Anda di halaman 1dari 23

PENATALAKSANAAN

DIET BATU GINJAL


OLEH
TONI ANDRI
 Batu ginjal terbentuk karena adanya endapan
berbentuk kristal pada tubulus ginjal atau
ureter.
 Kelainan metabolisme tubuh
 Sebagian besar batu ginjal merupakan garam
kalsium,fosfat,oksalat serta asam urat
 Gejala batu ginjal :
 Nyeri pada abdomen
 Mual,muntah
 Infeksi pada saluran kemih dan sering buang
air kecil
 Sering kambuh
BATU GINJAL (NEFROLITIASIS)
Batu ginjal terbentuk dari garam kalsium, asam
urat, sistin dan struvit (magnesium)
Adanya batu akan bergejala bila telah masuk ke
ureter atau menutup pertemuan antara
ureter dengan pelvis ginjal

Pengobatan & pencegahan :


1. Penghancuran batu dengan gelombang kejut
2. Penghancuran batu dengan gelombang
ultrasonik
3. Penghancuran batu dengan kombinasi
endoskopi dan gelombang ultrasonik
RIWAYAT PENYAKIT BATU
 Sejak 7000 tahun yang lalu diderita oleh
raja.
 Data Pernefri th 2000, obstruksi dan infeksi
di ginjal & kemih disebabkan oleh batu
 Batu merupakan penyebab nomor dua gagal
ginjal
 Persoalan mengapa batu bisa terbentuk
belum jelas benar
PENYAKIT BATU DIGOLONGKAN MENJADI BATU
GINJAL ATAU KANDUNG KEMIH MENURUT
TEMPAT TERJADINYA
BEBERAPA FAKTOR DIDUGA
MEMPENGARUHI PEMBENTUKAN BATU
 Proses Biologis yaitu adanya supersaturasi dari
garam-garam dalam urine
 Faktor Genetik
 Defisiensi faktor protektif : rendahnya sitrat &
magnesium
 Kelainan PH urine
 Makanan & air
KALSIUM MERUPAKAN UNSUR
POKOK PEMBENTUK BATU (80%)
Komposisi Batu Ginjal/Sal.kemih

1%
3%
3%
Cysteine
17%
uric acid
43% Ca pospat
Ca pospat+mg
Ca ox
33% Ca ox+Ca pos
KONSENTRASI GARAM YANG TINGGI DI URIN &
KURANG MINUM PENYEBAB TERBENTUK BATU
 Hiperkalsiuria, pada laki2 >
300 mg/hari dan wanita >250
mg/hari

 Hiperoksalouria
 Rendahnya volume urine
 PH urine
PH basa terbentuk batu
kalsium. N : 5.6-6.5
 Aktifitas
HIPERKALSIURI
 Hiperkalsiuri tipe 1.
Diberi diet atau tidak diberi diet tetap
hiperkalsiuria

 Hiperkalsiuri tipe 2
Diberi diet rendah kalsium, kalsium di urine
menurun
TINJAUAN DIET BATU GINJAL/SALURAN
KEMIH MASA LALU

 Banyak minum
 Rendah kalsium
dengan maksud
menurunkan kalsium
di urine
 Tinggi sisa asam
PENELITIAN MENGENAI
DIET RENDAH KALSIUM
 Diet rendah kalsium menyebabkan peningkatan
absorbsi oksalat diintestinal meningkat shg
menyebabkan hiperoksalouria merupakan salah
satu penyebab batu terbentuk kembali
 Diet rendah kalsium menyebabkan
meningkatnya resorbsi calsium pada tulang yang
menyebabkan menurunnya densitas tulang dan
mayoritas terbentuk batu kembali, krn tetap
terjadi hiperkalsiuria.
PENELITIAN CURHAN AND COLLAGE
TH 1980 DI USA
 Perawat sehat 91.731 orang
 Diikuti 12 tahun, kejadian batu 864 orang
 Food record
 Pada Asupan kalsium yang tinggi
menurukan kejadian batu
 Perawat yang memakai suplemen Ca
beresiko terbentuk batu daripada yang
mengkonsumsi makanan tinggi kalsium
SAAT INI PADA DIET BATU KALSIUM
YANG PERLU DIPERHATIKAN ADALAH :
 Protein
 Garam
 Air
 Asam urat
 Oksalat
 Fosfat
 Magnesium
 Sitrat
 Serat
 PH urine

SITRAT
Hipositrauria merupakan faktor
resiko pembentuk batu. 15-50%
 Sitrat melarutkan kalsium
sehingga menghambat
terbentuknya batu
 Pemberian 2 buah perasan jeruk
nipis sebagai sumber sitrat yg
efektif, dpt menghilangkan
hipositrauria, mengurangi kadar
kalsium dan oksalat pada air
kemih.
 Dapat mencegah batu kalsium
oksalat

( Penelitian Prof. DR, Syabani,


SPD-GH Jogyakarta, 2001)
TUJUAN DIET BATU KALSIUM
 Mencegah atau memperlambat terbentuknya
kembali batu
 Meningkatkan eksresi garam dalam urine dengan
cara mengencerkan urine melalui asupan air
 Memberikan diet sesuai komponen batu
SYARAT DIET SECARA UMUM
 Energi disesuaikan dengan kebutuhan
 Protein sedang 0.8 – 1 gram/kg BB (10-15%)
 Lemak ± 25% dari total kalori
 Karbohidrat sisa dari kebutuhan energi total
 Cairan 2.5-3 liter/hari
 Serat ± 25 gr
 Kalsium normal 800 - 1000 mg
 Rendah oksalat
 Fosfat normal ± 1000 mg
 Natrium 2300 mg
SPESIFIK DIET :

 Apabila batu calsium


oksalat tingkatkan
fosfat, magnesium
 Kurangi oksalat
INFLUENCES OF DIET ON URINARY
STONE DISEASE

+
Ca Ph
lci os
u m pa
te
KH Fa Ci
t Fi M
be g tra Flu
r te ids
Stone
Risk Pr
ot Sal Ok Sul Po Vi
ei n t sa fa ta t
lat t s iu
m Al
co
h ol

-
KESIMPULAN :
 Kejadian Batu ginjal / batu saluran kemih
dipengaruhi oleh beberapa faktor.
 80 % batu dengan komposisi kalsium
 Diet rendah kalsium secara umum tidak
dianjurkan.
LATIHAN SOAL :
 tn U.usia 45 tahun Tb = 165 cm, BB= 65 kg
pensiun dini PNS,mengalami lemas mual
muntah smrs,riwayat penyakit dahulu asam
urat,BAK keluar darah dan nyeri
pinggang,seorang perokok sehari 3
bungkus.suka makan santan dan gorengan.
Tensi 130/90 mmHg,Nadi 90x/mnt Suhu 370C
 Hasil lab diperoleh :
 Hb 8,5 g/dl
 Total protein 4,5 g/dl
 Asam urat 7,5 mg dl
 Hdl direk 36,5 mg/dl
 HCT 25,5 %
 MCV 66,7 fL
 MCH 23,4 Pg
 BUN 123,7 mg/dl
 WBC 13,7 U/l
 Hasil recall diperoleh :
 E = 1637 kkal
 P= 22,6 gram
 L= 29 gram. KH = 225 gr
 Kerjakan dengan asuhan gizi terstandar

Anda mungkin juga menyukai