Anda di halaman 1dari 20

ASUHAN KEPERAWATAN

PADA PASIEN SEHAT


TUMBUH KEMBANG
USIA SEKOLAH

BUNGA PERMATA
WENNY
EXTRA GRAPHICS - HUMAN
BODY
PENGERTIAN

– Perkembangan usia 6 – 12 tahun merupakan usia sekolah


dimana anak diharapkan memperoleh pengetahuan untuk
penyesuaian diri pada kehidupan dewasa, perkembangan
psikososial anak usia sekolah adalah kemampuan
menghasilkan karya, berinteraksi, berprestasi dlm belajar
berdasarkan kemampuan diri sendiri. (keliat, Daulima,
Farida, 2011)
4

KARAKTERISTIK PERKEMBANGAN

Usia 6 -7 tahun :
Mulai membaca dengan lancar
anak wanita bermain dengan wanita
anak laki-laki bermain dengan laki-laki
cemas terhadap kegagalan
Terdapat perasaan malu dan sedih
peningkatan minat pada bidang spiritual
5

Anak usia 8-9 tahun:


kecepatan dan kehalusan aktivitas motorik
meningkat
menggunakan alat-alat dan peralatan rumah
tangga
ketrampilan lebih individual
ingin terlibat dalam segala sesuatu
menyukai kelompok
mencari teman secara aktif
6

Anak usia 10-12 tahun:

 pertambahan tinggi badan lambat


 pertambahan berat badan cepat
 perubahan tubuh yang berhubungan dengan pubertas mungkin tampak
 mampu melakukan aktivitas seperti mencuci dan yang lainnya
 menggambar, senang menulis atau catatan tertentu
 membaca untuk kesenangan atau tujuan tertentu
 teman sebaya dan orang tua penting
 mulai tertarik dengan lawan jenis
 sangat tertarik pada bacaan, ilmu pengetahuan
– Fisik :
Tinggi badan
Berat badan
Pertumbuhan gigi dewasa
Imunisasi
Status gizi
Intelegensi
– Motorik :
Aktivitas yang melibatkan motorik kasar
Anak berpartisipasi dalam setiap aktivitas yang membutuhkan
koordinasi motorik halus
Kemampuan anak dalam melakukan aktivitas motorik kasar dan
halus
– Kognitif :
– Kemampuan dalam pencapaian prestasi disekolah
– Kemampuan Menyelesaikan masalah sesuai dengan tahap
perkembangannya
– Kemampuan menggunakan fakta dalam menguraikan suatu kejadian
– Kemampuan anak dalam menerima pandangan orang lain
– Kritis terhadap informasi
– Menjawab pertanyaan sebab akibat
– Psikososial:
Kemampuan berkomunikasi
Mengidentifikasi peran gender
Perkembangan moral dapat membedakan yang baik dan yang buruk
Kemampuan dlm pengembangan hobi dan bakat
Kemampuan mengungkapkan perasaan dan pengalaman dalam proses belajar dan
aktivitas
Kemampuan dalam berkompetisi dengan teman sebaya
Tanggung jawab dalam kelompok
Menghargai hak orang lain
– Bahasa
Kemampuan perkenalan diri dan cerita pengalaman yang disenangi
Kemampuan menceritakan kembali cerita pendek
Kemampuan mengisi teka teki silang
Emosi dan kepribadian
Berani mengekspresikan perasaan
Menyampaikan perasaan marah, senang, takut sedih
Menyampaikan pendapat dan keinginan
Mengatasi masalah yang sedang dihadapi
Puas dengan keberhasilan yg dicapai
Menceritakan kebaikan yg pernah dilakukan
Mengungkapkan kesalahan
Meyelesaikan tugas dan tanggung jawab
– Moral dan spiritual
• Menepati janji pada kelompok
• Mengikuti peraturan
• Mengikuti kegiatan keagamaan
• Melakukan doa scra rutin
• Membaca kitab suci
– Kesiapan peningkatan perkembangan usia sekolah
Tujuan :
Mempertahankan pemenuhan fisik yang optimal
Meningkatkan keterampilan motorik kasar dan halus
Meningkatkan keterampilan adaptasi psikososial
Meningkatkan peran serta keluarga dalam meningkatkan pertumbuhan
dan perkembangan
TINDAKAN
– Mempertahankan pemenuhan kebutuhan fisik optimal :
Kaji pemenuhan kebutuhan fisik anak
Anjurkan pemberian makanan dengan gizi seimbang
Ajarkan kebersihan diri
Perhatikan kesehatan gigi dan mulut
– Meningkatkan keterampilan motorik kasar dan halus
Kaji keterampilan motorik kasar dan halus yang dimiliki
Menganjurkan anak untuk bermain yg menggunakan motorik kasar (sepeda, sepak
bola,dll)
Mengajurkan anak untuk bermain yg menggunakan motorik halus (menggambar,
melukis,dll)
– Meningkatkan keterampilan adaptasi psikososial

Kaji keterampilan adaptasi psikososial anak


Anjurkan anak untuk bermain diluar bersama teman sebayanya
Motivasi anak untuk ikut dalam berbagai perlombaan.
Latih anak berhubungan dengan orang lain yang lebih dewasa
– Meningkatkan peran serta keluarga dalam meningkatkan pertumbuhan
dan perkembangan

Meningkatkan kemampuan keluarga dalam menilai tingkat pertumbuhan dan


perkembangan anak
Upaya yang telah dilakukan keluarga terhadap anak
Berikan education pd keluarga tentang tugas perkembangan normal pada usia
sekolah
Beri reward pada anak untuk prestasi yang telah diraih
Daftar Pustaka

– Stolte, K.M. (1996). Wellness Nursing Diagnosis for Health


Promotion. Lippincott Williams & Wilkins Inc. USA
– Potter, P.A dan Perry, A.G. (2009). Fundamentals of Nursing,
7th Edition. Elsevier Inc.
– Stuart, G.W dan Laraia, M.T. (2005). Principles And Practice
of Psychiatric Nursing, Eight Edition. Mosby,Inc. Philadelphia
– Fontaine, K.L. (2009). Mental Health Nursing. Sixth Edition.
Pearson Edication Inc. Ltd.London
– Hurlock, B.E (2000). Developmental Psycology, fifth edition.
McGraw-Hill, Inc

Anda mungkin juga menyukai