Anda di halaman 1dari 13

EVID A N CE B A SE D T E R K A IT

A SU H A N R E M A J A
YESI BUSTINA
201015201028
PENGERTIAN
• DALAM BEBERAPA TAHUN TERAKHIR ATAU TEPATNYA BEBERAPA BULAN TERAKHIR KITA SERING
MENDENGAR TENTANG EVIDENCE BASED. EVIDENCE BASED ARTINYA BERDASARKAN BUKTI.
ARTINYA TIDAK LAGI BERDASARKAN PENGALAMAN ATAU KEBIASAAN SEMATA. SEMUA HARUS
BERDASARKAN BUKTI. BUKTI INIPUN TIDAK SEKEDAR BUKTI TAPI BUKTI ILMIAH TERKINI YANG
BIAS DIPERTANGGUNG JAWABKAN.

• BUKTI INI JUGA MEMPUNYAI TINGKAT KEPERCAYAAN UNTUK DIJADIKAN SEBAGAI EVIDENCE
BASED. UNTUK TINGKAT PALING TINGGI (IA) ADALAH HASIL PENELITIAN DENGAN META ANALISIS
DIBAWAHNYA ATAU LEVEL IB ADALAH HASIL PENELITIAN DENGAN RANDOMIZED CONTROL
TRIAL, IIA. NON RANDOMIZED CONTROL TRIAL, IIB. ADALAH HASIL PENELITIAN QUASI EKSPERIME
LALU HASIL STUDI OBSERVASI (III) DAN TERAKHIR EXPERT OPINION, CLINICAL EXPERIENCE (IV).
MENURUT WHO, EVIDENCE BASED TERBAGI SEBAGAI BERIKUT :

•  A.EVIDENVE-BASED MEDICINE ADALAH PEMBERIAN INFORMASI OBAT-OBATAN  BERDASARKAN


BUKTI DARI PENELITIAN YANG BISA DIPERTANGGUNGJAWABKAN. TEMUAN OBAT BARU YANG DAPAT
SAJA SEGERA DITARIK DAN PEREDERAN HANYA DALAM WAKTU BEBERAPA BULAN SETELAH OBAT
TERSEBUT DIPASARKAN, KARENA DI POPULASI TERBUKTI MEMBERIKAN EFEK SAMPING YANG
BERAT PADA SEBAGIAN PENGGUNANYA.

• B.  EVIDENCE-BASED POLICY ADALAH SATU SISTEM PENINGKATAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN


DAN KEDOKTERAN (CLINICAL  GOVERNANCE): SUATU TANTANGAN PROFESI KESEHATAN DAN
KEDOKTERAN DI MASA MENDATANG

• C.   EVIDENCE BASED MIDWIFERY ADALAH PEMBERIAN INFORMASI KEBIDANAN BERDASARKAN


BUKTI   DARI PENELITIAN YANG BISA DIPERTANGGUNGJAWABKAN.

• D.  EVIDENCE BASED REPORT  ADALAH MERUPAKAN BRNTUK PENULISAN LAPORAN KASUS YANG BARU
BERKEMBANG , MEMPERLIHATKAN BAGAIMANA HASIL PENELITIAN DAPAT DITERAPKAN PADA SEMUA
TAHAPAN PENATALAKSANAAN PASIEN.
PENGERTIAN REMAJA

• MENURUT WHO, MASA REMAJA ADALAH MASA PERALIHAN DARI


MASA KANAK-KANAK MENUJU MASA DEWASA, DI MANA PADA MASA
ITU TERJADI PERTUMBUHAN YANG PESAT TERMASUK FUNGSI
REPRODUKSI SEHINGGA MEMPENGARUHI TERJADINYA PERUBAHAN-
PERUBAHAN PERKEMBANGAN, BAIK FISIK, MENTAL, MAUPUN PERAN
SOSIAL. PIEGET (1991) MENYATAKAN BAHWA SECARA PSIKOLOGIS
REMAJA ADALAH SUATU USIA DI MANA INDIVIDU MENJADI
TERINTEGRASI KE DALAM MASYARAKAT DEWASA, SUATU USIA DI
MANA ANAK TIDAK MERASA BAHWA DIRINYA BERADA DI BAWAH
TINGKAT ORANG YANG LEBIH TUA MELAINKAN MERASA SAMA ATAU
PALING TIDAK SEJAJAR. REMAJA ADALAH TAHAP UMUR YANG DATANG
SETELAH MASA KANAK-KANAK BERAKHIR, DITANDAI OLEH
PERTUMBUHAN FISIK YANG CEPAT (ASMUJI, 2014).
 
EVIDENCE BASED TERKAIT MASA REMAJA

• ASUHAN KESEHATAN REPRODUKSI


KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ADALAH SUATU KONDISI SEHAT YANG MENYANGKUT SISTEM,
FUNGSI DAN PROSES REPRODUKSI YANG DIMILIKI OLEH REMAJA. PENGERTIAN SEHAT DISINI TIDAK
SEMATA-MATA BERARTI BEBAS PENYAKIT ATAU BEBAS DARI KECACATAN NAMUN JUGA SEHAT
SECARA MENTAL SERTA SOSIAL KULTUR (BKKBN, 2001).

• HAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA


HAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (KRR) YAITU PUBERTAS
YANG MEMPUNYAI ARTI AWAL MASA REMAJA. PADA MASA PUBERTAS TERJADI PERUBAHAN BADANIAH
YANG MENANDAI ADANYA KEMAMPUAN UNTUK MELANJUTKAN KETURUNAN (REPRODUKSI).
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN REPRODUKSI PADA REMAJA

• FAKTOR SOSIAL-EKONOMI DAN DEMOGRAFI


• FAKTOR BUDAYA DAN LINGKUNGAN
• FAKTOR PSIKOLOGIS
• FAKTOR BIOLOGISCACAT SEJAK LAHIR, CACAT PADA SALURAN REPRODUKSI PASCA PENYAKIT MENULAR
SEKSUAL
PENYAKIT PENYERANG SISTEM REPRODUKSI

• GONORRHEA (GO) PENYAKIT YANG DISEBABKAN BAKTERI NEISSEERIA GONNORREHEAE, MASA INKUBASI ATAU MASA TUNASNYA
2-10 HARI SESUDAH KUMAN MASUK KE TUUH MELALUI HUBUNGAN SEKS.

• SIFILIS (RAJA SINGA) PENYAKIT YANG DISEBABKAN KUMAN TREPONEMA PALLIDUM. MASA INKUBASINYA ATAU MASA TUNASNYA
2-6 MINGGU, KADANG-KADANG SAMPAI 3 BULAN SESUDAH KUMAN MASUK KEDALAM TUBUH MELALUI HUBUNGAN SEKS.
SETELAH ITU BEBERAPA TAHUN DAPAT BERLALU TANPA GEJALA.

• HERPES GENITALIS PENYAKIT YANG DISEBABKAN VIRUS HERPES SIMPLEX, DENGAN MASA INKUBASI ATAU MASA TUNASNYA 4-7
HARI SESUDAH MASUK KE TUBUH MELALUI HUBUNGAN SEKS.

• KLAMIDA PENYAKIT MENULAR SEKSUAL INI DISEBABKAN OLEH KLAMIDA TRACHOMATIS.

• CHARCROID PENYEBABNYA ADALAH BAKTERI HAEMOPHILUS DUCREY, DAN DIKELUARKAN MELALUI HUBUNGAN SEKSUAL.

• TRIKOMONIASIS VAGINALIS DISEBABKAN OLEH SEJENIS PROTOZOA TRIKOMONAS VAGINALIS. PADA UMUMNYA DIKELUARKAN
MELALUI HUBUNGAN SEKS. KONDILOMA AKUMINATA GENITAL WARTS (HPV) PENYEBABNYA ADALAH VIRUS HUMAN PAIPILLOMA
MASALAH KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA

• HAMIL YANG TIDAK DIKEHENDAKI (UNWANTED PREGNANCY)


• ABORSI
MENURUT HAWARI (2006), ABORSI YANG DISENGAJA (ABORTUS PROVOCATUS) ADA DUA MACAM YAITU:
ABORTUS PROVOCATUS MEDICALIS YAKNI PENGHENTIAN KEHAMILAN (TERMINASI) YANG DISENGAJA KARENA
ALASAN MEDIK. PRAKTEK INI DAPAT DIPERTIMBANGKAN, DAPAT DIPERTANGGUNGJAWABKAN DAN
DIBENARKAN OLEH HUKUM.
ABORTUS PROVOCATUS CRIMINALIS, YAITU PENGHENTIAN KEHAMILAN (TERMINASI) ATAU PENGGUGURAN YANG MELANGGAR
KODE ETIK KEDOKTERAN, MELANGGAR HUKUM AGAMA, HARAM MENURUT SYARIAT ISLAM DAN MELANGGAR UNDANG-UNDANG

• PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS)


• HIV/AIDS (HUMAN IMMUNODEFICIENCY VIRUS AND ACQUIRED IMMUNODEFICIENCY SYNDROME)
DAMPAK ATAU KONSEKUENSI HUBUNGAN SEKS PRANIKAH

a.PERASAAN BERSALAH. PUNYA PERASAAN CEMAS.


b. TERINFEKSI PENYAKIT MENULAR SEKSUAL. TIDAK SIAP UNTUK BERUMAH TANGGA. TANGGUNG
JAWAB BESAR UNTUK BERKELUARGA. TERBURU-BURU. KEHAMILAN YANG TIDAK DIINGINKAN.  

• FISIK: PENDARAHAN, KEHAMILAN BERMASALAH. PSIKOLOGIS: TIDAK PERCAYA DIRI, MALU,


STRES, DLL SOSIAL: D.O, DIKUCILKAN MASYARAKAT, DLL

• DAMPAK ABORSI : PENDARAHAN. INFEKSI. KEMANDULAN. KEGUGURAN PADA KEHAMILAN


BERIKUTNYA. KEMATIAN. SOLUSI UNTUK MENGATASI MASALAH KESEHATAN REPRODUKSI
REMAJA
MEMBERIKAN PENDIDIKAN SEKS

• STRATEGI PENDIDIKAN SEKS DI MASA LALU BERFOKUS PADA ANATOMI FISIOLOGI


REPRODUKSI DAN PENYULUHAN PERILAKU YANG KHAS KEHIDUPAN KELUARGA AMERIKA
KELAS MENENGAH. BARU-BARU INI PENDIDIKAN SEKS MULAI MEMBAHAS MASALAH SEKSUALITAS MANUSIA
YANG DIHADAPI REMAJA. MISALNYA, PROGRAM – PROGRAM YANG SEKARANG BERFOKUS PADA UPAYA REMAJA
UNTUK “MENGATAKAN TIDAK”. PIHAK OPONEN PROGRAM PENDIDIKAN SEKS DI SEKOLAH PERCAYA BAHWA DISKUSI
EKSPLISIT TENTANG SEKSUALITAS MENINGKATKAN AKTIVITAS SEKSUAL DIANTARA REMAJA DAN MENGECILKAN
PERAN ORANG TUA. PIHAK PENDUKUNG MENGATAKAN, TIDAK ADANYA DISKUSI SEMACAM ITU DARI ORANG TUA DAN
KEGAGALAN MEREKA UNTUK MEMBERI ANAK-ANAK MEREKA INFORMASI YANG DIPERLUKAN SECARA NYATA UNTUK
MENGHAMBAT UPAYA MENCEGAH KEHAMILAN PADA REMAJA.
ORANG TUA MUNGKIN TIDAK TERLIBAT DALAM
PENDIDIKAN SEKS ANAK -ANAKNYA KARENA
BEBERAPA ALASAN, SEPERTI :

a)ORANG TUA TIDAK MEMILIKI INFORMASI YANG TIDAK ADEKUAT.


b)ORANG TUA TIDAK MERASA NYAMAN DENGAN TOPIK SEKS.
c) PARA REMAJA TIDAK MERASA NYAMAN BILA ORANG TUA MEREKA MEMBAHAS SEKS.
d)BEBERAPA ORANG TUA MENDAPAT KESULITAN UNTUK MENGAKUI “ANAKNYA” ADALAH
INDIVIDU SEKSUAL YANG MEMILIKI PERASAAN DAN PERILAKU SEKSUAL.
e)PENOLAKAN ORANG TUA UNTUK MEMBAHAS PERILAKU SEKSUAL DENGAN PUTRI
MEREKA BISA MENYEBABKAN PUTRINYA MERAHASIAKAN AKTIVITAS SEKSNYA DAN DAPAT
MENGHAMBAT UPAYA UNTUK MENDAPAT BANTUAN.  
MENINGKATKAN FUNGSI PENTING PROGRAM PROMOSI KESEHATAN REMAJA

• DIRI YANG KOMPETEN DAN MENGINFORMASIKAN PEMBUATAN KEPUTUSAN TENTANG


KESEHATAN.

• MEMBERIKAN PENGKUATAN POSITIF TERHADAP PERILAKU SEHAT. PENGARUH STRUKTUR


LINGKUNGAN DAN SOSIAL UNTUK MENDUKUNG PERILAKU PENINGKATAN KESEHATAN.

• MEMFASILITASI PERTUMBUHAN DAN AKTUALISASI DIRI.


• MENYADARKAN REMAJA TERHADAP ASPEK LINGKUNGAN DAN BUDAYA BARAT YANG
MERUSAK KESEHATAN DAN KESEJAHTERAAN.

• MELAKUKAN PENANGANAN UNTUK MENCEGAH MASALAH KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA


TERIMAKASIHHH

Anda mungkin juga menyukai