Anda di halaman 1dari 9

Solar Cell Material

Risang Ganendra
215060301111016
Universitas Brawijaya
Sub Materi solar cell Material
• Apa itu Solar Cell Material
• Siapa penemu solar cell material
• Asal usul solar cell material di temukan
• Apa bahan dasar dari solar cell material
• Apa kegunaan dari solar cell material
• Apa kekurangan dari solar cell material
Apa itu solar cell material
sel surya atau sel fotovoltaik adalah sebuah alat
semikonduktor yang terdiri dari sebuah wilayah besar diode
pertemuan p-n, dimana dengan adanya cahaya matahari
dapat menciptakan energi listrik yang digunakan.
Pengubahan bentuk energi ini disebut efek fotovoltaik.
Bidang riset berhubungan dengan sell surya dikenal sebagai
fotovoltaik
Penemu Solar
cell material
pada tahun 1883 Charles Fritts membangun sel
fotovoltaik padat pertama dengan melapisi selenium
semikonduktor dengan lapisan tipis emas untuk
membentuk persimpangan, perangkat ini hanya
memiliki efisiensi sekitar 1%
Asal usul solar cell
material
solar cell material diciptakan pada tahun 1954
oleh Bell Laboratories. Beberapa penelitian dibalik
penemuan ini adalah Daryl Chapin, Calvin Souther
Fuller dll. Pada saat itu produknya dianggap sebagai
perangkat praktis pertama yang dapat mengubah
energi matahari menjadi listrik.
Bahan Dasar solar cell
material
Untuk menghasilkan listrik, sel surya dibuat dari
bahan semikonduktor yang mengubah cahaya menjadi
listrik. Bahan yang paling umum digunakan sebagai
semikonduktor selama proses pembuatan sel surya
adalah silikon. Panel surya monokristalin dan
polikristalin memiliki sel yang terbuat dari wafer
silikon.
Kelebihan Solar Cell Material

01 02 03 04
Dapat dipasang di Dengan menggunakan Sell surya dapat Tanpa suara dan tidak
mana saja dan dapat sel material akan lebih diterapkan secara menimbulkan polusi
dipindahkan sesuai hemat sentralisasi
dengan yang
dibutuhkan
Kegunaan Solar Cell Material

01 02 03 04
Panel surya masih Bahan dari solar sell Jika tidak berhati-hati Rendahnya efisiensi
relatif mahal pada material tidak ramah dalam mendaur ulang yang kurang dari 20%
awal pemasangan lingkungan dapat merusak
lingkungan
Terimakasih atas
perhatiannya !

Anda mungkin juga menyukai