Anda di halaman 1dari 7

Kewajiban

• Arti kewajiban: tuntutan untuk memberikan atau mewujudkan apa


yang menjadi hak orang lain.
• Jenis-jenis kewajiban:
• Kewajiban sempurna: terkait dengan hak orang lan dan didasarkan pada
prinsip keadilan.
• Kewajiban tidak sempurna: tidak didasarkan pada prinsip etis, melainkan oleh
sikap baik.
Kewajiban Karyawan
1. Kewajiban ketaatan yang terkait dengan
pekerjaan.
2. Kewajiban konfidensialitas: kewajiban
karyawan untuk menyimpan rahasia atau
informasi institusi yang bersifat konfidensial.
3. Kewajiban loyalitas: kewajiban mendukung
tujuan-tujuan institusi atau perusahaan.
Pengantar
• Keadilan dalam bisnis dan ekonomi terkait dengan bagaimana
perwujudan hak dan kewajiban.
• Ketika orang menjalankan kewajiban, agar adil tindakannya harus
disertai dengan jaminan atas perwujudan haknya. Demikian juga
sebaliknya. Adalah tidak adil jika orang memiliki hak tanpa
menjalankan kewajiban.
• Hak dan kewajiban seperti apa yang dimiliki oleh karyawan?
Tiga Kewajiban
• Secara prinsipial ada tiga kewajiban yang perlu dijalankan seorang
karyawan:
1. Ketaatan: Seorang karyawan memiliki kewajiban untuk taat pada
pimpinannya. Tetapi ketaatan ini terkait dengan pekerjaannya (job
description). Di luar job description, karyawan tidak memiliki
kewajiban untuk taat, bahkan punya kewajiban menolak secara
moral.
Tiga Kewajiban
2. Kewajiban konfidensial: Kewajiban karyawan untuk menjaga rahasia
dari perusahaan ke pihak luar. Landasan moral dari kewajiban ini
adalah pengakuan atas hak patent atau kerahasiaan dari perusahaan.
Karyawan secara moral dan secara hukum adalah salah ketika
berupaya membocorkan rahasia perusahaan pada pihak luar.
Tiga Kewajiban
3. Kewajiban untuk loyal:
• Karyawan memiliki kewajiban
untuk mengikuti seluruh
aturan yang berlaku dalam
perusahaan demi kemajuan
perusahaan.
• Dasar argumentasi: seluruh
kehidupan karyawan
tergantung pada kondisi
perusahaan.
• Kewajiban legal
HAK KARYAWAN
HAK
LEGAL

HAK
EKONOMIS

HAK
MORAL

Anda mungkin juga menyukai