Anda di halaman 1dari 15

PERALATAN PROSES

KIMIA

SUHIRMAN S.T.,M.Eng

Serang 25 Oktober 2021

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI FATAHILLAH-CHEMICAL


ENGINEERING
PERALATAN PROSES
KIMIA

TUJUAN CAPAIAN PEMBELAJARAN


Mahasiswa mengetahui dan memahami fungi dan prinsip kerja peralatan proses kimia berdasarkan fase zat. Mahasiswa
mampu mengelompokkan secara keseluruhan alat yang digunakan pada proses Industri Kimia.

BUKU AJAR
1. Chemical Process Equipment Selection And Design (Stanley M. Walas)
2. Principles of unit operations second edition (Jhon Wiley & sons)
3. Introduction to Chemical Engineering,1955, Kosaldo Printing, Tokyo-japan Badger (Waiter & Banchero, Julius)
4. Unit Operations, 1950, Modern Asia Edition, Tokyo-Japan Brown, (Granger, George)

PANDUAN PENILAIAN
NO PENILAIAN BOBOT CATATAN
1 UAS 35%
2 UTS 35% KEHADIRAN MINIMAL 85%
3 TUGAS,PR, DAN QUIZ 30%
Tatap Muka Kemampuan Akhir Bahan Kajian/Pokok Metode Pembelajaran Waktu

1 Mampu mengetahui symbol-simbol alat Konsep, Simbol simbol Menelusuri teori, menguraikan dalam bentuk 2 X 40 menit
indsutri kimia yang biasa digunakan di Alat proses Kimia gambar dan pembahasan yang menyeluruh disertai
Industri pada flow process dengan contoh alat.
2 Mampu mengetahui alat-alat utama dan Klasifikasi alat Industri Menjelaskan secara terprinci mengenai konsep 2 X 40 menit
pendukung yang digunakan untuk fase Kimia Berdasarkan Fase peralatan proses kimia berdasarkan tujuan dan
padat, cair dan gas
ketepatan perutukan terhadap pase kimia yang
akan ditreatment.
3 Mampu menjalskan mengenai alat proses Piping Menguraikan konsep-konsep, jenis, manfaat 2 X 40 menit
industri kimia, fungsi dan konsep pada dan tujuan pipa yang di gunakan untuk proses
piping
kimia.
4 Mampu menjalskan mengenai alat proses Size Reduction Menjelaskan tujuan, manfaat, jenis jenis dan 2 X 40 menit
industri kimia, fungsi dan konsep size karakteristik alat proses kimia yang berfungsi
reduction
untuk memperkecil ukuran.
5 Mampu menjalskan mengenai alat Size Reduction dan Mengkorelasikan dengan contoh aktual dan 2 X 40 menit
proses industri kimia, fungsi dan memperbesar ukuran problem solving.
partikel
konsep size reduction
6 Mampu menjelaskan mengenai alat Storage Membahas secara jelas mengenai terori 2 X 40 menit
proses industri kimia, fungsi dan kegunaan, jenis dan material penyusun serta
konsep storage konsep kerja dari storage.
7 Mampu menjalskan mengenai alat Storage Membahas secara jelas mengenai terori 2 X 40 menit
proses industri kimia, fungsi dan kegunaan, jenis dan material penyusun serta
konsep storage konsep kerja dari storage serta
menggambarkan dengan problem solving.
8 UJIAN TENGAH SEMESTER
9 Mampu menjelaskan mengenai alat Reaktor Menjelaskan ciri-ciri reactor, jenis, konsep 2 X 50 menit
proses industri kimia, fungsi dan konsep kerja bahan yang direaksikan serta sekilas
padar eaktor
perancangan alat reactor.
10 Mampu menjalskan mengenai alat proses Reaktor Menjelaskan ciri-ciri reactor, jenis, konsep kerja 2 X 50 menit
industri kimia, fungsi dan konsep padar bahan yang direaksikan serta sekilas
eaktor
perancangan alat reactor.
11 Mampu menjalskan mengenai alat proses Crystalizer Menjelaskan ciri-ciri crystalizer, jenis, konsep 2 X 50 menit
industri kimia, fungsi dan konsep kerja bahan yang direaksikan serta sekilas
crystalizer perancangan alat crystalizer.
12 Mampu menjalskan mengenai alat Crystalizer Menjelaskan ciri-ciri crystalizer, jenis, konsep 2 X 50 menit
proses industri kimia, fungsi dan kerja bahan yang direaksikan serta sekilas
konsep crystalizer perancangan alat crystalizer dan konsep
problem solving.
13 Mampu menjalskan mengenai alat Heat Treatment Menjelaskan ciri-ciri heat treatment, jenis, 2 X 50 menit
proses industri kimia, fungsi dan konsep kerja bahan yang direaksikan serta
konsep Heat Treatment sekilas perancangan alat.
14 dan 15 Mampu menjalskan mengenai alat Separation and filter Menjelaskan ciri-ciri separation and filter 2 X 50 menit
proses industri kimia, fungsi dan treatment, jenis, konsep kerja bahan yang
konsep separation and filter direaksikan serta sekilas perancangan alat.
16 UJIAN AKHIR SEMESTER
BAGI KELOMPOK

GROUP GROUP GROUP


PPK-PADAT PPK-CAIR PPK-GAS

1. Randi Rustandi 1. Ejas Puri


1. Muhammad Efin 2. Rizki Stiawan 2. Firman Ilham
2. Sarah Janillah
3. Fa’lan Anami
TUGAS PRESENTASI
Membuat sebuah power point yang kemudian di presentasikan. Isi dari power point
tersebut adalah
 proses flow proses
 alat-alat utama dan pendukung pada industry tersebut meliputi pengertian
 spesifikasi
 cara kerja
 masalah dan problem solving pada alat.

Group PKK-PADAT : Pabrik yang bahan baku dan produk adalah padat (Pabrik Semen)

Group PPK-Cair : Proses dari bahan baku cair menjadi produk cair (Minyak Bumi menjadi
Bensin)

Grup PPK-Gas : Proses dari bahan baku salah satunya gas menjadi bentuk padatan (dari
nitrogen hingga menjadi pupuk)
PERALATAN PROSES KIMIA

SUMBER: SUMBER:
https://r2brembang.com/2018/09/26/membongkar-yang-beda-dari-pabrik-semen-rembang-dan-imbasnya-untuk-masyarakat/ https://www.alifmh.com/2019/11/Penjelasan-Lengkap-Jenis-jenis-Reaktor-Berdasarkan-Proses-dan-Keadaan-Operasi-se
https://new.litbang.pertanian.go.id/info-teknologi/3996/ rta-Kelebihan-dan-Kelemahan-dari-setiap-Reaktor.html
https://jualmesinballmill.blogspot.com/2014/11/cara-kerja-ball-mill.html https://radiks.wordpress.com/2012/12/03/crystallizer-part-i/
https://www.tanindo.net/filter-ro-reverse-osmosis/ https://restudamaru.wordpress.com/2020/07/15/peralatan-dalam-industri-proses-kimia-dan-fungsinya/
http://myteknikkimiablogaddress.blogspot.com/2018/11/pengertian-evaporasi-dan-alat.html
https://wigatos.com/wp-content/uploads/2021/05/Cara-Kerja-Heat-Exchanger.jpg
DEFINISI ALAT INDUSTRI KIMIA/PERALATAN PROSES KIMIA

Alat industri kimia adalah suatu peralatan yang digunakan dalam proses kimiawi atau mekanik dalam proses produksi
industri kimia

Faktor-Faktor Penting pada proses produksi industri kimia

Tenaga Ahli (Peneliti, praktisi, analis, sarjana Teknik kimia)

Bahan-baha kimia/material

Peralatan

Energi untuk pengoperasian peralatan


Faktor-Faktor Produksi dalam Industri Kimia
Bahan-bahan Proses (Karakteristik bahan, MSDS)

Peralatan (Kemampuan alat, teknologi alat, efesiensi alat, umur alat dan inovasi alat)
Manusia/SDM (Kemampuan mendesign, penguasaan teknologi, mengoprasikan, problem solving)

Rangkaian Pengadaan Alat Industri Kimia

KEBUTUHAN DISKUSI
PENGADAAN
INDUSTRI MANAGEMENT

PENGOPERASIAN DISKUSI
MAINTANNACE
ALAT MANAGEMENT
SISTEM PERALATAN INDUSTRI
KIMIA

Fungsi peralatan industri kimia pada prosesp roduksi yaitu untuk terjadinya sistem pengolahan, mulai dari pra-
proses, proses dan sampai penanganan produk dengan sistem kerja alat yang sesuai proses yang dibutuhkan.

2. Peralatan untuk persiapan dan


penanganan akhir dari bahan yang
3. Peralatan tempat di proses (mixer, destilator, ball 1. Peralatan untuk pengangkutan
berlangsunganya proses atau reaksi mill dll) bahan yang akan di proses
kimia (Reaktor, batch, continuos, (Konveyor, pompa, blower)
FPR)
TAHAPAN SUATU PRODUKSI PADA INDUSTRI KIMIA
Dalam suatu produksi pada industry kimia ada beberapa tahapan mulai dari memperoleh raw material hingga
menjadi suatu produk dan kemudian di distribusikan yaitu:

Persiapan bahan Reaksi


a. Konveyor(padatan) a. Rotary kiln (padatan)
b. Pompa dan pipa (cairan) b. Reaktor (cairan)
c. Blower (udara) c. Reaktor bertekanan (udara)

Pemisahan/pemurnian Pemasaran
a. Kristalizer (padatan) a. Storage (padatan)
b. Evavorator Pompa dan pipa (cairan) b. Tangki (cairan)
c. Scrubber (udara) c. Tabung gas (udara)
BASIC SIMBOL UNTUK MENDUKUNG PERALATAN PROSES KIMIA

Peralatan proses kimia yang tampak secara fisik dapat di simbolkan untuk mempermudah pemahaman pada proses
melalui flow diagram proses. Maka perlatan proses kimia tersebut harus di simbolkan dengan basic yang dapat
dipahami.
BASIC SIMBOL UNTUK MENDUKUNG PERALATAN PROSES KIMIA
SISTEM PERALATAN PROSES KIMIA

1. STANDARISASI PERALATAN PROSES KIMIA


Peralatan yang digunakan untuk proses kimia memiliki stadarisasi/informasi kondisi agar mepermudah
pengoperasian, maintenance dan penggantian. Berikut standar peralatan tersebut:
a.Kapasitas peralatan
b.Material peralatan
c.Metode Instalasi
d.Kelebihan/kekurangan
e.Riwayat trial/catatan mutu alat

2. PERANCANGAN DAN PENATAAN SISTEM PERALATAN


Dasar-dasar yang penting untuk perancangan dan penataan sistem peralatan :
a.Persyaratan dari segi proses/kodisi operasi (Temperatur, tekanan, sifat korosi)
b.Persyaratan ramahlingkungan
c.Persyaratan dari keselamatan proses
d.Persyaratan proses yang ekonomis
TERIMA KASIH

SELAMAT BELAJAR DAN


SUKSES

Anda mungkin juga menyukai