Anda di halaman 1dari 18

BANDARA INTERNATIONAL

HASANUDIN
MAKASSAR
 Bandar Udara Internasional Hasanuddin, adalah bandar udara yang terletak
30 km dari Kota Makassar, provinsi Sulawesi Selatan. Bandara ini dioperasikan
oleh PT. Angkasa Pura I. Bandara ini berstatus bandara internasional.
 Bandara ini mengalami proses perluasan dan pengembangan yang dimulai tahun
2004 dan direncanakan selesai pada tahun 2009. Antara bagian dari
pengembangan adalah terminal penumpang baru berkapasitas 7 juta penumpang
per tahun, apron (lapangan parkir pesawat) yang berkapasitas tujuh pesawat
berbadan lebar, landas pacu baru sepanjang 3.100 meter x 45 meter, serta
taxiway.
 Pengoperasian terminal baru dimulai pada 4 Agustus 2008 dengan menggunakan
landas pacu lama karena landas pacu baru masih sedang dikerjakan. Sekarang,
Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin Sudah Mengoperasikan Apron
baru, landas pacu terbaru serta 1 buah taxiway. Perpanjangan landasan tahap 2
ini dari 3,100 meter menjadi 3,500 meter akan mulai dilaksanakan antara akhir
tahun 2011 atau awal 2012, setelah pembebasan lahan terlaksanakan.
Perpanjangan landasan ini ditujukan agar kedepannya dapat didarati pesawat
berbadan lebar seperti Boeng 747 secara maksimal.
PROFIL BANDARA
 Lapangan Terbang Kadieng - pada tahun 1935 dibangun oleh Pemerintah Hindia
Belanda dengan nama Lapangan Terbang Kadieng dengan konstruksi lapangan
terbang rumput. Lapangan terbang dengan landasan rumput yang berukuran 1,600
m x 45 m (Runway 08-26) diresmikan pada tanggal 27 September 1937, ditandai
dengan adanya penerbangan komersial yang menghubungkan Surabaya - Makassar,
dengan Pesawat jenis Douglas D2/F6 oleh perusahaan KNILM (Koningklijke
Netherland Indische Luchtvaan Maatschappij).    
 Pada tahun 1942 oleh pemerintah pendudukan Jepang, landasan tersebut
ditingkatkan dengan konstruksi beton berukuran 1,600 m x 45 m yang sekarang
menjadi Lapangan Terbang MANDAI. Tahun 1945 pemerintah SEKUTU (Hindia
Belanda) membangun landasan baru dengan konstruksi onderlaag (Runway 13-31)
berukuran 1745 m x 45 m ,yang mengerahkan 4000 orang tentara Romusha.
 Pada tahun 1950 diserahkan kepada Pemerintah Indonesia yang kemudian
memperpanjang landasan pacu 2.345 m x 45 m sekaligus mengubah lapangan
terbang menjadi pelabuhan Udara Mandai. Tahun 1980, landasan 13-31
diperpanjang menjadi 2.500 m x 45 m dan pada tahun ini nama Pelabuhan Udara
Mandai diubah menjadi Pelabuhan Udara Hasanuddin , kemudian pada tahun 1981
dinyatakan sebagai Bandar Udara Embarkasi/Debarkasi Haji dan pada tahun 1985
Pelabuhan Udara Hasanuddin berubah nama menjadi Bandar Udara Hasanuddin.
Pada Tanggal 30 Oktober 1994, Bandara hasanuddin dinyatakan sebagai Bandara
Internasional sesuai dengan keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM 61/1994
tanggal 7 Januari 1995 dan diresmikan oleh Gebernur Kepala Daerah Tingkat I
Propinsi Sulawesi Selatan.
MASKAPAI DAN DESTINASI
PERKEMBANGAN PENUMPANG
PERGERAKAN PESAWAT
GAMBARAN BANDARA HASANUDIN
BANDARA SISI AIRSIDE

 Taxiway
 Parkir GSE
 Apron
 Runway :
- Runway 13 / 31 = 45 x 2500
- Runway 03 / 21 = 45 x 3100
BANDARA SISI LANDSIDE
FASILITAS LANSIDE
- Conveyor 5 unit
- Lift 4 unit
- Escalator 5 unit
- Travelator 8 unit
- Garbarata 6 unit
- Boarding Lounge 4 ruang
- Air Conditioning
- Sistem Air Bersih dan Air Kotor
- Elektrikal & Elektronika Bandara
- Chiller dan Cooling Tower
- Taman Antena
- Luas Area Parkir ± 32.000 m2
- Parkir Mobil = 1114
- Parkir Motor = 400
- Toilet
- Trolley
- Bank & ATM
FASILITAS KEAMANAN
 CHECK IN AREA

 X-RAY BAGGAGE    : 4 UNIT 


 WALKTHROUGH     : 4 UNIT
 HAND DETECTOR   : 4 UNIT
 GATE 1 – 6

 X-RAY CABIN          : 4 UNIT


 WALKTHROUGH     : 4 UNIT
 HAND DETECTOR   : 4 UNIT
   STAFF ENTRANCE

- X-RAY BAGGAGE    : 1 UNIT 


- WALKTHROUGH     : 1 UNIT 
- HAND DETECTOR   : 1 UNIT
FASILITAS KESELAMATAN PENERBANGAN

Ø Pertolongan Kecelakaan Penerbangan dan Pemadam Kebakaran


(PKP-PK) CAT-9
       - 1 Unit Commando Car (Daihatsu)
       - 2 Unit Rescue Tender (Morita)
       - 4 Unit Foam Tender (Rosenbauer/Morita)
       - 1 Unit FT Combined Agent (Sides)
       - 3 Unit Ambulance (Toyota/Nissan)
       - 1 Unit Utility Car (Toyota)
       - 3 Unit Ambulance (Toyota/Nissan)
       - 1 Set Salvage

   Ø Fire Alarm System

   Ø Portable Fire Extinguisher

   Ø Fire Hydrant
FASILITAS PELAYANAN
 TOILET
- 10 Unit di Lantai I  
- 5 Unit di Lantai II
- 2 Unit di Basement
- 2 Unit di Tempat Parkir Kendaraan
 
 TROLLEY 750 UNIT

 PUBLIC INFORMATION DISPLAY


- 79 Unit di Lantai I
- 27 Unit di Lantai II

  NURSERY ROOM 2 UNIT DI LANTAI 2

  MUSHOLLA 3 UNIT

  SHUTTLE BUS & TAXY AIRPORT


FASILITAS PENDUKUNG

 POWER HOUSE
- Landside  : Genset 2000 Kva 2 unit
- Airside     : Genset 625 KVA 1 unit
- PLN         : 5450 Kva

 Ø WTP (Water Treatment Plant)


- Kapasitas tampung = 800 m3
- Pompa Jockey : 50 Gpm
- Pompa diesel  : 1500 Gpm
- Pompa Listrik  : 1500 Gpm 

 STP (Sewage Treatment Plant)


Kapasitas = 350 m3/hari

Anda mungkin juga menyukai