Anda di halaman 1dari 22

PENGANTAR

ILMU KESEHATAN MATRA DARAT


DEFINISI MATRA
 Matra adalah dimensi
lingkungan/wahana/media tempat
seseorang atau sekelompok orang
melangsungkan hidup serta melaksanakan
kegiatan.
 Kondisi Matra adalah keadaan dari seluruh
aspek pada matra yang serba berubah dan
berpengaruh terhadap kelangsungan hidup
dan pelaksanaan kegiatan manusia yang
hidup dalam lingkungan tersebut.
Pengertian Kesehatan Matra
 Kesehatan Matra adalah upaya
kesehatan dalam bentuk khusus
yang diselenggarakan untuk
meningkatkan kemampuan fisik
dan mental guna menyesuaikan
diri terhadap lingkungan yang
serba berubah secara
bermakna, baik di lingkungan
darat, laut, maupun udara.
(PMK No. 61 Tahun 2013)
ILMU KESEHATAN MATRA
PENGERTIAN :
Cabang ilmu kesehatan/ yang mempelajari,
membina individu/kelompok/masyarakat yang terpajan di
lingkungan yang menimbulkan dampak kesehatan .
(Kepmenkes No. 1215/Menkes/SK/XI/2001)
LINGKUNGAN MATRA :
Lingkungan yang serba berubah secara bermakna :
1. Perubahan lingk. Normal -> tdk normal -> normal
2. Kepindahan orang/kelompok
Ilmu kesehatan matra adalah salah satu cabang disiplin ilmu
kesehatan yang berkaitan dengan penggunaan dan
pemanfaatan sarana/fasilitas/ teknologi yang digunakan oleh
manusia untuk mengurangi dan menanggulangi risiko pada
kondisi matra yang berubah secara bermakna (wahana darat, air
maupun dirgantara).
JENIS KESEHATAN MATRA
(1)
A.KESEHATAN LAPANGAN: Kesehatan matra yang berhubungan dengan
pekerjaan atau kegiatan di darat yang bersifat temporer pada lingkungan yang
berubah.

B.KESEHATAN KELAUTAN DAN BAWAH AIR : kesehatan matra yang


berhubungan dengan pekerjaan atau kegiatan di laut dan berhubungan dengan
keadaan lingkungan yang bertekanan tinggi (hiperbarik)

C. KESEHATAN KEDIRGANTARAAN : kesehatan matra yang berhubungan dengan


penerbangan dan kesehatan ruang angkasa dengan keadaan lingkungan yang
bertekanan rendah (hipobarik)

*lingkungan matra dapat dibedakan menjadi dua hal Lingkungan internal dan
eksternaL
Landasan Hukum Kesehatan Matra
 Undang-undang Republik Indonesia nomor 23 tahun
1992 tentang Kesehatan.
 Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
nomor : 1215/Menkes/ SK/XI/2001 tentang pedoman
kesehatan matra menteri kesehatan Republik Indonesia
 Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor : 647/Menkes/ SK/IV/2000 tentang Registrasi
dan Peraktik Perawat.
 Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
647/Menkes/SK/IV/2000 tentang Registrasi dan Praktik
Perawat.
 PMK No. 61 ttg Kesehatan Matra
KEGIATAN KESEHATAN MATRA (2)
A. KESEHATAN LAPANGAN
1. Kes Haji
2. Kes.Transmigrasi
3. Kes.Bencana
4. Kes Lintas Alam
5. Kes.Bawah Tanah
6. Kes Kamtibnas
7. Kes.Latihan/Operasi Militer
8. Kes.Lapangan khusus : Pawai, sepakbola,
Pertunjukan, dll
KEGIATAN KESEHATAN MATRA (3)
B. KESEHATAN KELAUTAN DAN BAWAH AIR :

1. Kesehatan Pelayaran dan Lepas Pantai


2. Kesehatan Penyelaman dan Hiperbarik
3. Kesehatan Latihan dan Operasi militer di
laut
C. KESEHATAN KELAUTAN DAN BAWAH
AIR :
1. Kesehatan Penerbangan dirgantara
2. Kesehatan latihan dan operasi militer di
dirgantara
KESEHATAN HAJI (Sasaran: CJH, petugas
kesehatan dan non kesehatan)
KEGIATAN :
• Pemeriksaan kesehatan awal dan lanjutan
• Promosi kesehatan
• Peningkatan kes. Fisik dan mental
• Imunisasi
• penyakit yang mucul/status Epid
• Higiene dan sanitasi
• Pelayanan medik dan keperawatan
• Pelayanan evakuasi dan rujukan
• Identifikasi dan adm. Jenazah
• Pelayanan safari wukuf
• Penanggulangan KLB
• Perbekalan kesehatan
• Pencatatan dan pelaporan
KESEHATAN TRANSMIGRASI &
PENGUNGSIAN
Sasaran; calon transmigran dan petugas
pendamping
KEGIATAN DATA PEMUKIMAN
a. Pemeriksaan kesehatan BARU
b. Promosi kesehatan
a. Penyakit Potensial KLB
b. Higiene dan sanitasi
c. Status Epid Penyakit
c. Target KK
d. Higiene dan sanitasi d. Penyemprotan rumah
e. Imunisasi e. Data jumlah pengungsi
f. Pelayanan medik dan f. Dukungan logistik
keperawatan
g. Evakuasi dan rujukan
h. Pencatatan dan
pelaporan
KESEHATAN PENANGGULANGAN KORBAN
BENCANA
(Sasaran : korban, masyarakat, petugas rawan bencana)
KEGIATAN DATA YANG DIPERLUKAN
• Yan medik kpd korban • Peta daerah rawan
• Yankes dasar untuk pengungsi • Jumlah penduduk berisiko
• Pengawasan kualitas PAB • Ketersediaan prasarana dan
• Pengawasan sanitasi umum sarana
dan dapur • SDM
• Penyediaan jamban darurat
• Lokasi bencana :
• Jml penduduk dievakuasi
• Pemberantasan penyakit
• Jml penduduk OTW
potensial KLB • Jml dirawat, dirujuk
• Pengendalian vektor • Pola dan jenis penyakit
• Promosi kesehatan • Rujukan
• Kebersihan lingkungan • Evaluasi
• Perbekalan kesehatan
• Dukungan tenaga kesehatan
KESEHATAN DI BUMI PERKEMAHAN
(Sasaran: peserta, pendampiing, petugas
perkemahan)
KEGIATAN
DATA YG DIPERLUKAN
• Pemeriksaan dan
• Jml karakteristik peserta
pemeliharaan • Cacatan kesehatan/
• Promosi kesehatan sarana sanitas dasar
• Higiene dan sanitasi • Jumlah dan kondisi
lingkungan warga kesehatan
• SE penyakit • Catatan kejadian
• Yanmedik dan kerawatan dilokasi
• Evakuasi dan rujukan • Data penyakit potensial
• Pencatatan dan pelaporan KLB
KESEHATAN GANGGUAN KAMTIBMAS
(Sasaran : Masy. yg terkena langsung dan
tdk tergantung)
KEGIATAN DATA YANG DIPERLUKAN
• Pelatihan • Luas dan lokasi kejadian
• Derajat kamtibmas yg t’jadi
• Promosi kesehatan • Lokasi sarana kes. terdekat
• Penanganan gizi • Kesiapan SDM & sarana
• Kesehatan jasmani kes
• Evakuasi dan rujukan • Identifikasi korban
• Evakuasi dan rujukan
• Penyiapan logistik kes • Kejadian penyakit, cidera,
• Identifikasi korban cacat,mati
dan akibat/sebab
• Pencatatan dan pelaporan
KESEHATAN BAWAH TANAH
(Sasaran : Tenaga kerja, petugas pertambangan
bawah tanah)
KEGIATAN DATA YANG DIPERLUKAN :
• Pemeriksaan dan promkes • Identifikasi perusahaan
• Pelatihan dan jenis serta lokasi
• Higiene dan sanitas pertambangan
• Penyiapan logistik, • Jumlah tenaga kerja
• Kesiapan sarana dan
prasarana dan prasarana
prasarana kesehatan
• Pelayanan medik dan • Jumlah dan jenis penyakit,
keperawatan kecelakaan, cidera, cacat
• Evakuasi dan rujukan dan mati
• SE penyakit • Sarana sanitasi dasar
• Logistik
KESEHATAN LATIHAN/OPERASI MILITER
(Sasaran : person militer, petugas kes, masyarakat)

KEGIATAN DATA YG.


• Pemeriksaan kes, pelay. DIPERLUKAN
medik dan keperawatan • Cuaca
• Promosi kesehatan • Jenis latihan/operasi
• Kesemaptaan jasmani • Jumlah personel
• Sarana sanitasi dasar
• Kejadian kecelakaan,
cidera, cacat, mati
• Pemulihan kesehatan
• Logistik, prasarana
dan gizi
dan
• Evaluasi dan rujukan sarana kesehatan
• Logistik kesehatan • SDM
• SDM
KESEHATAN LINTAS ALAM
(Sasaran : peserta)
KEGIATAN DATA YG
• Pemeriksaan kes DIPERLUKAN
• Promosi kes • Jlh & identitas peserta
• Pelayanan medik • Kondisi geografis dan
klimatologi lokasi
dan keperawatan
lintas alam
• Evaluasi dan rujukan • Sarana komunikasi
• Kejadian kecelakaan
cedera, cacat, mati
• Logistik
KESEHATAN SITUASI KHUSUS
(Sasaran: peserta, masyarakat terpajan, petugas)

KEGIATAN DATA YG DIPERLUKAN


• Promosi kesehatan • Info situasi khusus, pesta,
upacara, perjalanan
• Sarana sanitasi dasar panjang, liburan
• SE penyakit • Lokasi khusus : terminal,
• Pelayanan medik lapangan dll
dan keperawatan • Sarana pelayanan kes
• Evakuasi dan rujukan
• Evakuasi dan rujukan • Kejadian penyakit,
• Pencatatan dan kecelakaan, cidera, cacat,
pelaporan mati dan kejadian lain
KESEHATAN PELAYARAN & LEPAS PANTAI
(Sasaran : ABK, TKBM, Penumpang, pekerja lepas pantai)
KEGIATAN
DATA YG. DIPERLUKAN
• Pemeriksaan kes PELAYARAN
• Pelayanan medik • Identitas kapal, jenis, daya
dan keperawatan angkut
• Penanganan gizi (barang-penumpang), route, jlh
ABK, kondisi kapal)
• Promkes & pelatihan
• Sarana kes (alat & obat)
• Sarana sandar • Sarana sanitasi dasar
• Kesemaptaan jasmani LEPAS PANTAI
• Evakuasi dan rujukan • Lokasi dan jenis kegiatan
• Logistik kesehatan • Jumlah tenaga kerja
• Data kecelakaan, cacat dan mati
• SE penyakit
• Tenaga prasarana dan sarana
KESEHATAN PENYELAMAN DAN
HIPERBARIK
(Sasaran: Pekerja, peserta, pelatih, petugas
kesehatan)
KEGIATAN
DATA YG DIPERLUKAN
• Pemeriksaan kes • Lokasi
• Pelayanan medik penyelaman/hiperbarik
dan perawat • Karakteristik penyelam
• Evakuasi dan rujukan • Peralatan penyelaman dan
• Promkes & pelatihan hiperbarik
• Kesmaptaan jasmani • Penyakit, kecelakaan,
• Pemulihan kesehatan, cidera
rehabilitasi fisik dan dan kematian
mental • Evakuasi dan rujukan
(RS hiperbarik)
• SE penyakit
• Jenis binatang berbahaya
KES. OPERASI & LATIHAN MILITER DI
LAUT
(Sasaran; personil, ABK dan masyarakat)
KEGIATAN DATA YG DIPERLUKAN
• Pemeriksaan, tindakan • Lokasi pelatihan/operasi
medik dan perawatan militer
kesehatan • Skala, jenis
pelatihan/operasi
• Promkes & pelatihan
• Unit dan jumlah personil
• Kesemaptaan jasmani • Sarana, obat dan alat
• Sarana sanitasi dasar • Tenaga kesehatan militer
• Evakuasi dan rujukan • Penyakit, cidera, cacat
• Rehabilitasi medik dan kematian
• SE penyakit
KES.OPERASI & LATIHAN MILITER
DIRGANTARA
(Sarana: personil dan masyarakat)
KEGIATAN
• Pemeriksaan, tindakan DATA YG DIPERLUKAN
medik dan perawatan kes. • Lokasi pangkalan
• Promkes. & pelatihan • Skala, dan jenis
• Penanganan gizi latihan/operasi
• Kesemaptaan fisik & (lama, ketiggian)
mental
• Penyakit, kecelakaan, cidera
• Rehabilitasi fisik dan
mental
dan kematian
• Evakuasi dan rujukan • Kesiapan SDM, obat dan
• Identifikasi korban sarana
• Penyiapan SDM, obat dan kesehatan
sarana kesehatan
• SE medik dan penyakit
Lanjutan Kes.Haji
DALAM NEGERI
• CJH – sex, umur, asal, embarkasi
• Risti – penyakit
LUAR NEGERI
• Pola penyakit
• Kematian : penyebab, karakteristik, asal dan
tempat meninggal
• Logistik dan obat-obatan
• Status Kesehatan
• Suhu dan iklim

Anda mungkin juga menyukai