1. ULTRAFINE GRINDER

Alasan penggunaan ultrafine grinder:

Ultrafine grinder dapat menghasilkan


serbuk halus (fine powder) dengan
ukuran 1µm -50 µm

14
FINISHING (PACKAGING)

MESIN PENGEMAS PRODUK

15

Anda mungkin juga menyukai