Anda di halaman 1dari 4

Keunggulan dan Kelemahan

Pemeriksaan crossmatch
Metode Tabung
Keunggulan Kelemahan
• Biaya pemeriksaan cenderung lebih • Memerlukan waktu lebih lama
murah
• Diperlukan tahap pencucian
• Tidak memerlukan alat-alat khusus
• Kemungkinan flase positive dan
• Masih dipertimbangkan sebagai false negative nya lebih besar
gold standard
dari metode gel
• Untuk BDRS yang jumlah sampel
nya sedikit akan sangat • dibutuhkan banyak tabung
menguntungkan mengingat
biayanya lebih murah
Metode Gel
Keunggulan Kelemahan
• Dapat diaplikasikan untuk pemeriksaan pada
bank darah secara luas • Perlu peralatan khusus
• Hasil reaksi aglutinasi stabil sampai 2-3 hari (semi automatic) seperti
dengan posisi mikrotube tegak, dan di simpan Grifols DG Spin (digital
di refrigerator. sentrifuge), Grifols DG
• Metode pemeriksaan mudah, sederhana Therm (Digital incubator)
tanpa tahap pencucian dan waktu
pemeriksaan lebih singkat • Biaya pemeriksaan lebih
• Jumlah sampel yang dibutuhkan lebih sedikit mahal
• Keamanan pekerja lebih baik karena paparan
terhadap sampel dapat dikurangi
referensi
• Swarupa Nikhil Bhagwat, Jayashree H Sharma, Julie Jose, and
Charusmita J Modi. 2015. Comparison Between Conventional and
Automated Techniques for Blood Grouping and Crossmatching:
Experience from a Tertiary Care Centre. Journal of Laboratory
Physicians  7(2): 96–102
• http://erepo.unud.ac.id/id/eprint/10877/1/98d38a00f80992672b1c4
c1b2d8c7cb7.pdf
• http://repository.unimus.ac.id/442/3/BAB%20II.pdf
• https://www.slideshare.net/mobile/andreei/ti16-8396517

Anda mungkin juga menyukai