Anda di halaman 1dari 7

Materi IX

Pemeriksaan Tambahan Untuk Fertilitas


Oleh : Maria Ulfah, SST., M. Keb
• Penilaian Hasil Analisa Semen
• Lembaran Kurva Temperatur Basal
• Instruksi Penilaian Hasil
• Test Fern
• Uji Pasca Coitus

Jenis Test Tambahan


• Dilakukan pada Pria
• Menganalisis kadar hormonal : Testosteron, FSH, Tyroid
dan LH
• Semen Value (Volume, Konsentrasi, Motilitas,
Morfology, Leukosit, Aglutinasi, Sperm Mar Test)

Analisa Semen
Temperatur Basal
• Dilakukan pada masa subur
• Pasang spekulum vagina sampai portio  terlihat jelas
OUE
• Ambil lendir cerviks (spinbarkeit test) & Fern Test
• Fern Test :
Usapan Lendir Cerviks di taruh pada gelas objek, lalu
dibawah mikroskopik terlihat seperti daun pakis
menandakan adanya ovulasi

Test Fern
• Dilaksanakan 8 -10 jam pasca coitus
• Mengambil usapan dari daerah : forniks posterior vagina,
endocerviks, ectocerviks  menilai spermatozoa kualitas
dan kuantitasnya

Uji Pasca Coitus


Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai