Anda di halaman 1dari 8

Formative Research

Pendidikan Seni, 2019


Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia

Maria Theresia Lintang


Kartika Nenda A
Badar
WHAT IS FORMATIVE RESEARCH ??
Formative Research

 Penelitian
pengembangan yang dilakukan
melalui implementasi sebuah produk atau
program pendidikan.

 Produk:
buku, catatan, perangkat lunak
komputer, atau media lainnya
Tujuan Formative Research (Walker, 1992) :

Peningkatan produk atau program yang sedang dipelajari atau peningkatan


kemampuan pengembang untuk merancang dan memproduksi produk atau
program serupa di masa depan (Walker, 1992).
KUALITATIF KUANTITATIF KOMBINASI

Studi formatif didasarkan pada kolaborasi antara peneliti,


pengembang, guru dan murid.

PENGUMPULAN DATA :

Wawancara
Kuisioner
Catatan guru
Startegi berpikir siswa
Penelitian Terdahulu

Music in Use – Magne Espeland (1987)

 Menggunakan potongan-potongan musik tidak hanya untuk


belajar musik, tetapi juga untuk belajar dan kegiatan dimata
pelajaran ekspresif lainnya.
 Fokus: interaksi dan pegalaman anak-anak dengan materi
pembelajaran musik.
 Produk: textbook dan compact disk untuk mendorong anak-anak
mendengarkan gaya musik yang berbeda-beda
Pengembangan didasarkan pada pengaruh
antara teori dan educational beliefs serta
pengamatan yang cermat terhadap perilaku
musikal anak.
THANKYOU

Anda mungkin juga menyukai