Anda di halaman 1dari 56

DOSEN PENGAMPU:

BAB 6
SUCI NURULLITA, S.E., M.SI
SISTEM DATABASE

KELOMPOK 5 :

MELSA INTAN SARI 1662401006


RAIHANIA SALSABILA 1662401034
PEMBAHASAN:
 Tujuan Pembelajaran
 Sistem Manajemen Database (Database
Management System/DBMS)
 Database Relasional
 Database Berorientasi Obyek (Object Oriented
Databases)
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Menjelaskan sistem database


2. Menjelaskan pengertian sistem manajemen database
3. Menjelaskan fungsi dan komponen database
4. Menjelaskan cara kerja sistem database relasional
5. Menggunakan bahasa query untuk memperoleh
infromasi dari database relasional
6. Mendiskusikan efek potensial sistem database pada
akuntansi dam pelaporan keuangan
SISTEM MANAJEMEN DATABASE
(DATABASE MANAGEMENT SYSTEM/DBMS)
 Pada bab sebelumnya telah diuraikan perbedaan antara
logical dan physical view terhadap data.
 Cara pemakai secara konseptual mengorganisasi dan
memahami hubungan antarelemen data
menggambarkan cara pandang logis terhadap data.
 Cara penyimpanan data dalam media penyimpanan fisik
menggambarkan cara pandang fisik terhadap data.

Sebagai contoh: seorang manajer penjualan mungkin


memetakkan seluruh informasi tentang pelanggan dalam
bentul tabel (logical view), meskipun data tersebut
sebenarnya disimpan dalam file indeks berurutan (physical
view).
Gambar diatas menunjukkan bahwa sistem manajemen database
menerjemahkan logical view para pemakai kedalam physical view sehingga
data yang diinginkan dapat dipanggil dan disajikan kepada para pemakai.
SKEMA
33 TINGKATAN
TINGKATAN SKEMA:
SKEMA:

1).
1). Tingkat
Tingkat konsep
konsep (conceptual
(conceptual level)
level) adalah
adalah cara
cara pandang
pandang sebuah
sebuah
organisasi
organisasi terhadap
terhadap database,
database, yang
yang mencakup
mencakup seluruh
seluruh elemen
elemen data
data
dan
dan hubungan
hubungan antarelemen
antarelemen data.
data.

2).
2). Tingkat
Tingkat eksternal
eksternal (external
(external level)
level) adalah
adalah serangkaian
serangkaian pandangan
pandangan
logis
logis (sub-chema)
(sub-chema) database
database oleh
oleh setiap
setiap individu
individu pemakai.
pemakai.

3).
3). Tingkat
Tingkat internal
internal (internal
(internal level)
level) adalah
adalah rincian
rincian penyimpanan
penyimpanan data
data
seperti
seperti layout,
layout, definisi,
definisi, alamat
alamat dan
dan indeks
indeks record.
record.
TINGKATAN SKEMA

Gambar diatas menghubungkan setiap tingkatan skema dengan anak panah dua
arah, yang memetakan hubungan antarskema.
KAMUS DATA

 Berisi
 Berisi informasi
informasi tentang
tentang struktur
struktur database
database :: untuk
untuk setiap
setiap elemen
elemen
data
data yang
yang disimpan
disimpan dalam
dalam database,
database, seperti
seperti nomor
nomor pelanggan,
pelanggan,
diuraikan
diuraikan secara
secara lengkap
lengkap mulai
mulai dari
dari nama,
nama, tempat
tempat penyimpanan,
penyimpanan,
program
program komputer
komputer yang
yang berhubungan,
berhubungan, dan
dan lain-lain.
lain-lain.

 Kamus
 Kamus data
data biasanya
biasanya dipelihara
dipelihara secara
secara otomatis
otomatis oleh
oleh sistem
sistem
manajemen
manajemen database.
database.

 Input
 Input bagi
bagi kamus
kamus data
data dapat
dapat berupa;
berupa; elemen
elemen data
data baru
baru atau
atau data
data
yang
yang telah
telah dihapus.
dihapus. Output
Output nya
nya berupa;
berupa; berbagai
berbagai macam
macam laporan
laporan
yang
yang bermanfaat
bermanfaat bagi
bagi para
para pemrogram,
pemrogram, perancang
perancang database
database dan
dan
para
para pemakai
pemakai lainnya.
lainnya.
CONTOH LAPORAN MENCAKUP :

1) Daftar seluruh program yang menggunakan data


2) Daftar seluruh sinonim elemen data dalam file tertentu
3) Daftar seluruh elemen data yang digunakan oleh pemakai
tertentu
4) Daftar seluruh laporan output yang memakai elemen data.

Laporan tersebut sangatlah bermanfaat dalam perancangan


dan implementasi sebuah sistem database sebagai
dokumentasi sistem dan sebagai sebuah jejak audit.
CONTOH KAMUS DATA
BAHASA SISTEM MANAJAMEN DATABASE

 Setiap sistem manajemen database harus memiliki alat


untuk melaksanakan tiga fungsi dasar yaitu:
1. Pembuatan (creating)
2. Pengubahan (changing)
3. Penginterogasian (querying)

 Rangkaian perintah yang digunakan untuk melaksanakan


fungsi tersebut adalah:
1. Bahasa definisi data
2. Bahasa manipulasi data
3. Bahasa interogasi data
BAHASA DEFINISI DATA
(DATA DEFINITIOIN LANGUAGE/DDL)

Digunakan untuk:

① Membangun kamus data


② Membuat database
③ Menguraikan pandangan logis untuk setiap
pemakai atau pemogram
④ Menetapkan berbagai keterbatasan atau kendala
penerapan pengaman terhadap record atau field
database
CONTOH BAHASA DEFINISI DATA
Tabel 6.2
BAHASA MANIPULASI DATA
(DATA MANIPULATION LANGUAGE/DML)

Digunakan untuk:

① Pemeliharaan data yang mecakup pembaharuan


(updating)
② Penyisipan (inserting)
③ Penghapusan (deleting) sebagian database

Bahasa ini menyederhanakan penulisan program


dengan hanya mengacu pada nama elemen data
bukan pada lokasi penyimpanan fisik.
CONTOH BAHASA MANIPULASI DATA

Perintah
Perintah berikut
berikut adalah
adalah untuk
untuk menyisipkan
menyisipkan data
data baru
baru yang
yang berisi
berisi informasi
informasi tentang
tentang PT
PT
Bina
Bina Mitra
Mitra Utama
Utama keke dalam
dalam tabel
tabel pemasok:
pemasok:

INSERT
INSERT
INTO
INTO Pemasok
Pemasok (kode
(kode pemasok,
pemasok, nama,
nama, alamat,
alamat, kota,
kota, propinsi,
propinsi, kode
kode pos,saldo)
pos,saldo)
VALUES
VALUES (1004,
(1004, PT
PT Bina
Bina Mitra
Mitra Utama,
Utama, Jl.
Jl. Papandayan
Papandayan 10,Klaten,
10,Klaten, Jateng,
Jateng, 55289,0)
55289,0)

Perintah
Perintah berikut
berikut adalah
adalah untuk
untuk memperbarui
memperbarui alamat
alamat PT
PT Bina
Bina Mitra
Mitra Utama:
Utama:

UPDATE
UPDATE Pemasok
Pemasok
SET
SET Alamat
Alamat =
= ‘Jl.
‘Jl. Kapuas
Kapuas 23’,
23’, Kode
Kode Pos
Pos =
= ‘55283’
‘55283’
WHERE
WHERE Kode
Kode Pemasok
Pemasok = = 1004
1004

Perintah
Perintah berkut
berkut adalah
adalah untuk
untuk menghapus
menghapus data
data tentang
tentang PT
PT Bina
Bina Mitra
Mitra Utama
Utama dari
dari tabel
tabel
pemasok:
pemasok:

DELETE
DELETE
FROM
FROM Pemasok
Pemasok
WHERE
WHERE Kode
Kode Pemasok
Pemasok =
= 1004
1004
BAHASA INTEROGASI DATA
(DATA QUERY LANGUAGE/DQL)

Digunakan untuk:

Menginterogasikan database. Jika bahasa


manipulasi data digunakan untuk mengubah isi
database, bahasa interogasi data hanya memanggil
(rertrive), mengurutkan (sort), dan menyajikan
(present) sebagian database untuk merespon
permintaan para pemakai.
CONTOH BAHASA INTEROGASI DATA
Query:

SELECT Nama, Saldo


FROM Pemasok
ORDER BY Saldo, DESCENDING

Hasilnya:
FUNGSI DAN PEMAKAI SISTEM
MANAJEMEN DATABASE

 Umumnya para pemakai database memiliki akses


ke bahasa interogasi data, sedangkan akses ke
bahasa definisi data dan bahasa manipulasi data
harus dibatasi hanya untuk karyawan yang
bertanggung jawab untuk pengadministrasian dan
pemograman.

 Hal ini membantu membatasi jumlah karyawan


yang memiliki kapasitas untuk mengubah
database.
Fungsi administrasi dan pemograman dalam sistem
database adalah sebagai berikut:

ADMINISTRATUR DATA
(DATA ADMINISTRATOR/DA)

Fungsi ini bertanggung jawab untuk penyusunan


prosedur dan kebijakan umum untuk seluruh data tidak
hanya menyangkut tentang data apa yang disimpan
dalam database.

Administratur data harus memahami kebutuhan


informasi organisasi agar dapat memutuskan elemen
data apa saja yang harus dimasukkan kedalam
database.
ADMINISTRATUR DATABASE
(DATABASE ADMINISTRATOR/DBA)

 Fungsi ini bertanggung jawab untuk melakukan koordinasi, pengawasan, dan


pengelolaan database. Secara garis besar pokok-pokok tugasnya mencakup:
1) Membuat logical model database
2) Menetapkan standar dan spesifikasi data
3) Menyetujui perubahan struktur database
4) Merancang metode retrieval sesuai dengan kebutuhan user
5) Menetapkan dan memelihara struktur fisik database
6) Memelihara kamus data
7) Merancang dan menerapkan pengawasan guna menjamin akurasi dan
keamanan database
 Administratur database menggunakan bahasa definisi data untuk menetapkan
struktur database, menerapkan, memelihara kamus data dan menetapkan
pengawasan.

*metode retrieval : metode-metode untuk menemukan kembali informasi yang tersimpan dari berbagai
sumber (resources) yang relevan atau koleksi sumber informasi yang dicari atau dibutuhkan.
PEMROGRAM
(APPLICATION PROGRAMMER)

 Program yang terhubung dengan sistem manajemen database


untuk memproses data ditulis oleh pemrogram aplikasi.
 Contoh program aplikasi adalah program penagihan, dan
program penggajian.
 Program aplikasi menggunakan Bahasa Manipulasi Data untuk
mengakses dan mengubah isi database. Bahasa manipulasi data
memperbaiki produktivitas pemrogram aplikasi dengan mendorong
pemrogram berkonsentrasi hanya pada penetapan secara benar
deskripsi logis tugas yang harus dilaksanakan, tanpa perlu
memikirkan bagaimana cara mengakses data atau bagaimana
struktur data yang dipakai.
DATABASE RELASIONAL
 Sebuah sistem manajemen database disifati oleh jenis
model data logis yang mendasarinya.
 Model data adalah sebuah representasi abstrak tentang
isi sebuah database. Sistem manajemen database disebut
juga relational database, karena menggunakan relational
data model yang disusun oleh Dr. E.F Codd pada tahun
1970.
 Relational Data Model menggambarkan segala sesuatu
dalam database yang disimpan dalam bentuk tabel.
Berikut ini adalah contoh tabel tersebut:
Contoh Tabel Persediaan Pada PT Catur Mitra Lestari

Secara teknis, tabel tersebut dinamakan relasi (relations).


PERLU DIINGAT:

 Database relasional hanya menunjukkan bagaimana data


tersebut muncul dalam conceptual dan external level schema.
 Data tidak benar-benar disimpan dalam tabel, namun diuraikan
dalam skema level internet.
 Setiap baris dalam relasi disebut tuple yang berisi data tentang
specific occurrence untuk setiap entity yang disajikan oleh
tabel.
 Oleh karena itu, setiap baris dalam tabel tersebut berisi
seluruh data yang terkait dengan item bareng tertentu. Setiap
kolom dalam tabel berisi atribut tertentu dari obyek yang
digambarkan.
 Dengan demikian, kolom dalam tabel persediaan dalam tabel
sebelumnya menggambarkan karakteristik khusus tentang
setiap jenis barang.
SYARAT DASAR MODEL DATA RELASIONAL
Ada
Ada enam
enam karakteristik
karakteristik penting
penting yang
yang akan
akan didiskusikan,
didiskusikan, dua
dua karakteristik
karakteristik
pertama
pertama adalah
adalah untuk
untuk menjamin
menjamin akurasi
akurasi atau
atau integritas
integritas database,
database, yaitu:
yaitu:

1. Primary key harus unik


 Primary key adalah atribut atau kombinasi beberapa atribut yang
secara unik mengidentifikasi sebuah baris dalam sebuah tabel.
 Setiap jenis barang yang dijual dapat diidentifikasi secara unik dengan
menggunakan nomor tersebut, artinya tidak ada barang yang memiliki
nomor atau kode yang sama.
 Primary key untuk setiap baris dalam sebuah relasi tidak boleh pecahan
atau kosong.
 Atribut yang terpilih untuk menjadi primary key harus berisi angka bulat
agar dapat digunakan untuk merepresentasikan atribut lain yang
diwakilinya.
2. Setiap foreign key harus memiliki nilai yang berkaitan
dengan nilai sebuah primary key di lokasi lain
 Foreign key adalah sebuah atribut dalam sebuah tabel yang menjadi primary key
tabel lain.
 Foreign key digunakan untuk menghubungkan beberapa tabel bersama-sama.
 Sebagai contoh dalam tabel sebelumnya, nomor pemasok digunakan untuk
mengidentifikasi sumber atau asal barang. Informasi tambahan tentang pemasok
seperti alamat, dapat diperoleh dari tabel pemasok.
 Hal ini hanya mungkin dilakukan jika nilai dalam kolom nomor pemasok dalam tabel
persediaan sama dengan nilai kolom nomor pemasok pada baris yang sama ditabel
pemasok.
 Jika tidak, maka database menjadi tidak konsisten, sehingga kendala ini disebut
dengan referential intregrity value.
 Perlu diperhatikan pula bahwa foreign key dapat saja kosong jika tidak ada
hubungan antara dua tabel.

*Referential Integrity (integritas referensi) maksudnya adalah bahwa nilai-nilai kolom pada sebuah
tabel harus cocok dengan nilai-nilai kolom pada tabel yang lain. Referential integrity meyakinkan
bahwa sebuah basis data mengandung hubungan yang valid.
Empat karakteristik berikutnya berkaitan dengan penyederhanaan database
relasional dan meningkatkan efisiensi dan efektivitas untuk pemrosesan
transaksi, yaitu:

3. Setiap kolom dalam tabel harus memiliki karakteristik obyek


yang diidentifikasikan oleh primary key

4. Setiap kolom dalam sebuah baris harus bernilai tunggal

5. Nilai sebuah baris pada sebuah kolom harus berjenis data


sama

6. Urutan baris atau kolom tidak penting


PENGINTEROGASIAN (QUERYING) SEBUAH
RELATION DATABASE
Model data relasional memungkinkan dilaksanakannya tiga operasi dasar dalam tabel
data yaitu:

① PROJECT yaitu membuat tabel (relasi) baru dengan cara memilih kolom-
kolom tertentu dari sebuah tabel yang sudah ada
② RESTRICT yaitu membuat tabel baru dengan cara memilih kolom tertentu
dari sebuah tabel yang sudah ada yang memenuhi kondisi tertentu
③ JOIN yaitu membuat tabel dengan memilih kolom-kolom tertentu dari
beberapa tabel kemudian memilih baris yang memenuhi kondisi tertentu.
Operasi JOIN ini paling sering digunakan, karena sangat jarang sebuah relasi
berisi seluruh data yang diperlukan oleh para pemakai. Umumnya data yang
dibutuhkan oleh para pemakai berasal dari beberapa tabel, sehingga
dibutuhkan operasi JOIN.
 karakteristik
 karakteristik pokok
pokok pada
pada model
model data
data relasional
relasional adalah
adalah bahwa
bahwa
setiap
setiap operasi
operasi selalu
selalu menghasilkan
menghasilkan sebuah
sebuah tabel
tabel baru.
baru.
 Jadi,
 Jadi, hasil
hasil Query
Query (berupa
(berupa tabel
tabel baru)
baru) dapat
dapat menjadi
menjadi obyek
obyek dari
dari
proses
proses query
query berikutnya.
berikutnya.
 Bahasa query
 Bahasa query relasional
relasional dapat
dapat diklasifikasikan
diklasifikasikan kedalam
kedalam dua
dua
kategori
kategori utama,
utama, yaitu:
yaitu:
(1).
(1). Bahasa
Bahasa query
query berbasis
berbasis teks
teks (text-based
(text-based query
query languages)
languages)
(2).
(2). Bahasa
Bahasa query
query berbasis
berbasis grafik
grafik (graphical
(graphical query
query languages)
languages)
 Standar text-based query language yang sebagian
besar berbasis DBMS relasional disebut dengan
Structured Query Language (SQL).
 Keunggulan SQL :
1) Powerful dan mudah digunakan untuk
menghasilkan berbagai laporan sehingga
membantu memenuhi kebutuhan informasi
manajemen.
2) Memudahkan auditor memperoleh informasi dari
database klien.
PENULISAN SQL
Untuk
Untuk melaksanakan
melaksanakan query
query dengan
dengan menggunakan
menggunakan SQL,
SQL, digunakan
digunakan 55
perintah
perintah dasar
dasar yaitu:
yaitu:
1) SELECT
 Digunakan untuk memilih kolom-kolom dalam sebuah tabel yang akan
ditampilkan untuk menjawab query.
2) FORM
 Digunakan untuk memilih tempat kolom terpilih berasal.
3) WHERE
 Digunakan untuk menentukan persyaratan (kondisi) data yang
diinginkan untuk ditampilkn dalam merespon query.
4) ORDER BY
 Digunakan untuk menentukan format jawaban
5) GROUPED BY
 Digunakan untuk menetapkan kolom mana dalam tabel yang
merupakan subyek operasi matematis (seperti: SUM, MINIMUM,
MAXIMUM).
QUERY
Tampilkan nomor faktur penjualan untuk seluruh penjualan kepada Krisnawan, dan
siapa petugas penjualan?

Perintah SELECT berfungsi melaksanakan operasi project untuk memilih


kolom yang diblok hitam pada tabel faktur dan pelanggan. Perintah
FROM melaksanakan perintah JOIN bagi tabel faktur dan pelanggan.
Perintah WHERE menetapkan bahwa nomor pelanggan dalam tabel
faktur dan tabel pelanggan sebagai penghubung kedua tabel.
Tabel Temporer
Setelah perintah PROJECT dan JOIN Tabel temporer ini adalah hasil dari
eksekusi operasi PROJECT dan JOIN.
Tabel ini tidak akan muncul di layar.
Tabel ini hanya digunakan untuk
memperjelas langkah yang dilakukan
untuk sampai pada hasil akhir dari
sebuah query. Perintah WHERE
melaksanakan operasi RESTRICT
untuk memilih hanya baris yang diblok
hitam saja yang ditampilkan.

Respon Query

Hasil akhir query nampak seperti


ini. Kolom nama pelanggan dapat
dihapus, jika perlu.
Tunjukkan tanggal dan jumlah nilai faktur untuk seluruh
penjualan dalam bulan Agustus.
tanda ✓ pada baris show, menetapkan bahwa kolom ini harus ditayangkan. Kriteria
digunakan untuk menentukan syarat bahwa penjualan harus terjadi dalam bulan
Agustus .
Responnya adalah :
Tunjukkan nama dan alamat seluruh pelanggan yang membeli televisi dalam bulan
agustus.

1) Tabel PersediaanBarang dihubungankan dengan tabel JenisBarang dengan menghubungkan field


KodeBarang, tabel JenisBarang dengan tabel FakturPenjualan melalui field NomorFaktur, tabel
FakturPenjualan dengan tabel pelanggan melalui field KodePelanggan.
2) Menentukan kolom mana saja yang akan ditampilkan sekaligus memberi tanda ✓.
3) Menentukan kriteria data yang akan ditampilkan, yaitu NamaBarang = Televisi, dan Tanggal Between
01/08/2004 and 31/08/2004.
Hasil query :
KEUNTUNGAN DAN KELEMAHAN MODEL DATA RELASIONAL

KEUNTUNGAN :

1)
1) Meningkatkan
Meningkatkan kecepatan
kecepatan dan
dan kemudahan
kemudahan pengaksesan
pengaksesan data
data secara
secara
signifikan.
signifikan.
2)
2) Memudahkan
Memudahkan perancangan
perancangan sistem
sistem informasi
informasi akuntansi
akuntansi dan
dan sistem
sistem
informasi
informasi lain
lain untuk
untuk memenuhi
memenuhi kebutuhan
kebutuhan unit-unit
unit-unit dalam
dalam organisasi.
organisasi.

KELEMAHAN :

1)
1) Tidak
Tidak efisien
efisien untuk
untuk pengolahan
pengolahan transaksi
transaksi dan
dan memerlukan
memerlukan memory
memory
yang
yang lebih
lebih besar
besar dibanding
dibanding file-based
file-based DBMS.
DBMS.
2)
2) Tidak
Tidak mudah
mudah mengakomodasi
mengakomodasi integrasi
integrasi jenis
jenis data
data yang
yang kompleks
kompleks
(grafik,
(grafik, suara
suara peta)
peta) dengan
dengan text
text dan
dan data
data numeric
numeric yang
yang terkait
terkait
dengan
dengan pengolahan
pengolahan transaksi.
transaksi.
DATABASE BERORIENTASI OBYEK
(OBJECT ORIENTED DATABASES)
 Dalam model data object-oriented, konsep dasar penyusunan
bangunan sistem adalah object, bukan tabel.
 OBJECT adalah bagian dari program komputer yang dapat
digunakan kembali dan berisi elemen data dan instruksi untuk
memanipulasi data tersebut.
 Obyek faktur penjualan tidak hanya berisi informasi tentang
transaksi penjualan, namun juga berisi instruksi untuk:
1) Menghitung perkalian jumlah unit dan harga untuk setiap baris
2) Menambahkan pajak pertambahan nilai
3) Memperbarui catatan piutang pelanggan yang terkait

 Pembungkusan data dan program dalam satu object disebut dengan


Encapsulation.
Skema Potongan Database Berorientasi Obyek
KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SISTEM MANAJEMEN
DATABASE BERORIENTASI OBYEK

KELEBIHAN :

1)
1) Mampu
Mampu menangani
menangani jenis
jenis data
data yang
yang kompleks
kompleks seperti
seperti grafik,
grafik, peta,
peta,
suara,
suara, dan
dan gambar
gambar sebagai
sebagai pelengkap
pelengkap dari
dari jenis
jenis data
data text
text dan
dan
angka
angka yang
yang dimanipulasi
dimanipulasi dandan disimpan
disimpan oleh
oleh model
model data
data relasional.
relasional.
2)
2) Bermanfaat
Bermanfaat khususnya
khususnya untuk
untuk proyek
proyek telekomunikasi
telekomunikasi dan
dan sejenisnya.
sejenisnya.
3)
3) Dapat
Dapat digunakannya
digunakannya kembali
kembali sebuah
sebuah obyek
obyek lama
lama untuk
untuk membangun
membangun
sistem
sistem baru,
baru, akan
akan mempercepat
mempercepat penyusunan
penyusunan sistem
sistem database
database yang
yang
baru.
baru. Sifat
Sifat ini
ini terutama
terutama penting
penting untuk
untuk lingkungan
lingkungan yang
yang berubah
berubah
secara
secara cepat,
cepat, seperti
seperti pada
pada industri
industri keuangan.
keuangan.
KELEMAHAN :

1)
1) Encapsulation
Encapsulation memungkinkan
memungkinkan sebuah
sebuah obyek
obyek digunakan
digunakan kembali
kembali
dalam
dalam aplikasi
aplikasi baru.
baru.
2)
2) Penggunaan
Penggunaan pointer
pointer pada
pada sistem
sistem manajemen
manajemen database.
database.
3)
3) Tidak
Tidak ada
ada standar
standar query
query yang
yang mudah
mudah digunakan
digunakan sebagaimana
sebagaimana pada
pada
bahasa
bahasa query
query terstruktur.
terstruktur.
TERIMAKASIH
Pertanyaan:
1) Wildan kelompok 2 : apa konseptual dan level eksternal pada database relational
2) Grace kelompok 7 : beda database relasional dan data base berorintasi obyek
3) Nurfa kelompok 6 : database relasional, pengaruh atau tidak jika tidak diuraikan dalam
skema internal, jelaskan
4) Ehla kelompok 3 : Apakah database relasional termasuk dalam konsep DBMS, apakah
termasuk dalam konsep tersebut? Apakah dapat dikombinasikan
5) Taufan kelompok 4 : jelaskan bahasa query berbasis text dan grafik, beserta contoh
6) Amel kelompok 3 : keuntungan DBMS, apakah DBMS, relations, object saling
berpengaruh? Jelaskan mengapa sistem manajemen disebut relational
7) San grace kelompok 8 : mengapa perlu dilakukan basis data DBMS terhdap sistem
database
8) Diego kelompok 4 : syarat dasar dari model data relasional
9) Yeni kelompok 1 : cara untuk menentukan data yg akan ditampilkan
10) Bestia kelompok 9 : 2 teknik query, mana yang lebih efektif dan efisien
11) Fadilah kelompok 9 : jelaskan pengaruh sistem database dalam akuntansi
RULE
1)
1) Tiap
Tiap regu
regu masing-masing
masing-masing terdiri
terdiri dari
dari 44 orang
orang
2)
2) Anggota
Anggota regu
regu ditentukan
ditentukan oleholeh penyaji
penyaji
3)
3) Penyaji
Penyaji hanya
hanya membacakan
membacakan soal soal sebanyak
sebanyak 22 kali
kali
4)
4) Terdiri
Terdiri dari
dari 22 babak
babak yaitu
yaitu babak
babak bergilir
bergilir dan
dan babak
babak rebutan
rebutan
5)
5) Soal
Soal bergilir
bergilir sebanyak
sebanyak 44 soalsoal dan
dan soal
soal rebutan
rebutan sebanyak
sebanyak 22 soal
soal
6)
6) Untuk
Untuk babak
babak bergilir,
bergilir, open
open book
book dandan semua
semua peserta
peserta diberi
diberi
waktu
waktu 11 menit
menit untuk
untuk membuka
membuka buku,buku, setelah
setelah waktu
waktu habis
habis regu
regu
yang
yang mendapat
mendapat giliran
giliran harus
harus langsung
langsung menjawab,
menjawab, jikajika tidak
tidak
soal
soal akan
akan digilir
digilir ke
ke kelompok
kelompok selanjutnya
selanjutnya
7)
7) Poin
Poin menjawab
menjawab soal soal bergilir
bergilir =
= 33
8)
8) Untuk
Untuk babak
babak rebutan,
rebutan, close
close book.
book.
9)
9) Poin
Poin menjawab
menjawab soal soal rebutan
rebutan = = 55
10)Bagi
10)Bagi regu
regu yang
yang tidak
tidak mematuhi
mematuhi aturan
aturan maka
maka langsung
langsung di di
diskualifikasi.
diskualifikasi.
Nama kelompok :

Kelompok 1 : susanto, ehla, grace, yeni


Kelompok 2 : diego, radia, bestia, san grace
Kelompok 3 : taufan, nurfa, krisna, fadilah
Kelompok 4 : wildan, putri, amel, shintia
Cerdas Cermat

Sebutkan serta jelaskan 3 tingkatan skema dalam


sistem manajemen database.
Cerdas Cermat

Model data relasional memungkinkan


dilaksanakannya tiga operasi dasar dalam tabel
data, jelaskan.
Cerdas Cermat

Jelaskan 2 Keunggulan dari Structured


Query Language (SQL).
Cerdas Cermat

Obyek faktur penjualan tidak hanya berisi


informasi tentang transaksi penjualan, namun
juga berisi instruksi untuk? (sebutkan 3)
Cerdas Cermat
Cerdas Cermat

Anda mungkin juga menyukai