Anda di halaman 1dari 9

IKATAN HIDROGEN

Merupakan ikatan tambahan berupa daya tarik


listrik antara atom hidrogen dengan unsur yang
sangat elektronegatif, sedangkan unsur tersebut
sedang berikatan kovalen dengan atom lain.
Contoh : H2O, NH3, HF, dll

BAGAIMANA HAL ITU BISA TERJADI ???


MEKANISME TERJADINYA…

Hidrogen merupakan unsur yang memiliki ke-


elektronegatifan kecil sehingga jika berikatan dengan unsur
yang sangat elektronegatif (F, O, N) maka pasangan elektron
yang dipakai bersama lebih tertarik ke unsur tersebut.
AKIBATNYA unsur tersebut bermuatan agak negatif dan
hidrogen bermuatan agak positif.
Dalam keadaan tersebut hidrogen dapat membentuk ikatan
tambahan dengan atom lain yang berada didekatnya (lebih
elektronegatif)
BERDASAR CARA TERBENTUKNYA IKATAN
HIDROGEN DIBEDAKAN MENJADI DUA :
Ikatan Hidrogen Intramolekul
Ikatan hidrogen yang terjadi DALAM MOLEKUL tersebut
Contoh : O – Nitrofenol
O H

N O
Ikatan Hidrogen Intermolekul O

Ikatan hidrogen yang terjadi ANTAR MOLEKUL

H
O O
R C C R
O O
H
IKATAN HIDROGEN DALAM STRUKTUR MOLEKUL

Ion kompleks yang mengandung ikatan Hidrogen


Contoh : KHF2 (S) berasal dari K+ dengan HF2-
K+ + (F – H ….F) –

Struktur rantai
Contoh : KHCO3 (S) berasal K+ dengan HCO3-

O O

C C

O O O
–O
H H
Lapisan dua dimensi
Contoh : H3BO3 (S) berasal dari 3 H+ dengan BO33-
O O

B B
O O O O
H H H H
O

B
O O
H H
H H
O O
O O
B
B
O
O
Makromolekul dimensi tiga
Contoh : H2O (S)

H
H
H H
O
O

H
H
ADA 3 PENDEKATAN YANG MENJELASKAN TENTANG
IKATAN HIDROGEN :

PENDEKATAN ELEKTROSTATIK (Terjadi tarik menarik)

H+

A- B-

Terjadi tarik menarik A-….H+…. B-


ditulis : A – H …..B (A dan H terikat kovalen, B sangat
elektronegatif)
PENDEKATAN TEORI IKATAN VALENSI
Kemungkinan yang dapat terjadi :
A dengan H akan berikatan kovalen kemudian karena A sangat
elektronegatif sehingga antara A dan H akan seperti ikatan
ionik (terbentuk ion A- dan H+) baru kemudian H akan
membentuk ikatan kovalen dengan B
PENDEKATAN TEORI ORBITAL MOLEKUL
HF + F- → HF2-
antara F – H ……F terdapat ikatan kovalen yang berasal dari
penggabungann elektron di orbital S dan F sedangkan
pasangan ikatan hidrogen muncul sebagai adanya ikatan yang
berasal dari F meggunakan orbital non bonding

σ*

Nb
PFA PF B S

Anda mungkin juga menyukai