Anda di halaman 1dari 38

PUSKESMAS DUKUH

KECAMATAN KRAMAT JATI


JAKARTA TIMUR
Gedung Puskesmas Kelurahan Dukuh
• Dibangun : Bln April Tahun 1984
• Mulai dimanfaatkan : Tahun 1984
• Luas Tanah : 1978 m2
• Renovasi : thn 2013
• Pemanfaatan gedung : Desember 2013
• Luas bangunan :128 m2
• Sumber air : Air tanah
• Listrik : 23.000 volt
• Genset : 40.000 volt
• IPAL
VISI
Wujudkan Kramat Jati yang sehat paripurna
MISI
Memberikan Pelayanan
Prima

Memberdayakan &
meningkatkan peran serta
Meningkatkan Kompetensi masyarakat
SDM

Meningkatkan sarana dan


prasarana
Melakukan perbaikan
yang berkelanjutan

Meningkatkan peran serta


lintas sektoral
NILAI – NILAI PUSKESMAS
“Q E R E N”
Memberikan pelayanan yang berkualitas demi tercapainya
QUALITY pelayanan prima bagi masyarakat

Melayani seluruh kebutuhan pasien secara menyeluruh dengan


sepenuh hati dan berempati kepada pasien (memperlakukan orang
EMPATHY lain sebagaimana ingin diperlakukan), dengan menjunjung tinggi
nilai-nilai kemanusiaan

Melayani dan melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab


RESPONSIBLE sebagai pribadi yang mandiri dalam bentuk pengabdian diri bagi
negeri

Selalu meningkatkan kompetensi mandiri dalam upaya memberi


EDUCATED pelayanan yang optimal serta mengedukasi masyarakat demi
terciptanya masyarakat Kramat Jati yang sehat

Memiliki semangat yang baru setiap hari,pantang menyerah dalam


NEW SPIRIT menghadapi segala tantangan yang ada dimasa depan menuju
Kramat Jati yang sehat
DATA DEMOGRAFI
Luas Wilayah
198,09 Ha
BATAS WILAYAH KELURAHAN DUKUH

Sebelah Utara : Kali Cipinang / Kel Kramat Jati.


Sebelah Timur : Jalan Tol Jagorawi / Kel. Pinang Ranti.
Sebelah Selatan : Ring Road / Kel. Rambutan.
Sebelah Barat : Kali Cipinang / Kel. Rambutan
DEMOGRAFI PENDUDUK
JUMLAH PENDUDUK BERDASARKAN
UMUR
Fasilitas Kesehatan di Kel. Dukuh
• Puskesmas : 1 • drg. Praktek : 1
• Rumah Sakit : 0 • Bidan Praktek : 2
• Klinik Swasta : 2 • Posyandu balita : 11

• Klinik Bersalin : 1 • Posyandu Lansia : 5


• Pos Bumil : 5
• Apotek : 2
• RW Siaga : 6
• dr. umum Praktek : 2
• Kader posyandu : 85
Kesehatan Lingkungan
a. Daerah rawan banjir :
RW 3 : RT 10 ,11 ,12 ,13 dan 14
RW 4 : RT 9 ,11 ,dan 15
RW 6 : RT 01, 02, 03, 04, 05, 06, 07 dan 08

b. Daerah padat :
RW 3 : RT 11
RW 4 : RT 11,14 dan 15
Jumlah Pegawai
• Dokter umum : 2 orang • Sanitarian : 1 orang
• Dokter Gigi : 1 orang • Nutrisionist : 1 orang
• Perawat : 2 orang • KPLDH : 4 orang
• Perawat Gigi : 1 Orang • Cleaning Service : 2 orang
• Bidan : 3 orang • Security : 1 orang
• Tenaga Administrasi : 3 orang
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
Tabel Upaya Kesehatan Masyarakat
No
1. Kesehatan Lingkungan
2. KIA dan KB
3. Pencegahan & Pengendalian Penyakit
4. Perawatan Kesehatan Masyarakat
5. Upaya Kesehatan Sekolah
6. Gizi
7. Posyandu Lansia
8. Kesehatan Reproduksi Remaja
9. Program Surveilans
10. P2PM & P2PTM
11. Pengobatan Tradisisonal
12. Inovasi GKM Srikandi
13. Promosi dan Informasi kesehatan
Kesehatan Lingkungan
Kegiatan yang dilakukan berupa
Dalam gedung meliputi :
• Penanganan pengelolaan Limbah medis padat dan cair, B3
• Pengambilan dan pengiriman sample Ipal Puskesmas ke Labkesda
• Pengambilan dan pengiriman sample air bersih Puskesmas
• Pelaksanaan Adipura dilingkungan Puskesmas
• Pelaksanaan Konseling Sanitasi
Luar gedung meliputi :
• Pengambilan dan pengiriman sample depot air minum
• Pengambilan dan pengiriman sample air bersih pemukiman
• Pembinaan dan pengawasan TTU
• Pembinaan dan pengawasan TPM
• Pembinaan dan pengawasan fasilias olah raga
• Pembinaan dan pengawasan Home Industri
• Pengambilan sample hajatan dan takjil
• Pelaksanaan PSN
KIA & KB
Pelayanan KIA dalam gedung :
• Pemeriksaan Kehamilan
• Pemeriksaan Ibu Nifas
• Rujukan Ibu hamil
• Imunisasi
• SDIDTK
• Pemeriksaan Hepatitis pada Ibu hamil
• Pemeriksaan IMS dan HIV/AIDS pada Ibu hamil
Pelayanan KIA Luar gedung :
• Kunjungan Bumil Resti
• Kunjungan Nifas Resti
• Kunjungan Bayi Resti
• Pemeriksaan SDIDTK pada Balita dan PAUD
• Imunisasi pada bayi
Upaya Kesehatan Sekolah
• Penjaringan kesehatan peserta didik tingkat dasar
• Pemeriksaan kesehatan berkala pada peserta didik tingkat dasar dan tingkat
lanjutan
• Penyuluhan dan konseling kesehatan
• Pelayanan upaya kesehatan gigi sekolah (UKGS).
Posyandu Lansia
• Pemeriksaan dan pembinaan Posyandu Lansia
• Olahraga/kesegaran jasmani bagi lansia
• Penyuluhan yang berkaitan dengan masalah kesehatan usia lanjut.
Gizi
• Penyuluhan Edukasi Gizi penjual makanan di kantin sekolah dan
lingkungan masyarakat
• Penyuluhan ASI Ekslusif
• Kunjungan rumah balita gizi buruk
• Sosialisasi gizi di sekolah
• Penyuluhan gizi lansia
• Sosialisasi Kadarzi
Program Surveilans
Adapun kegiatan surveilans di Puskesmas Kelurahan Dukuh:
• Pelacakan kasus penyakit potensial KLB
• Pengambilan dan pengiriman sampel spesimen penyakit potensial KLB
• Entry data kematian by name
• Verifikasi dan membuat SKMK/SKPK
• Autopsi verbal kematian
• Monev Petugas Surveilans & Kematian
• Sosialisasi SKPK/SKMK
• Pembentukan tim surveilans TK RW
ESSENSIAL
ESSENSIAL PENGEMBANGAN

1. PROMKES
PROMKES  PPSM
 LANSIA
2. KESLING
KESLING
 UKGS/UKGM
3. KIA-KB
KIA-KB
 UKS
4. GIZI
GIZI
 KESWA
5. PENCEGAHAN
PENCEGAHAN
 BATRA
DAN
DAN PENGENDALIAN
PENGENDALIAN PENYAKIT
PENYAKIT  PERKESMAS
 KPLDH
ANALISA MASALAH PENCAPAIAN SPM TAHUN 2019
BIDANG KESEHATAN TAHUN 2019
NO STANDAR PELAYANAN MINIMAL TARGET CAPAIAN 2017

1 Pelayanan kesehatan ibu hamil 100% 100%

2 Pelayaan kesehatan ibu bersalin 100% 100%

3 Pelayanan kesehatan bayi baru lahir 100% 100%

4 Pelayanan kesehatan balia 100% 100%

Pelayanan kesehatan pada usia


5 pendidikan dasar 100% 100%

Pelayanan kesehatan ada usia


6 produktif 100% 30,65%

7 Pelayanan kesehatan usia lanjut 100% 90%


Pelayanan kesehatan penderita
8 100% 47,20%
hipertensi
Pelayanan kesehatan penderita
9 diabetes mellitus (DM) 100% 36%
NO STANDAR PELAYANAN MINIMAL TARGET CAPAIAN 2017

10 Pelayanan kesehatan orang dengan 100% 88%


gangguan jiwa (ODGJ) berat
Pelayanan kesehatan orang dengan
11 Tuberkulosis (TB) 100% 28%

Pelayanan kesehatan orang dengan


12 100% 0%
risiko terinfeksi HIV
Jumlah Kunjungan Pasien
JUMLAH KUNJUNGAN
26000
25377
25000

24000

23000
22959 JUMLAH KUNJUNGAN

22000
21280
21000

20000

19000
2017 2018 2019
Jumlah Penyakit Terbanyak th 2017
PENYAKIT TERBANYAK
7000
5898
6000
5000
4000
3000
1934
2000 1525 1473
1027
1000 573 534 501 317 10 PENYAKIT TERBANYAK
0
PA SI IS T
LI
T RE SI S
TB
IS EN RI
T TO U IA EK ITU
T O K D F L
E R ST IT IT IN EL
IP A K K T M
H G
Y
A A LI S
N Y U TE
N K
PE PE IT B
E
K IA
A D
Y
P EN
Jumlah Penyakit Terbanyak th 2018
PENYAKIT TERBANYAK
16819
16000
12000
8000
3510
4000 1644 1611 1531 1067 592 258 487
0 10 PENYAKIT TERBANYAK

PA SI TI
S S
LI
T S
RE A TB
IS EN R I TA U ITU IA SM
A
E RT ST N IT
K
EL
L D A
IP A A K M
H G G A
RI
N Y ES
JA PE
N ET
B
IT IA
K D
A
Y
P EN
Jumlah Penyakit Terbanyak th 2019
PENYAKIT TERBANYAK
3000 2724

2000 1827

1000 856 734 534 341 305 258 255 231


0
PA SI IA IA L P
N E U T IA U T
C Y 10 PENYAKIT TERBANYAK
IS
T EN E PS
L G PU T I
A K E M
A K
A
N
A F N L
E R I SP Y O D
E
T IS O T IS G
N
IP D M S I R I E
H SI O F
N
G T E
N G PR
R O S I E S I L
E C R IE A R L A
R A
N F O F I N
CA R K
S O
OM
I PE NA D
H AB
Pemakaian Obat Terbanyak th 2017
PEMAKAIAN OBAT TERBANYAK
70000
61690
60000
50000 42574
40000
31686
30000 25518 22291 22143
21616 19884
20000 16279 13987
10000 PEMAKAIAN OBAT TERBANYAK
0
L M E G N G 2 1 A
OM MO T A T M S O M B1 B ID
B
K A
C
OL 5 00 T A 10 IN M
IN A
S
6
IN SET AC IN M
E B AM
T A NT
M A A I IL A IN IT I A
A R S S M V V
IT P A GU
K SI E K
T A
V IL O D I
R M V
E A
R IS
G
Pemakaian Obat Terbanyak th 2018
PEMAKAIAN OBAT TERBANYAK
60000 56832 51603
50000 42038
40000 31736 30887
30000 22337 20752 20139
20000 13895 12195
10000
PEMAKAIAN OBAT TERBANYAK
0
L 12 1
O M M TE B6
G
D
A N B
M K
O CT LA
B 0M SI SO IN
IN IN 50 A
TA B
CO M M TA ET A
M
SE IN IA
A A IN N M IT
M IT IT SI
L A
RA A U
A V V SI SA V
PA IT G K EK
V L O D
RI M
ISE A
R
G
Pemakaian Obat Terbanyak th 2019
PEMAKAIAN OBAT TERBANYAK
60000 56832
51603
50000
42038
40000
31736 30887
30000 22337 20752 20139
20000
PEMAKAIAN OBAT TERBANYAK
10000
0
2
B6 M
G OL B1 T M
TA
T
OM M
G
IN 5 0 M C K 0
A IN K B 5
AM
C T M LA IN B1
T IN SE A
IN
VI AM RA
VIT
IUM AM
M
PA LS T A
VI
T VI T
KA VI
INOVASI
Terobosan Terbaru
Program Kesehatan Anak
• Kantong Persalinan VS Reminder Card Immunization
Reminder Card Immunization
( RCI )
• Sebagai alat bantu petugas untuk mempermudah monitoring batita yang datang ke
puskesmas dari imunisasi dasar hingga booster
Program kerupuk
( KELUARGA BARU PANTAU GIZI
BURUK )
Program kerupuk
(keluarga baru pantau gizi buruk)
• APA ITU KERUPUK ?
• Yaitu suatu program puskesmas kelurahan dukuh yang berfokus pada
pendekatan keluarga dan pemantauan balita gizi buruk
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai