Anda di halaman 1dari 17

MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN

SELAMA PANDEMI COVID 19 SAAT


PEMBELAJARAN TATAP MUKA (PTM)
Oleh : Lisa Raihan Lutfia (H1A018057)
OUTLINE

01 Apa itu COVID-19? 02 Apa saja PROKES COVID-19?

Mengapa vaksin COVID-


03 19 itu penting?
Apa itu
Covid-19?
Definisi COVID- 19
COVID-19 merupakan penyakit
menular berbahaya yang dapat
menyerang sistem pernapasan manusia,
yang disebabkan oleh corona virus.
Gejala COVID-19

Demam Batuk & pilek Sesak napas

Sakit Tenggorokan Letih dan lesu mual dan diare


Apa itu protokol
kesehatan?
Protokol kesehatan adalah aturan dan
ketentuan yang perlu diikuti oleh
segala pihak agar dapat beraktivitas
secara aman pada saat pandemi
COVID-19 ini.
Ditemukan 2,77 % klaster Covid-19 pada
jenjang Sekolah Dasar (SD). Angka tersebut
terdapat pada 583 SD. Adapun jumlah guru
dan siswa SD yang terkonfirmasi Covid-19
selama PTM terbatas sebanyak 3.166 guru
dan 6.928 siswa.
Protokol kesehatan 5M

Menjauhi Mengurangi
Mencuci tangan Memakai maskerMenjaga jarak mobilitas
kerumunan
Protokol kesehatan selama PTM

Sebelum berangkat: 
● Sarapan atau konsumsi gizi seimbang 
● Pastikan diri dalam kondisi sehat dan tidak memiliki gejala:
● Pastikan menggunakan masker
● Bawa cairan pembersih tangan (hand sanitizer) 
● Bawa makanan beserta alat makan dan air minum sesuai kebutuhan 
● Membawa perlengkapan pribadi.
Protokol kesehatan selama PTM

Selama Perjalanan 
● Gunakan masker dan tetap menjaga jarak minimal 1,5 meter 
● Hindari menyentuh permukaan benda-benda, tidak menyentuh hidung,
mata, dan mulut, dan menerapkan etika batuk dan bersin setiap waktu 
● Membersihkan tangan sebelum dan sesudah menggunakan transportasi
publik/antar-jemput.
Protokol kesehatan selama PTM

Sebelum masuk gerbang 


● Pengantaran hanya sampai di lokasi yang telah ditentukan 
● Ikuti pemeriksaan kesehatan meliputi: pengukuran suhu tubuh, gejala
batuk, pilek, sakit tenggorokan, dan/atau sesak nafas; 
● Lakukan Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS)
Protokol kesehatan selama PTM

Selama Kegiatan Belajar Mengajar 


● Gunakan masker dan terapkan jaga jarak minimal 1,5 meter 
● Gunakan alat belajar, alat musik, dan alat makan minum pribadi 
● Dilarang pinjam-meminjam peralatan 
● Berikan pengumuman di seluruh area satuan pendidikan secara berulang
dan intensif terkait penggunaaan masker, CTPS, dan jaga jarak 
● Melakukan pengamatan visual kesehatan warga satuan pendidikan 
Patient cares
Mengapa vaksin COVID-
19 itu penting?
Vaksinasi atau imunisasi bertujuan untuk membuat
sistem kekebalan tubuh seseorang mampu mengenali
dan dengan cepat melawan bakteri atau virus
penyebab infeksi. Tujuannya untuk menurunnya angka
kesakitan dan angka kematian akibat virus ini.
Vaksin Memberikan Perlindungan pada Tubuh dari Infeksi COVID-19

Vaksinasi COVID-19 bekerja dengan menciptakan


sistem imunitas tentang bagaimana mengenali dan
melawan virus yang menyebabkan COVID-19, dan
memberikan perlindungan pada tubuh dari infeksi
COVID-19.

Vaksin COVID-19 Terbukti aman dan Efektif


Mengurangi Tingkat Kematian
Sekian &
Terimakasih..

Anda mungkin juga menyukai