Anda di halaman 1dari 20

MEDIA PROMOSI DAN STRATEGI

PEMASARAN

PRODUK KREATIF DAN


KEWIRAUSAHAAN
JUSIDA
SULISTYOWATI, S.PD
TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui pembelajaran siswa dapat :
• Menganalisa Media Promosi dan
Strategi Pemasaran
• Mengumpulkan data Media Promosi
dan Strategi Pemasaran
• Menggali informasi Media Promosi
dan Strategi Pemasaran
• Mempresentasikan hasil analisis Media
Promosi dan Strategi Pemasaran
Kompetensi dasar

3.17 Menentukan media


1 promosi dan strategi
Pemasaran

4.17 Membuat media


2 promosi berdasarkan
segmentasi pasar
Media Promosi
Segala bentuk dan
saluran yang digunakan
1 untuk menyampaikam
imformasi atau pesan.

Media=Medium
artinya perantara atau
pengantar yaitu 2
perantara sumber Media adalah alat atau
pesar dengan sarana yang dipergunakan
penerima umtuk menyampaikan
3 pesan dari komunikator
kepada masyarakat luas
Saluran Media Promosi

a. Media cetak c. Media


Online
b. Media
elektronik d. Media
Produk
MACAM MACAM MEDIA
PROMOSI CETAK
1 2 3

Media produk
Media Cetak misal. Media elektronik beriklan
Setiker, pamlet,
spanduk, banner,
radio televisi/ melalui
iklan media intenet produk/
barang
Menentukan media
promosi

1 Optimalisasi
pemanfaatan media
Promosi
2 Penentuan Media
Promosi

3 Evaluasi Media
Promosi
Konsep Pemasaran

Kebutuhan, Pertukaran dan


keinginan, dan hubungan
permintaan
1 4
Penawaran Pasar
produk, pelayanan Pasar
informasi 2 5
atau pengalaman

Nilai pelanggan Orientasi pada


dan kepuasan 3 6 kebutuhan
konsumen
PROSES
PEMASARAN
A Pengenalan pasar
Menentuka
B n strategi
pemasaran
C Alokasi
marketing mix
E Alokasi anggaran
D Penetapan harga pemasaran pada
produk
ANALISIS SWOT
Analisis SWOT dapat dilakukan untuk mengetahui
posisi usaha yang dijalankan dan posisi usaha
pesaing. Analisis SWOT (strenght, weakneses,
opportunities, and threats) adalah suatu teknik
dirancang khusus untuk membantu mengidentifikasi
strategi pemasaran yang harus di lakukan oleh
perusahaan.

- Melfishop -
ANALISA SWOT

Secara internal,
kerangka kerja
mengurangi kekuatan
dan kelemahan pada
dimensi kunci misalnya
kinerja keuangan
sumber daya; pasang
pasar, persepsi
pelanggan terhadap
kulitas produk, harga
dan ketersediaan
produk; organisasi
komonikasi
MENENTUKAN
STRATEGI PEMASARAN
1. Menembus pasar
2. Mengembangkan pasar
3. Mengembangkan
produk
4. Melakukan diversifikasi
5. Menerapkan biaya
murah
6. Memfokuskan pada
pasar
7. Melakukan deferensiasi
BAURAN
PEMASARAN

02 Harga

03 Lokasi
04 Promosi
01 Pabrik ------ Pelanggan

Pabrik -– Pengecer --
02 Pelanggan
Saluran
Distribusi
Pabrik - Pedagang besar –
03 pengecer -Pelanggan

Pabrik - Pedagang besar –


04 Pedangang besar –
pengecer - Pelamggan
Memaksimalkan
konsumsi 01

Memaksimalkan
kepuasan 02 4 Tujuan
Strategi
Pemasaran
Memaksimalkan ragam
pilihan produk
03

Memaksimalkan mutu
hidup dengan memberikan 04
kemudahan
0
1
Segmentasi
3 Tahapan 02
Strategi
Pemasaran Targeting

03

Positioning
Tidak Membedakan Pasar
Undifferentiated 01
Marketing

Jenis
Membedakan Pasar
Differentiated Marketing 02 Jenis
Strategi
Pemasar
an
Terkonsentrasi Pasar
03
Concentred Marketing
0
1
Setrategi
Pemimpin Pasar
02

4 Klasifikasi Setrategi
Penantang Pasar
Posisi
Persaingan 03
Berdasarkan Strategi Pengikut
Prilaku Industri Pasar
04
Strategi Penggarap
Relung Pasar
TUGAS KELOMPOK
Buatlah kelompok yang terdiri
4 siswa! Kerjakan tugas
berikut bersama kelompok
Anda!
Strategi Pemasaran tidak hanya
dimulai dan berhenti pada saat
produk baru mulai diluncurkan.
Lakukan browsing di internet
tentang siklus daur hidup
produk. Kemudian analisa
strategi pemasaran yang harus
dilakukan pada tiap tiap tahapan
dari siklus daur hidup produk !
Ketik hasil kegiatan kelompok
kalian dalam bentuk makalah.
Beri nama anggota kelompok
Terima Kasih
Alhamdulilla
h

Anda mungkin juga menyukai