Anda di halaman 1dari 29

PERPAJAKAN 2

Ketentuan Umum dan Cara Perpajakan

Kelompok1

Perpajakan 2
KELAS A
BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 1
Anggota Kelompok 1

1. Muhammad Rahman Ridwan (12030117130082)


2. Davin Joshua Pitua Simanjutak (12030117130105)

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 2
-[ Perpajakan 2 ]-

 Pengertian-Pengertian Dalam Ketentuan


Umum Perpajakan

P e n g e r ti a n b e r da s ar k a n P a s a l 1 U U N o .2 8 Ta h u n 2 0 0 7 :

• Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau
badan yang bersifat memaksa berdasarkan undang-undang, dengan tidak
mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi
sebesar-besarnya kemakmuran rakyat

• Wajib pajak adalah orang pribadi atau badan, meliputi pembayar pajak,pemotong
pajak dan pungutan pajak, yang mempunyai hak dan kewajiban perpajakan sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 3
-[ Perpajakan 2 ]-

P e n g er ti an b e r d a s a r k a n Pa s a l 1 U U N o . 2 8 Ta h u n 2 0 0 7 :

• Badan adalah sekumpulan orang dan/atau modal yang merupakan kesatuan,baik


yang melakukan usaha,yang meliputi perseroan terbatas, perseroan komanditerm
perseroan lainya,badan usaha milik negara atau badan usaha milik daerah dengan
nama dan dalam bentuk apa pun,firma, Kongsi,Koperasi,dana pension, atau
organisasi lainya, lembaga dan bentuk badan lainya termasuk kontrak investasi
kolektif dalam bentuk usaha tetap

• Nomor Pokok Wajib Pajak adalah nomor yang diberikan kepada Wajib Pajak
sebagai sarana dalam administrasi perpajakan yang dipergunakan sebagai tanda
pengenal diri atau identitas wajib dalam melaksanakan hak dan kewajiban
perpajakan

• Pajak yang terutang adalah pajak yang harus dibayar pada suatu saat, dalam masa
pajak dan tahun pajak, atau dalam bagian tahun pajak sesuaidengan ketentuan
peraturan perundang undangan perpajakan

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 4
Kewajiban dan Hak Wajib Pajak
KEWAJIBAN WAJIB PAJAK
• Mendaftarkan diri pada kantor direktorat jendral pajak
• Melaporkan usahanya pada kantor direktorat jendral pajak
• Mengisi surat pemberitahuan dengan benar,lengkap, dan jelas
• Membayar atau menyetor pajak dengan menggunakan surat setoran pajak ke kas
negara
• Membayar pajak yang terutang sesuai dengan peraturan perundang-undangan
• Menyelengarakan pembukuan bagi Wajib Pajak orang pribadi yang melakukan
kegiatan usaha atau pekerjaan bebas dan Wajib Pajak badan, dan melakukan
pencatatan bagi wajib pajak orang pribadi yang melakukan kegiatan usaha atau
pekerjaan bebas.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 5
Kewajiban dan Hak Wajib Pajak

HAK WAJIB PAJAK


• Melaporkan beberapa masa pajak dalam 1 (satu) surat pemberitahuan masa
• Mengajukan surat keberatan dan banding bagi Wajib Pajak dengan kriteria tertentu
• Memperpanjang jangka waktu penyampaian surat pembertitahuan tahunan
• Mengajukan permohonan pengembalian kelebihan pembayaran pajak
• Mengajukan permohonan banding
• Menunjuk seorang kuasa dengan surat kuasa khusus untuk menjalankan hak dan
memenuhi kewajiban sesuai dengan ketentuan peraturan perunang undangan

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 6
Nomor Pokok Wajib Pajak
(NPWP)

1. Sarana dalam administrasi perpajakan yang


dipergunakan sebagai tanda pengenal diri atau
identitas Wajib Pajak.

2. NPWP juga dipergunakan untuk menjaga


ketertiban dalam pembayaran pajak dan dalam
pengawasan administrasi pajak

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 7
Format NPWP:
XX.XXX.XXX.X.XXX.XXX

1. Sarana dalam administrasi perpajakan yang


dipergunakan sebagai tanda pengenal diri atau
identitas Wajib Pajak.

2. NPWP juga dipergunakan untuk menjaga


ketertiban dalam pembayaran pajak dan dalam
pengawasan administrasi pajak

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 8
Tempat Pendaftaran NPWP
NO Wajib Pajak Tertentu Akuntansi Keuangan
1 1. BUMD yang berkedudukan di wilayah DKI
Jakarta
KKP perusahaan Negara dan Daerah
2. Wajib Pajak Bumn yang termasuk anak
perusahaan yang penyertaan modal induknya
lebih dari 50%
2 Wajib Pajak penaman Modal asing KKP Penanaman Midal Asing
3 Wajib Pajak BUMD,dan bentuk usaha tetap KKP yang wilayah kerjanya meliputi tempat kedudukan
wajib pajak BUMD dalam bentuk usaha tetap
4 Wajib Pajak yang pernyataan pendaftaran KKP perusahaan masuk Bursa
emisi sahamnya telah dinyatakan efektif oleh
Bapepam.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 9
TATA CARA PENDAFTARAN
NPWP

Secara Langsung

Melalui Elektronik

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 10
Penghapusan NPWP

•Diajukan permohonan penghapusan NPWP oleh Wajib Pajak dan/atau ahli


warisnya apabila Wajib Pajak sudah tidak memenuhi persyaratan subjektif
dan/atau objektif sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
perpajakan.
•Wajib Pajak badan dilikuidasi karena penghentian atau peggabungan usaha
•Wajib Pajak Bentuk Usaha Tetap menghentikan kegiatan usahanya di
Indonesia atau
•Dianggap perlu oleh Direktur Jenderal Pajak untuk menghapuskan NPWP
dari Wajib Pajak yang sudah tidak memenuhi persyaratan subjektif dan/atau
objektif sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- SLIDE 11
Surat Setoran Pajak (SSP)
Bukti pembayaran atau penyetoran pajak yang telah
dilakukan dengan menggunakan formulir atau telah
dilakukan dengan cara lain ke kas negara melalui
tempat pembayaran yang ditunjuk oleh Menteri
Keuangan
Formulir SSP dalam rangkap 4
1. Untuk arsip WP
2. Untuk KKPN
3. Untuk dilaporkan oleh WP ke kantor pelayanan
Pajak
4. Untuk arsip kantir penerima pembayaran

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 12
PEMOTONGAN/PEMUNGUTAN

1. PPH pasal 21 adalah pemotongan pajak atas pekerjaan atau kegiatan yang
dilakukan Wajib Pajak
2. PPH pasal 22 adalah pemotongan sehubungan dengan pembayaran penyerahan
barang, impor barang
3. PPH pasal 23 adalah pemotongan sehubungan dengan
deviden,Bungan,royalty,sewa.
4. PPH pasal 26 adalah pemotongan sehubungan pengasilan yang diterilma oleh
wajib pajak luar negeri
5. PPH Final Pasal 4 ayat 2 adalah pemotongan sehubungan deposito,penjualan
tanah dan bangunan,persewaan tanah,hadiah,bunga, obligasi
6. PPH pasal 15 adalah pemotongan sehubungan pengeboran minyak,gas, panas
bumi

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 13
PEMOTONGAN/PEMUNGUTAN

1. PPN (Pajak pertambahan Nilai


Adalah pajak yang dikenakan atas nilai tambah suatu barang dan jasa

2. PPnBM(Pajak penjualan atas barang mewah)


Adalah pajak khusus untuk barang-barang mewah

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 14
-[ Perpajakan 2 ]-

 SURAT PEMBERITAHUAN
TAHUNAN (SPT)
• SPT adalah Surat yang oleh wajib pajak digunakan untuk melaporkan
perhitungan dan pembayaran pajak yang terutang menurut ketentuan peraturan
perundang-undangan perpajakan.
• SPT Masa, adalah surat yang oleh wajib pajak digunakan untuk melaporkan
perhitungan dan atau pembayaran pajak yang terutang dalam suatu Masa Pajak
atau pada suatu saat.
• SPT Tahunan, adalah surat yang oleh WP digunakan untuk melaporkan
perhitungan dan pembayaran pajak yang terutang dalam suatu Tahun Pajak

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 15
-[ Perpajakan 2 ]-

 SURAT PEMBERITAHUAN
TAHUNAN (SPT)
• SPT adalah Surat yang oleh wajib pajak digunakan untuk melaporkan
perhitungan dan pembayaran pajak yang terutang menurut ketentuan peraturan
perundang-undangan perpajakan.
• SPT Masa, adalah surat yang oleh wajib pajak digunakan untuk melaporkan
perhitungan dan atau pembayaran pajak yang terutang dalam suatu Masa Pajak
atau pada suatu saat.
• SPT Tahunan, adalah surat yang oleh WP digunakan untuk melaporkan
perhitungan dan pembayaran pajak yang terutang dalam suatu Tahun Pajak

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 16
-[ Perpajakan 2 ]-

 SURAT KETETAPAN PAJAK

• Surat Ketetapan Pajak Kurang Bayar (SKPKB)


• Surat Ketetapan Pajak Kurang Bayar Tambahan (SKPKBT)
• Surat Ketetapan Pajak Nihi (SKPN)
• Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar (SKPLB)

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 17
-[ Perpajakan 2 ]-

 Kelebihan Pembayaran Pajak

P aj a k Le b ih Ba y a r

Definisi lebih bayar diatur dalam Pasal 28 UU PPh yang menyebutkan bahwa PPh lebih bayar terjadi apabila pajak yang terutang
untuk suatu tahun pajak ternyata lebih kecil dari jumlah kredit pajak, maka setelah dilakukan pemeriksaan oleh Direktur Jenderal
(Dirjen) Pajak atau pejabat yang ditunjuk, kelebihan pembayaran pajak dikembalikan setelah diperhitungkan dengan utang pajak
berikut sanksi-sanksinya.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 18
-[ Perpajakan 2 ]-

Pengembalian Dilakukan Dalam 1 Bulan Untuk:


First Second Third

Surat Ketetapan Pajak Lebih Surat Ketetapan Pajak Lebih  Surat Keputusan


Bayar, dihitung pada tanggal Bayar, dihitung pada tanggal Pengembalian Pendahuluan
diterimanya permohonan terbit Kelebihan Pajak, dihitung
pada tanggal terbit

Fourth Fifth Sixth


Surat Keputusan Keberatan, Surat Keputusan Pengurangan Surat Keputusan Pengurangan
Surat Keputusan Pembetulan,   Sanksi Administrasi, Surat Ketetapan Pajak, Surat Keputusan
dihitung pada tanggal terbit Keputusan Penghapusan Pembatalan Ketetapan Pajak, dihiitung
Sanksi Administrasi, dihitung pada tanggal terbit.
pada tanggal terbit

Seventh Eighth

Putusan Banding dihitung Putusan Peninjauan Kembali


dihitung sejak diterimanya
sejak tanggal diterimanya
Putusan Banding tersebut. Putusan Peninjauan Kembali
tersebut.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 19
Apabila terjadi keterlambatan pengembalian maka
wajib pajak berhak mendapatkan imbalan bunga
sebesar 2% perbulan atas keterlambatan pengembalian
lebih bayar pajak.

Bonus Fakta

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 20
-[ Perpajakan 2 ]- Tepat waktu dalam Tidak ada tunggakan
penyampaian Surat pajak kecuali untuk
Kelebihan Bayar Pajak bagi Wajib Pemberitahuan yang ada izin.

Pajak dengan Kriteria Tertentu


Laporan keuangan yang Tidak pernah dipidana.
telah diaudit akuntan
publik/lembaga
pengawasan keuangan
Wajib pajak dengan kriteria tertentu adalah Wajib Pajak yang: pemerintah dengan
pendapatan Wajar Tanpa
Pengecualian selama 3
tahun berturut-turut.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 21
-[ Perpajakan 2 ]- Wajib Pajak orang Wajib Pajak orang pribadi yangm
enjalankan usaha
pribadi yang tidak atau pekerjaan bebas yang jumlah
Kelebihan Bayar Pajak bagi Wajib menjalankan usaha
atau pekerjaan bebas
peredaran dan lebih bayar sampai
jumlah tertentu.
Pajak yang Memenuhi Persyaratan
Tertentu Wajib Pajak badan dengan
jumlah peredaran dan
Pengusaha Kena Pajak
yang menyampaikan Surat
jumlah lebih bayar sampai Pemberitahuan Masa Pajak
dengan jumlah tertentu Pertambahan Nilai dengan
Wajib pajak yang memenuhi persyaratan tertentu adalah: jumlah penyerahan dan lebih
bayar sampai dengan jumlah
tertentu.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 22
-[ Perpajakan 2 ]-

Tata Cara Pengembalian Kelebihan Pembayaran Pajak


First Second Third

Wajib Pajak (WP) dapat mengajukan Dirjen Pajak menerbitkan Surat Ketetapan Pajak Lebih SKPLB diterbitkan oleh Direktur Jenderal Pajak
permohonan restitusi ke Dirjen Pajak Bayar (SKPLB) dalam hal: paling lama 12 (dua belas) bulan sejak surat
• Pajak Penghasilan,  permohonan diterima secara lengkap.
melalui Kantor Pelayanan Pajak (KPP) tempat
• Pajak Pertambahan Nilai,
WP terdaftar atau berdomisili.
• Pajak Penjualan atas Barang Mewah, 

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 23
A p a b i l a S K P L B t e r l a m b a t d i t e r b i t k a n , k e p a d a Wa j i b
Pajak diberikan imbalan bunga sebesar 2% (dua
persen) per bulan dihitung sejak berakhirnya jangka
waktu 1 (satu) bulan tersebut sampai dengan saat
d i t e r b i t k a n S u r a t K e t e t a p a n P a j a k L e b i h B a y a r.

Bonus Fakta

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 24
-[ Perpajakan 2 ]-

 Surat Tagihan Pajak (STP)

S ur at Ta g ih a n Pa j a k

 adalah surat untuk melakukan tagihan pajak dan/atau sanksi administrasi berupa bunga dan/atau denda dan berfungsi sebagai
koreksi pajak terutang, sarana mengenakan sanksi kepada wajib pajak, serta  sarana menagih pajak. 

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 25
-[ Perpajakan 2 ]-

Surat Tagihan Pajak (STP) Diterbitkan Apabila:


First Third

Pajak Penghasilan dalam Wajib Pajak dikenakan


tahun berjalan, tidak atau Second sanksi administrasi berupa
kurang bayar. denda atau bunga.
Surat Pemberitahuan
terdapat kekurangan
pembayaran pajak sebagai
akibat salah tulis dan atau
salah hitung.
Fifth

Fourth • Pertama, pengusaha yang tidak dikukuhkan


sebagai Pengusaha Kena Pajak, tetapi
Pengusaha yang dikenakan pajak membuat faktur pajak.
berdasarkan Undang-Undang PPN tetapi
• Kedua, pengusaha yang telah dikukuhkan
tidak melaporkan kegiatan usahanya untuk
sebagai Pengusaha Kena Pajak tetapi tidak
dikukuhkan sebagai Pengusaha Kena Pajak.
membuat faktur pajak. 
• Ketiga, PKP membuat faktur pajak tetapi
tidak tepat waktu atau tidak mengisi
selengkapnya faktur pajak.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 26
-[ Perpajakan 2 ]-

 Sanksi Pajak
S a nk si P a j a k

Sanksi pajak adalah suatu tindakan yang diberikan kepada Wajib Pajak ataupun pejabat yang berhubungan dengan pajak yang
melakukan pelanggaran baik secara sengaja maupun karena alpa. Sanksi perpajakan merupakan jaminan bahwa ketentuan peraturan
perundang-undangan perpajakan akan dipatuhi. Dengan kata lain, sanksi perpajakan merupakan alat pencegah agar wajib pajak
tidak melanggar norma perpajakan.

S a nk si A dm i ni s t r a s i

Sanksi administrasi berupa bunga dikenakan apabila wajib pajak tidak atau kurang membayar utang pajak yang tertera di Surat
Ketetapan Pajak. Di UU Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP), besaran sanksi bunga pajak dipatok sebesar 2% per bulan
dari jumlah kurang bayar pajak.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 27
-[ Perpajakan 2 ]-

Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpanjangan jangka waktu pengajuan keberatan Wajib
Perpajakan Berhubungan Dengan Pajak sebagaimana dimaksud dalam Pasal 25 ayat (3)
Undang-Undang KUP. 
COVID-19 (2020-2021)
Perpanjangan jangka waktu pengembalian kelebihan
Sehubungan dengan ketentuan Pasal 8 dan Pasal 28 angka 1
pembayaran pajak sebagaimana dimaksud dalam Pasal 11
Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1 Tahun ayat (2) Undang-Undang KUP.
2020 tentang Kebijakan Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem
Keuangan Untuk Penanganan COVID-19 dan/atau Dalam Rangka
Menghadapi Ancaman yang Membahayakan Perekonomian Perpanjangan jangka waktu penerbitan surat ketetapan pajak
Nasional dan/atau Stabilitas Sistem Keuangan maka sehubungan dengan permohonan pengembalian kelebihan
pembayaran pajak sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17B
pemerintah menetapkan petunjuk pelaksanaan jangka waktu ayat (1) Undang-Undang KUP.
pelaksanaan hak dan pemenuhan kewajiban perpajakan yang terdiri
dari:
Perpanjangan jangka waktu pemberian keputusan atas
keberatan yang diajukan oleh Wajib Pajak sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 26 ayat (1) Undang-Undang KUP.

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 28
THANK YOU

FIN

BY MIKOKIT -[ F I L ]- S L I D E 29

Anda mungkin juga menyukai