Anda di halaman 1dari 10

PEMBUATAN HIASAN

BUSANA (P2)
KELAS XI TB
SEMESTER
GANJIL
Tusuk Dasar Hiasan

01 Pengertian tusuk dasar


hiasan
02 Alat dan bahan
membuat tusuk dasar

03 Cara memulai dan


mengakhiri jahitan tusuk hias

04 Tusuk dasar hiasan

05 Tusuk hias variasi


Sulaman Bordir
1. Teori dasar bordir
2. Teknik dasar bordir
3. Variasi bordir
4. Membuat rancangan sulaman bordir dalam s
uatu produk
Sulaman Fantasi
1 . Definisi sulaman fantasi
2 . Ciri-ciri sulaman fantasi
3 . Tempat kerja dan alat untuk membuat sulaman fa
ntasi
4 . Motif sulaman fantasi
5 . Memindahkan pola hiasan sulaman fantasi pada k
ain/busana
6 . Pembuatan sulaman fantasi pada suatu produk
1. Pengertian sulaman aplikasi
2. Ciri-ciri sulaman aplikasi
3. Ragam sulam aplikasi
4. Jenis-jenis jahit aplikasi
Sulaman Aplikasi
5. Alat dan bahan membuat sulaman aplikasi
6. Penempatan hiasan pada sulaman aplikasi
7. Tusuk hias sulam aplikasi
8. Langkah pembuatan sulam aplikasi
Terdapat beberapa contoh
sulaman yang bisa
dipelajari dan diaplikasikan
pada busana atau lenan
rumah tangga yang kita
miliki.
Penerapan produk sulaman
dimulai dari persiapan alat
dan bahan sampai dengan
Teknik pembuatannya.
Untuk menambah
wawasan dalam
memahami pembuatan
hiasan busana, siswa
disarankan untuk
mempelajari berbagai
macam sulaman dari
berbagai sumber lain yang
relevan, internet serta
senantiasa mengikuti
perkembangan ilmu
pengetahuan dan teknologi
(IPTEK).
“Setelah siswa mengikuti serangkaian
kegiatan pembelajaran diharapkan
dapat memiliki kemampuan untuk
menerapkan pembuatan hiasan busana
dimanapun, kapan pun, dan disaat apapun
siswa berada”
Terimakasih
Ruth Riefdayantika,
S.Pd

Anda mungkin juga menyukai