Anda di halaman 1dari 28

WHAT IS

?
Viral berasal dari kata virus Sekali terinfeksi akan
menyebar dan menyebar semakin luas. Dalam strategi marketing dikenal

istilah “Word of Mouth Marketing” (mulut ke mulut).


D WHAT IS
. A N

?
• Viral marketing adalah tekhnik pemasaran dari “mulut ke mulut” dan salah

satu strategi ampuh untuk mendatangkan ribuan pengunjung dengan cepat.

Viral marketing memanfaatkan berbagai bentuk komunikasi seperti teks,

foto, berita, atau video dapat diteruskan melalui e-mail atau media sosial.
• Teknik pemasaran yang menggunakan jaringan sosial untuk peningkatan brand

awareness atau untuk mencapai tujuan pemasaran lainnya seperti penjualan produk

dengan cara berbayar atau gratis, seperti SEO (search engine optimization).
• Viral marketing dipopulerkan oleh Tim Draper dan Steve Jurvetson dari

perusahaan venture capital, Draper Fisher Jurvetson pada 1997 untuk

menjelaskan kesuksesan marketing Hotmail sebagai email provider.

• Viral dalam tinjauan marketing adalah terjadinya suatu tindakan baik

kepada objek atau suatu pola pikir, sehingga memiliki kemampuan untuk

menyebar dan menduplikasikan diri atau mengubah objek atau pola pikiran
PENDAPAT AHLI

1. Menurut Ferrel, Hartline dan Lucas adalah suatu bentuk elektronik dari komunikasi dari

mulut ke mulut.

2. Menurut Armstrong dan Kotler adalah sebagai versi internet dari penggunaan pemasaran

dari mulut ke mulut, yang sangat berhubungan dengan menciptakan E-Mail atau acara

pemasaran yang sangat menular sehingga pelanggan mau menyampaikannya kepada teman

mereka.

3. Menurut Turban viral marketing adalah pemasaran dari mulut ke mulut dimana pelanggan

mempromosikan sebuah produk atau jasa dengan cara menceritakan kepada orang lain.

4. Menurut Arifin adalah suatu program yang dirancang seperti virus dan berjangkit dari satu

orang ke orang lainnya secara cepat dan luas.


APA MANFAAT

MARKETING ?
Manfaat Viral Marketing

Untuk meningkatkan Traffic Untuk Meningkatkan Penjualan

Naiknya jumlah traffic tentu bisa meningkatkan


Seperti kasus facebook dan twitter
penjualan. Facebook dan Twitter adalah
kebanyakan masyarakat terpengaruh viral
contohnya. Facebook merupakan website
marketing. Kita harus membuat halaman komunitas terbesar di dunia dan memiliki pasar
website, content atau fitur memiliki keunikan sendiri didalamnya dimana setiap member bisa
tersendiri yang membuat pengunjung merasa berjualan baik melalui fitur periklanan yang

penasaran dan ingin berkunjung. dibuat facebook maupun interaksi antar member.
Viral marketing saat ini adalah promosi dari mulut ke

mulut dalam format elektronik dan saat ini sangat

bergantung pada internet.

Dimana viral marketing adalah strategi maketing yang berkaitan dengan menciptakan

pesan online yang original dan cukup “berisi” atau “menghibur” yang mendorong

consumer untuk menyampaikan pesan itu ke konsumen lainnya, menyebarkan pesan

didalam web seperti virus. Promosi bisnis dapat menyebar dalam waktu singkat, tanpa

memerlukan usaha promosi pemasaran yang terlalu besar.

Cara Kerja Viral Marketing


Faktor Penting Viral Marketing
• Jika membutuhkan pembawa pesan harus mampu menyebarkan informasi dengan mudah,
cepat dan langsung menuju sejumlah besar prospek.

• Mekanisme penyebaran berupa email, link, website, atau dari mulut ke mulut, tergantung dari
promosi yang di jalani .

• Harus ada menyediakan insentif yang menarik untuk sang pembawa pesan sebagai timbal
balik atas kesediannya menyebarkan pesan .

• Pesan harus bisa disebarkan dengan semudah mungkin oleh sang pembawa.

• Sediakan ruang untuk penyebaran pesan. Misalnya: komunitas, group, atau jaringan yang
memungkinkan pesan viral menyebar dengan cepat. Berikan produk atau layanan yang
bernilai
• Pastikan kemudahan untuk melakukan transfer atau pengiriman untuk orang lain. Virus hanya

menyebar ketika mudah ditularkan. Pemasaran viral akan berhasil jika dilakukan secara

online, karena komunikasi instan itu mudah dan tidak mahal.

• Berikan kesederhanaan

• Manfaatkan motivasi orang lain, Kampanye pemasaran viral yang cerdas

• Gunakan jaringan yang sudah ada, Manusia adalah makhluk sosial, dan para pemasar jaringan

telah sejak lama memahami kekuatan jaringan manusia.

• Memanfaatkan sumber daya orang lain. Misalnya meletakan link teks atau grafis pada situs

Web, sementara para penulis memberikan artikel gratis atau membuat weblink.
Viral marketing dan viral advertising Mengacu pada teknik –

teknik marketing yang menggunakan social networks yang sudah ada untuk

meningkatan brand awareness melalui proses self-replicating viral processes dimana

penyebarannya dapat dianalogikan seperti pola penyebaran virus biologis maupun

virus komputer. Sehingga viral marketing dapat disebut juga fenomena marketing

yang memfasilitasi dan mendorong masyarakat untuk menyebarkan pesan-pesan

marketing secara sukarela.


Kelebihan Viral Marketing
 Cepatnya penyebaran informasi melalui internet dan dibaca di seluruh dunia.

 Hemat biaya. Misalnya Hotmail yang hanya mengandalkan modal sebesar

$500.000 bisa menarik lebih dari 10 juta pengguna alamat hotmail dalam satu

tahun.

 Dipercaya oleh banyak orang.

 Memberikan kredibilitas instan pada perusahaan atau produk dan pengguna

jasa marketing yang paling ramah melalui pengiriman pesan.

 Viral marketing bisa diukur, menawarkan kesempatan pada marketer untuk

melacak dan menganalisa keefektifan kampanye yang sudah dilakukan.


Kelemahan VM

• Ketergantungan pada triggers (pemicu yang mampu

menarik minat konsumen)

• Sangat susah untuk dikontrol dengan penyebaran yang

luas.
Profesor Andreas Kaplan dan Michael Haenlein menyatakan bahwa untuk

suksesnya sebuah pemasaran viral harus memenuhi 3 kriteria sebagai

berikut:

• Media dan orang yang bertindak untuk menyampaikan pesan yang sedang

dikampanyekan. Orang ini harus mempunyai jaringan sosial yang cukup luas dan

dipercaya dan media yang gampang diakses oleh semua orang.

• Pesan atau ajakan yang akan dikampanyekan yang mudah diingat dan menggugah

orang untuk mengikutinya.

• Lingkungan yang mendukung dan waktu yang tepat untuk melancarkan program

viral marketing.
“Pemasaran viral adalah suatu bentuk strategi

pemasaran modern yang menjanjikan ketenaran produk

yang dipasarkan, dengan melihat tingginya animo masyarakat yang

selalu terhubung koneksi internet untuk mengakses fitur-fitur gratis (yang

sebenarnya telah diselipkan berbagai macam link yang menjadi terapan dari

pemasaran viral). Ide kreatif sangat diperlukan dalam jenis pemasaran ini

karena masyarakat pengguna internet cukup kritis dalam memilah informasi

mana yang murni sebagai informasi yang menarik dan mana yang merupakan

strategi bisnis”
Reference
1. The Six Simple Principles of Viral Marketing, Wilson
Internet Services, 1 Februari 2005. Diakses pada 14 Juni
2011.
2. Kaplan Andreas M., Haenlein Michael (2011) Two hearts in
three-quarter time: How to waltz the social media/viral
marketing dance, Business Horizons, 54(3), 253-263.
3. Pemasaran viral (Viral Marketing), Marketing Xtra
Magazine, 21 Mei 2008. Diakses pada 11 Juni 2011.
4. ThreeCoins.svg . Artikel bertopik ekonomi ini adalah
sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan
mengembangkannya
Thank you
Guerrilla marketing(pemasaran
gerilya) adalah strategi pemasaran
kreatif, yang membutuhkan biaya
rendah, non konvensional. Strategi ini
didesain untuk perusahaan kecil agar
bisa bersaing dengan kompetitor yang
memiliki dana pemasaran lebih besar.

Anda mungkin juga menyukai