Anda di halaman 1dari 10

BUDIDAYA

IKAN HIAS
IKAN CHANA
Nama Kelompok
3
1. FATUR ARTHA B (13)
2. MAULANA ALFARIZI (17)
3. RIZKI ADITH P (29)
4. ANINDYA KURNIA S (09)
5. NEVA RISA A (19)
6. NISRINA LAILI K (20)
7. ANIERA SALWA D (08)
Cara Budidaya Ikan
3. Penetasan telur
1.Channa
Cara membedakan jantan
Telur akan menetas dalam waktu 24 jam.
dan betina Sampai dua hari, larva tidak perlu diberi
Jantan ditandai dengan kepala lonjong, warna pakan, karena masih menyimpan makanan
tubuh lebih gelap, lubang kelamin memerah. cadangan.
Betina ditandai dengan kepala membulat, warna
tubuh lebih terang, perut membesar dan lembek. 4. Pemeliharaan larva
Pemeliharaan larva dilakukan setelah 2 hari
menetas hingga berumur 15 hari, penyipanan
2. Pemijahan dilakukan 3 hari sekali, tergantung kualitas air.
Pemijahan proses perkawinan yang terjadi
antara indukan jantan dan indukan betina
yang terjadi diluar tubuh ikan (eksternal). 5. Pendederan
Pendederan kegiatan pemeliharaan
larva/benih pada kolam sementara, hingga
mencapai ukuran tertentu.
Karakteristik Ikan
Channa
Panjang tubuh bisa
hingga 1 meter 1
Kepala mirip dengan ular,
Tubuhnya cenderung licin, sisiknya besar dan kasar
bentuknya seperti peluru hingga sering disebut
3 2
dengan warnanya gelap sebagai ikan kepala ular.
menyesuaikan lingkungan
hidup.
Memiliki bentuk mulut yang cukup
4 lebar dan juga besar. Serta gigi – gigi
yang tajam dibandingkan dengan jenis
ikan lainnya.
Habitat Ikan
Channa
Habitat dari Ikan Channa sendiri berada di air keruh dan kering, yang
bisa ditemukan di perairan seperti waduk, rawa, dan sungai-sungai
dengan aliran air yang tenang. Ikan Channa ini mampu hidup di perairan
dengan karakteristik kadar asam pada pH 7 – 8 dan kedalaman mencapai
1 – 2 meter, hal ini membuat Ikan channa dapat bertahan selama 72 jam
dengan kondisi kolam yang buruk. Selain itu, ikan ini bisa beradaptasi di
lingkungan dengan kadar humus yang tinggi, biasanya meliputi daerah
gambut.
Makanan Ikan
ChannaUdang Pelet
Pemberian udang dipercaya dapat Makanan ikan ini yang paling umum dan
memunculkan atau membuat warna si praktis. Sehingga pemberian pelet
Channa menjadi lebih cantik, udang juga disarankan, karena biasanya dalam pelet
dapat membantu mempercepat sudah dilengkapi dengan vitamin, nutrisi,
pertumbuhan ikan. protein, dan kandungan lain.
Maggot Cacing Sutra
Maggot/larva dari lalat hitam besar. Maggot Cacing sutra memiliki kandungan protein,
menjadi pilihan makanan baik untuk Ikan lemak dan nutrisi yang baik bagi ikan Channa.
Channa, karena larva besar ini memiliki Selain itu, juga dapat melancarkan pencernaan
tingkat protein yang baik untuk pertumbuhan ikan Channa karena mengandung serat dan
si ikan predator. mineral yang tinggi.
Jenis-jenis Ikan
Channa
Channa Yellow Channa Pleuro
Channa pleuro ternyata menjadi salah satu
Channa Andrao
Sentarum ikan konsumsi umum bagi masyarakat
Sumatera dan Kalimantan. Tapi dimata
kolektor ikan predator, si channa pleuro
sangat menarik untuk dipelihara dan
dijadikan pajangan dirumah.

Channa andrao adalah salah satu


Channa yellow sentarum adalah jenis gabus kerdil karena ukuran
salah satu jenis Channa tercantik tubuhnya yang mini. Andrao
milik Indonesia yang berasal dewasa ukuran maksimalnya hanya
dari Sungai Sentarum bagian sekitar 13 cm saja, hampir seukuran
barat Kalimantan. dengan Channa bleheri.
Kisaran Harga Ikan
Ikan channa barca disebut-sebutChanna
menjadi ikan
channa termahal. Untuk harga channa lokal,
seperti anakan yellow sentarum dengan
ukuran 5-6 cm kisaran sekitar Rp30.000,-
sampai Rp45.000,-/ekor. Sedangkan, jenis
channa impor seperti, pulchra yang
berukuran 5-6 cm dijual dengan harga sekitar
Rp50.000,-/ekor.
Keuntungan Memelihara
Ikan Channa
Yaitu pakan ikan tergolong hemat,
Ikan Cepat panen dan prosesnya
mudah dijalankan, hanya saja butuh
kesabaran,Peminatnya yang tinggi
hingga hasil panen tidak akan
merugikan dan Harga ikan yang kian
meningkat.
Thank You
Dear

Anda mungkin juga menyukai