Anda di halaman 1dari 4

Uji Ninhidrin

Uji Ninhidrin atau tes ninhidrin digunakan untuk


menunjukkan adanya asam amino dalam zat yang di
uji .Dalam uji ini digunakan larutan ninhidrin untuk
mendeteksi semua jenis asam amino. Ninhidrin (2,2-
Dihydroxyindane-1,3-dione) merupakan senyawa kimia
yang digunakan untuk mendeteksi gugus amina dalam
molekul asam amino.

PRINSIP: Ninhidrin merupakan oksidator lunak yang akan


bereaksi dengan asam amino menghasilkan senyawa
hidrindantin. Selanjutnya ninhidrin akan bereaksi dengan
hidrindantin dan amoniak menghasilkan senyawa
kompleks yang berwarna biru keunguan.
PROSEDUR UJI NINHIDRIN

Albumin

• Masukkan ke dalam tabung reaksi 1


• Tambahkan 10 tetes larutan Ninhidrin
• Panaskan hingga mendidih
• Diamkan sampai dingin

Perubahan
Warna
PROSEDUR UJI NINHIDRIN
1. Sediakan tabung reaksi sejumlah
bahan uji dan isi dengan 3 ml
bahan uji
2. Tambahkan 10 tetes ninhidrin ke
dalam masing – masing tabung
3. Panaskan dalam penangas air
selama 1 – 2 menit
4. Diamkan sampai dingin dan amati
warna yang terjadi.
5. Reaksi positif dengan ninhidrin
akan memberikan warna biru-ungu
reaksi uji Ninhidrin

protein maupun asam amino yang mengandung asam alfa amino akan
memberikan reaksi dengan ninhidrin membentuk warna biru. Pertama kali
terjadi oksidasi alfa amino oleh ninhidrin dihasilkan ninhidrin tereduksi, aldehid,
amonia, dan karbondioksida. Kemudian terjadi kondensasi antara amonia,
ninhidrin tereduksi dan ninhidrin terbentuk senyawaan kompleks berwarna biru.

Anda mungkin juga menyukai