Anda di halaman 1dari 20

LEMBAGA WARALABA DALAM

BISNIS RITEL
Kelompok II
1. Bimo Setio Mukti
2. Kresida Andini
3. Mifta Dwi Pratiwi
Apa itu
Waralaba?
Dalam Bisnis Ritel, Waralaba merupakan
usaha yang memberikan keuntungan
yang istimewa. Usaha waralaba dapat
berbentuk badan usaha maupun
perorangan yang memberikan hak
Pengertian kepada pihak lain untuk
memanfaatkan/menggunakan hak
Waralaba kekayaan intelektual yang dimilikinya.
Menurut Asal Produk dan Layanan
01 yang Diberikan.

a) Waralaba luar negeri


Bentuk usaha waralaba di luar negeri yang tergolong
modern dan dikemas secara sistematis untuk
memenuhi kebutuhan masyarakat.
b) Waralaba dalam negeri
Jenis Usaha waralaba yang ada di dalam negara
Indonesia yang dijadikan salah satu pilihan investasi
Lembaga untuk orang-orang yang ingin cepat menjadi
pengusaha.

Waralaba
Contoh Waralaba
Waralaba Luar Negeri Waralaba Dalam Negeri
02 Menurut Metode Pengoperasiannya
a) Waralaba dengan format bisnis
Franchisor memberikan lisensi atau hak kepada
franchisor untuk menjual produk atau jasa yang
menggunakan merek identitas dari sistem itu

Jenis
Lembaga
Waralaba
b) Waralaba produk dengan merek dagang
Pada waralaba ini pemberian hak izin pengelolaan dari
franchisor kepada francise untuk menjual produk
dengan menggunakan merek dagang dalam bentuk
distributor, agen, atau lisensi dari penjualan.

Jenis
Lembaga
Waralaba
Apa Itu Franchisor
dan Franchisee?
Franchisor adalah pemilik franchise atau
orang yang menyediakan sistem bisnis.
Sedangkan franchisee, yaitu orang yang
membeli sistem bisnis tersebut.
Keuntungan dan Kegagalan Binis
Waralaba
Mendapatkan berbagai manfaat dari ekspansi dengan
cepat dan luas.

Keuntungan Guna memperkuat nama franchise berdasarkan


penjualan dan organisasi keseluruhan untuk melakukan
pengiklanan.

Bagi para calon pengusaha yang ingin memulai usaha


baru akan mendapat rencana operasi bisnis dengan
arah yang jelas dari pemberi franchise.

Franchisor menjalankan bisnisnya dengan buruk,


penyeleksian franchise yang tidak tepat, uji coba yang
Kegagalan
tidak memadai, franchise kekurangan modal, dan
pembuatan struktur yang buruk.

Franchise yang minim keberanian, puas dengan


dirinya sendiri, berharap terlalu banyak, tidak mengikuti
sistem, campur tangan dari pihak lain yang bermain
curang dan tidak memiliki bakat.
Peranan Lembaga
Waralaba dalam Dunia
Bisnis dan Pemasaran

01
Waralaba mendapat keuntungan dengan risiko yang
lebih rendah karena produk yang dihasilkanya sudah
mempunyai nama dalam pandangan pikiran konsumen.
Waralaba dapat memanfaatkan hasil penelitian dan
02 pengembangan franchisor dalam memperbaiki bisnis,
sehingga bisnis tersebut tetap kompetitif.

03 Waralaba mendapat pelatihan khusus yang telah


terstruktur dari pihak franchisor atau pemberi waralaba
itu sendiri.

04 Waralaba mengeluarkan biaya yang lebih rendah


dibandingkan bila mereka mencoba menjalankan bisnis
sejenis secara mandiri.
01 Kategori dibidang Minimarket
Contohnya seperti :
a) Indomaret
b) Alfamart

Lembaga
Waralaba di
Indonesia
02 Kategori dibidang Jasa Angkut
Pengiriman Barang
Contohnya seperti :
a) JNE
b) TIKI (Titipan Kilat)

Lembaga
Waralaba di
Indonesia
03 Kategori dibidang Makanan
Waralaba di bidang makanan tumbuh subur di negeri
ini. Di mana manusia mempunyai kebutuhan untuk
memenuhi kebutuhan pangannya.

Lembaga
Waralaba di
Indonesia
Kategori dibidang Minuman
04 Waralaba bidang minuman termasuk sebuah usaha
yang memakai nama merek ciptaan oleh pembuatnya.

Lembaga
Waralaba di
Indonesia
05 Kategori dibidang Pendidikan
Saat ini banyak sekali lembaga waralaba pendidikan
tersebar di Indonesia.

Lembaga
Waralaba di
Indonesia
Syarat Mendirikan
Waralaba Toko
Retail 01 Warga negara Indonesia.
02 Menyediakan lokasi tempat usaha di area
komersial dengan luas ideal 120n – 200 m2.

03 Memiliki kelengkapan perizinan usaha toko


04 Menyediakan dana investasi dengan nilai
estimasi minimal Rp400.000.000,00.

05 Memiliki jiwa entrepreneur dan fokus pada


sistem waralaba.
Ketentuan Berdirinya
Waralaba dalam Bisnis
Ritel
01 Memenuhi Jaminan Hak kekayaan intelektual (HKI)

02 Membuat Sistem Pembukuan/Administrasi

03 Wajib Memiliki SOP (Standar Operasional Prosedur)

04 Memiliki Ciri KhasUsaha

05 Kesinambungan Usaha
Hal-hal yang Berkaitan dengan Pendirian
Waralaba
Pemberi Waralaba Harus Penerbitan Surat Tanda
01 Menyampaikan Prospektus
Waralaba
05 Pendaftaran

02 Sesuai Kriteria Waralaba 06 Kewajiban dalam


Melaksanakan Bisnis
waralaba

03 Bisnis Waralaba Harus


Didasarkan kepada Perjanjian 07 Larangan dalam
Melakukan Bisnis
Waralaba

04 Perjanjian Waralaba Harus


Didaftarkan 08 Sanksi atas Pelanggaran
dalam bisnis Waralaba
Prosedur
Mengelola
Waralaba Retail
a) Melakukan Pengendalian Mutu
b) Kerja Keras
c) Mempersiapkan Cadangan
Modal
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai