Anda di halaman 1dari 14

PERANAN DAN FUNGSI MANAJEMEN

 KESUKSESAN SETIAP PERUSAHAAN AKAN SANGAT


TERGANTUNG PADA MANAJEMEN YANG EFEKTIF.
 PARA MANAJER DIIBARATKAN SEBAGAI PENGEMUDI MOBIL,
YANG MENENTUKAN ARAH YANG AKAN DITEMPUH OLEH
MOBIL UNTUK SAMPAI DI TEMPAT TUJUAN
 PARA MANAJER BERTANGGUNG JAWAB DALAM
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA TAKTIS,
MEREKA HARUS MENGANALISIS LINGKUNGAN PERSAINGAN
SERTA MENJALANKAN FUNGSI-FUNGSI MANAJEMEN,
SEPERTI PERENCANAAN, PENGORAGANISASIAN,
PENGARAHAN, PENGAWASAN DAN KEGIATAN OPERASIONAL
SEHARI-HARI.
PERANAN MANAJEMEN
DALAM ORGANISASI DAN PERUSAHAAN
 DEFINISI DAN CIRI ORGANISASI
 ORGANISASI ADALAH SEKUMPULAN ORANG
YANG BERSEPAKAT UNTUK BERGABUNG DALAM
SUATU KELOMPOK, YANG MENETAPKAN
TUJUAN-TUJUAN TERTENTU DAN BERUPAYA
MENCAPAI TUJUAN TERSEBUT.
 PERUSAHAAN MERUPAKAN SUATU ORGANISASI,
KARENA OPERASINYA DIJALANKAN BANYAK
ORANG, MEREKA BERSEPAKAT MELAKUKAN
KERJA-KERJA TERTENTU UNTUK MEWUJUDKAN
TUJUAN PERUSAHAAN, YANG MEMPEROLEH
KEUNTUNGAN
ORGANISASI DAN PERANAN MANAJEMEN
 DALAM SUATU ORGANISASI, TERDAPAT BANYAK
ORANG DENGAN KERAGAMAN:
 KARAKTER YANG BERBEDA
 MOTIVASI DAN TUJUAN YANG BERBEDA
 LATAR BELAKANG PENDIDIKAN DAN SOSIAL YANG
BERBEDA.
 DALAM KERAGAMAN YANG DEMIKIAN,
BAGAIMANA MUNGKIN MEREKA BERSEPAKAT
MENCAPAI-TUJUAN YANG DITENTUKAN. DISINILAH
MANAJEMEN DAN PARA MANAJER BERPERAN.
 MANAJER MERUPAKAN ANGGOTA ORGANISASI
YANG MENGAWASI DAN MENGARAHKAN
PEKERJAAN ANGGOTA LAIN.
 PENGERTIAN MANAJEMEN
 MANAJEMEN SEBAGAI SEBUAH KONSEP MENGANDUNG
DUA PENGERTIAN, YAITU:
 PERTAMA, MANAJEMEN DIARTIKAN SEBAGAI KUMPULAN
MANAJER-MANAJER ATAU PIMPINAN PERUSAHAAN DALAM
SUATU ORGANISASI PERUSAHAAN.
 KEDUA, MANAJEMEN DIARTIKAN SEBAGAI SUATU PROSES KERJA
SAMA ANTARA DUA ORANG ATAU LEBIH UNTUK MENCAPAI
TUJUAN YANG DITETAPKAN.
 Mary Parker Foller(1997) MENDEFINISIKAN MANAJEMEN
SEBAGAI SENI DALAM MENYELESAIKAN SESUATU MELALUI
ORANG LAIN. MANAGEMENT IS THE ART OF GETTING THINGS
DONE THROUGH PEOPLE.
 SELAIN ITU, MANAJEMEN JUGA DIARTIKAN SEBAGAI PROSES
YANG MELIPUTI PERENCANAAN, PENGORGANISASIAN,
PENGARAHAN, DAN PENGAWASAN YANG DILAKUKAN PARA
MANAJER DALAM ORGANISASI, AGAR TUJUAN DAPAT
DIWUJUDKAN.
FUNGSI-FUNGSI MANAJEMEN
 BANYAK AHLI MANAJEMEN MENYEBUTKAN BEBERAPA FUNGSI
MANAJEMEN, NAMUN DALAM MATERI INI FUNGSI
MANAJEMEN DIBEDAKAN KEPADA 4 JENIS KEGIATAN, YAITU:
 PERENCANAAN (PLANNING),
 PENGORGANISASIAN, (ORGANIZING)
 PENGARAHAN, (DIRECTING)
 PENGAWASAN, (CONTROLLING)
 FUNGSI PERENCANAAN (PLANNING)
 FUNGSI PERENCANAN, ADALAH PROSES MENYANGKUT UPAYA
UNTUK MERUMUSKAN HAL-HAL BERIKUT:
MENENTUKAN TUJUAN
MERUMUSKAN TINDAKAN-TINDAKAN YANG DIPERLUKAN
MENENTUKAN DANA DAN FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI LAINNYA.

 FUNGSI PENGORGANISASIAN (ORGANIZING)


 SETELAH TUJUAN DITETAPKAN, MAKA PERUSAHAAN PERLU
MERUMUSKAN TINDAKAN-TINDAKAN YANG AKAN DIJALANKAN,
YAITU MENENTUKAN:
 BENTUK ORGANISASI PERUSAHAAN
 MENENTUKAN PEKERJA-PEKERJA DAN TUGAS-TUGASNYA.

 KEDUA HAL TERSEBUT DI ATAS MERUPAKAN FUNGSI KEDUA


MANAJEMEN, YAIGTU PENGORGANISASIAN.
 FUNGSI PENGARAHAN (DIRECTING)
 PENGARAHAN DAPAT DIDEFINISIKAN SEBAGAI USAHA
UNTUK MENGGERAKKAN SEMUA ANGGOTA DALAM
SUATU ORGANISASI, ATAU PEGAWAI-PEGAWAI
PERUSAHAAN, UNTUK MELAKUKAN PEKERJAAN YANG
AKAN MEREALISASIKAN TUJUAN YANG INGIN DICAPAI.
 DALAM MENJALANKAN FUNGSI PENGARAHAN,
PIMPINAN BUKAN SAJA MAMPU MEMBUAT PERINTAH,
AKAN TETAPI JUGA MAMPU MEMBERIKAN MOTIVASI
KEPADA BAWAHANNYA.
 FUNGSI PENGAWASAN (CONTROLLING)
 PENGAWASAN MERUPAKAN SEBUAH PROSES
MENGEVALUASI PRESTASI ORGANISASI DAN
MENGAMBIL TINDAKAN-TINDAKAN KOREKTIF, DALAM
RANGKA MENCAPAI TUJUAN PERUSAHAAN
 TAHAPAN-TAHAPAN DARI FUNGSI PENGAWASAN
DAPAT DIBEDFAKAN SEBAGAI BERIKUT:
 MENGUKUR PRESTASI PELAKSANAAN KEGIATAN
 MEMBANDINGKAN PRESTASI DENGAN STANDAR
ATAU TUJUAN
 MENGINDENTIFIKASI PENYIMPANGAN-
PENYIMPANGAN
 MENGAMBIL TINDAKAN-TINDAKAN KOREKTIF.
JENJANG MANAJEMEN DAN KEAHLIAN YANG DIPERLUKAN

 JENJANG MANAJEMEN
 ADA BEBERAPA TINGKATAN MANAJEMEN, DIMANA
SEMAKIN BESAR SKALA PERUSAHAAN SEMAKIN BANYAK
POLA TINGKATAN ATAU HIRARKI MANAJEMEN TERSEBUT,
YAITU:
 MANAJEMEN TINGKAT PUNCAK ATAU TOP MANAGEMENT
 MANAJEMEN TINGKAT MENENGAH ATAU MIDDLE
MANAGEMENT
 MANAJEMEN SUPERVISI ATAU TINGKAT PERTAMA ATAU
SUPERVISORY OR FIRST-LINE MANAGEMENT
MANAJEMEN NON SUPERVISI ATAU NON SUPERVISORY
MANAGEMENT
 KEAHLIAN YANG DIPERLUKAN
 SUKSES MANAJEMEN TERGANTUNG KEPADA KEAHLIAN
MANAJERIAL, YAITU:
 KEAHLIAN KONSEPTUAL
KEAHLIAN TEKHNIS
 KEAHLIAN BERHUBUNGAN DENGAN ORANG LAIN

 HUBUNGAN ANTARA TINGKATAN MANAJEMEN DENGAN


KEAHLIAN YANG DIPERLUKAN, DAPAT DILIHAT PADA
GAMBAR 4.4 HALAMAN BERIKUT.

Anda mungkin juga menyukai