Anda di halaman 1dari 12

METODE LURING

Kelompok 1
1. Bpk Tamim S.Pd 4. Ibu Nurul Akbar, S.Pd
2. Bpk Burhala S.Pd 5. Ibu Dwi Ginarsih, S.Pd
3. Bpk Yahya, S.Pd 6. Candra Syarofi Andaru, S.Ag
LURING ???
Model pembelajaran yang dilakukan di luar jaringan. Luring dilakukan secara tatap muka dengan
memperhatikan zonasi dan protokol Kesehatan yang berlaku. Metode ini digunakan untuk pelajar
yang berada di wilayah zona kuning atau hijau. Dan dilakukan dengan protokol ketat New Normal

Dalam metode luring siswa akan diajar secara bergiliran (shift model) agar menghindari kerumunan.
Pembelajaran luring ini disarankan oleh kemendikbud untuk memenuhi penyederhanaan kurikulum
selama masa darurat Pandemi.
MEDIA LURING

 Televisi
 Radio
 Modul belajar dan lembar kerja
 Bahan ajar cetak
 Alat peraga dan media belajar dari benda dan lingkungan sekitar
KELEBIHAN LURING

 Pembelajaran luring dinilai cukup baik bagi mereka yang kurang memiliki sarana dan
prasarana mendukung untuk system daring
 Guru lebih mudah mengontrol siswa
 Siswa mempunyai kesempatan untuk praktik
 Proses pembelajaran yang berlangsung, dapat lebih mudah mencapai pemahaman
konsep atau teori
 Penilaian kepada siswa lebih mudah
 Tanpa harus membebani orang tua untuk menyediakan HP Android atau Leptop
 Tanpa harus mengeluarkan biaya membeli paket data
 Guru masih dapat bersilatuhrahmi jika tidak memakai jasa kurir
KEKURANGAN LURING

 Siswa yang dihadirkan terbatas


 Keterbatasan waktu, untuk di setiap pembelajaran
 Pembelajaran berkelompok tidak bisa dilakukan
 Mobilitas siswa dan guru terbatas
 Menyusun panduan materi dan menperbanyak atau menggandakan materi agar
kebutuhan siswa semua terpenuhi
 Menguras waktu, tenaga dan biaya karena harus mendatangi rumah siswa masing-
masing ataumenyewa jasa kurir
 Bahan ajar yang akan dipelajari siswa terbatas.
 Kurangnya interaksi antara guru dan siswa secara tatap muka
SINTAKS PEMBELAJARAN MODA
LURING
 Persiapan Sebelum PTM
 Menuyusn RPP
 Guru memiliki alamat siswa yang akan dikunjungi (sebelum ptm)
 Guru mempersiakan materi yang akan diajarkan berupa panduan materi atau bahan
ajar.
 Guru mempersiapkan diri untuk mengunjungi siswa dirumanya masing-masing.
 Persiapan Sesudah PTM
 Menyusun RPP
 Menyiapkan Materi
 Menyiapkan Media Pembelajaran
PELAKSANAAN

 Pelaksanaan Sebelum PTM


 Guru menyerahkan panduan materi atau bahan ajar kepada siswa untuk di pelajar
 Siswa mempelajari panduan materi atau bahan ajar dengan tetap di rumah saja karena
pembelajaran dilaksanakan secara luring
 Guru mengajak atau meminta bantuan kepada orang tua siswa agar mendampingi anaknya belajar
 Guru meminta orang tua siswa agar memantau anaknya mengerjakan tugas yang telah diberikan
melalui panduan materi.
 Guru menjemput tugas siswa yang telah dikerjakan kerumah masing-masing siswa
 Guru memeriksa hasil pekerjaan siswa dan memberikan nilai secara kuantitaf pada buku tugas
siswa.

 Pelaksanaan Sesudah PTM


 Melaksanakan RPP (Pendahuluan, Kegiatan Inti, Penutup)
Pelaksanaan Sesudah
Pelaksanaan Sebelum PTM
PTM
 Guru menyerahkan panduan materi atau bahan ajar
kepada siswa untuk di pelajar Melaksanakan RPP
 Siswa mempelajari panduan materi atau bahan ajar (Pendahuluan, Kegiatan
dengan tetap di rumah saja karena pembelajaran Inti, Penutup)
dilaksanakan secara luring
 Guru mengajak atau meminta bantuan kepada orang tua
siswa agar mendampingi anaknya belajar
 Guru meminta orang tua siswa agar memantau anaknya
mengerjakan tugas yang telah diberikan melalui
panduan materi.
 Guru menjemput tugas siswa yang telah
dikerjakan kerumah masing-masing siswa
 Guru memeriksa hasil pekerjaan siswa dan memberikan
nilai secara kuantitaf pada buku tugas siswa.
Penilaian Luring

Penugasan Test Tertulis


KESIMPULAN

Pembelajaran jarak jauh moda luring dengan memanfaatkan


modul media pembelajaran dan lembar kerja siswa mampu
menjadi alternatif kegiatan belajar disekolah serta dirumah
selama masa pandemic covid-19 dengan syarat menerapkan
protokol yang ketat, selain itu memanfaatkan dan menggunakan
fasilitas sekolah serta aplikasi pendukung dalam pembuatan
bahan ajar untuk siswa saat belajar dalam menggunakan moda
luring.

Anda mungkin juga menyukai