Anda di halaman 1dari 15

KICK OFF MEETING

PENYUSUNAN RKPD PROVINSI


JAWA TENGAH TAHUN 2023

Drs. NYOTO SUWIGNYO, MM


Direktur Perencanaan, Evaluasi, dan Informasi
Pembangunan Daerah

Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah,


Kemendagri
Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah
Kementerian Dalam Negeri
PEMBANGUNAN DAERAH

Pembangunan Daerah merupakan perwujudan dari pelaksanaan Urusan Pemerintahan


yang telah diserahkan ke Daerah sebagai bagian integral dari pembangunan nasional
(Pasal 258 Ayat (2), UU No.23/2014 ttg Pemerintahan Daerah)

Sasaran RPJMD Jateng 2018-2023:


1) terciptanya kohesi sosial masyarakat;
2) meningkatnya kualitas pelayanan publik;
3) meningkatnya efektivitas dan efisiensi manajemen
Mewujudkan pembangunan Daerah pemerintahan;
dalam rangka: 4) meningkatnya efisiensi kelembagaan dan sistem manajemen sumber
daya aparatur yang baik;
1) peningkatan dan pemerataan 5) meningkatnya kualitas hidup penduduk miskin terutama penduduk
pendapatan masyarakat; miskin pedesaan, dan kelompok rumah tangga desil terbawah;
2) kesempatan kerja; 6) menurunnya pengangguran terbuka;
7) meningkatnya pertumbuhan sektor unggulan daerah disertai
3) lapangan berusaha; kesejahteraan petani, dan peran investasi terhadap ekonomi daerah;
Selaras
4) meningkatkan akses dan 8) meningkatnya kualitas dan tingkat pendidikan masyarakat
secara luas;
kualitas pelayanan publik; dan 9) meningkatnya derajat kesehatan masyarakat;
5) daya saing Daerah. 10) meningkatnya akses dan kualitas hidup, perlindungan terhadap
(Pasal 258 Ayat (1), UU No.23/2014) perempuan dan anak serta kesetaraan gender;
11) meningkatnya kualitas air, udara, serta tutupan lahan;
12) meningkatnya ketahanan daerah dalam penanggulangan bencana.
KONSEPSI PENYUSUNAN DOKUMEN
PERENCANAAN PEMBANGUNAN
DAERAH
Prinsip-prinsip penyusunan
dokumen perencanaan daerah
a. Merupakan satu kesatuan dalam sistem perencanaan pemb. nasional.
b. Dilakukan pemda bersama para pemangku kepentingan bdskan peran dan
kewenangan masing-masing. Psl 4 Permendagri 86/2017
c. Mengintegrasikan rencana tata ruang dengan rencana pembangunan
Daerah;
TUJUAN
Psl 5 Permendagri 86/2017
d. Dilaksanakan berdasarkan kondisi dan potensi yang dimiliki masing-masing PEMBANGUNAN
Daerah, sesuai dengan dinamika perkembangan Daerah dan nasional. DAERAH
Permendagri 70/2019 dan 90/2019

Perumusan dokumen perencanaan daerah

Transparan Responsif Efisien Efektif

Akuntabel Partisipatif Terukur Berkeadilan

Berwawasan
Berkelanjutan
lingkungan

Pengintegrasian perencanaan dan keuangan


daerah
PENDEKATAN PENYUSUNAN
DOKRENDA
Holistik-Tematik
Memperhatikan pertimbangan seluruh unsur pembangunan
sebagai satu kesatuan potensi, tantangan, hambatan dan VISI MISI KEPALA
KLHS permasalahan yg saling berkaitan DAERAH
• Rekomendasi KLHS Visi dan Misi Kepala Daerah pada
untuk mendukung saat kampanye
Rancangan Teknokratik Teknokratik Politis
dan pencapaian sasaran Menerjemahkan
pembangunan daerah Kerangka
visi dan misi
• Masukan dari Ilmiah untuk
kepala daerah
Akademisi mencapai tujuan
terpilih bersama
dan Sasaran
DPRD

Pelibatan Pemangku Penyelarasan


Kepentingan Partisipatif
Atas Bawah – Bawah Atas • Sinkronisasi sasaran dan Target
• Aspirasi Masyarakat Pembangunan
• Masukan Non Pemerintah Melibatkan
Menyelaraskan dengan masukan • Prioritas Nasional
berbagai
dari desa hingga amanat dari • Prioritas Daerah
pemangku
kepentingan Prioritas Nasional

Integratif Spasial
Menyatukan beberapa kewenangan kedalam satu proses terpadu Memperhatikan dimensi keruangan dalam perencanaan
dan fokus yang jelas dalam mencapai tujuan pembangunan
SINKRONISASI PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

MEMPERHATIKAN
DAN DIPEDOMANI

RTRW RPJP PEDOMAN RPJM DIJABARKAN RKP


NASIONAL NASIONAL NASIONAL

DIACU DIACU DIPERHATIKAN

MEMPERHATIKAN
DAN DIPEDOMANI

RTRW RPJP PEDOMAN RPJM DIJABARKAN


RKPD
DAERAH DAERAH DAERAH

20 TAHUN 20 TAHUN 5 TAHUN 1 TAHUN


DIACU
PEDOMAN

RENSTRA PD RENJA
PD
PEDOMAN
5 TAHUN 1 TAHUN
Definisi RKPD adalah penjabaran dari RPJMD yang • Sebagai instrumen evaluasi
memuat rancangan kerangka ekonomi Daerah, penyelenggaraan Pemerintahan
prioritas pembangunan Daerah, serta rencana Daerah
PENYUSUNAN RKPD 2023 kerja dan pendanaan untuk jangka waktu 1 • Menjadi pedoman kepala daerah
(satu) tahun yang disusun dengan berpedoman dalam menyusun KUA serta PPAS.
pada RKP dan program strategis nasional yang Ps 265 (2) dan (3) UU 23/2014
ditetapkan oleh Pemerintah Pusat. Ps. 263 (3)
UU 23/2014
Dasar Hukum
Fungsi
• UU 23/2014 – Pemerintahan Daerah
• PP 12/2019 – Pengelolaan Keuangan Daerah
• Permendagri 86/2017 - Tata Cara Perencanaan, Pengendalian
Dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi
Tahapan Penyusunan
RanPerda Ttg RPJPD & RPJMD, Serta Tata Cara Perubahan
RPJPD, RPJMD & RKPD 1. Persiapan
• Permendagri 70/2019 – Sistem Informasi Pemerintahan 2. Penyusunan Ranc. Awal
Daerah (SIPD) 3. Penyusunan Ranc.
• Permendagri 90/2019 – Klasifikasi, Kodefikasi & 4. Penyusunan Rancangan Akhir
Nomenklatur Perencanaan Pembangunan & Keuda RKPD 2023
5. Musrenbang
6. Penetapan

Pedoman Substansi RKPD


Substansi RKPD
• RPJMN 2020-2024
• RKP 2023 I. Pendahuluan
• RPJPD
• Program Strategis Nasional • RPJMD - KLHS II. Gambaran Umum Kondisi Daerah
• RTRW III. Kerangka Ekonomi & Keuangan
Daerah
Koordinasi Peny. RKPD oleh Kemendagri IV. Sasaran & Prioritas Pembangunan
Sanksi V. Arah Kebijakan Pembangunan
• Pedum Penyusunan RKPD VI. Rencana Kerja & Pendanaan Daerah
• Kortekrenbang Apabila kepala daerah tidak menetapkan VII. Kinerja Penyelenggaraan Pemerintahan
• Perkada tentang RKPD, kepala daerah dikenai Daerah
Musrenbang 34 Provinsi
• sanksi administratif berupa tidak dibayarkan hak-
Fasilitasi Ranpergub ttg RKPD
hak keuangan yang diatur dalam peraturan
perundang-undangan selama 3 (tiga) bulan.
BAGAN ALIR TAHAPAN PENYUSUNAN
RENCANA KERJA PEMBANGUNAN DAERAH SE Penyusunan
Ranc. Renja-PD
Persiapan 1
Penyusunan
RKPD
Forum PD/ Berita Acara
a. penyusunan Lintas PD Musrenbang
rancangan kab/kota/kec.
Telaahan kebijakan
keputusan Review nasional (RKP)/
Kepala Pengolahan program strategis
data dan RPJMD Pokok-pokok Penyusunan
Daerah nasional pikiran DPRD Rancangan
tentang informasi
Renja PD
pembentukan prov/kab/kota
tim penyusun Perumusan Isu
RKPD; Analisis
Gambaran Strategis dan
b. orientasi Permasalahan
Umum
mengenai
RKPD; Kondisi Pembangunan 3 VERIFIKASI
Bappeda
Daerah Daerah Rancangan
c. penyusunan
agenda kerja Analisis RKPD
tim penyusun
RKPD; dan
Ranc.
Kerangka
9
d. penyiapan Perumusan Perumusan PENETAPAN
data dan
Ekonomi &
keuda
Perumusan
sasaran dan Kerangka program 4 Musrenbang Penetapan PER- 6
informasi Ekonomi & prioritas APBD
prioritas Kebijakan daerah beserta RKPD KDH
perencanaan Evaluasi pembangunan Keuda pagu indikatif ttg RKPD
pemb. Daerah Kinerja RKPD prov/kab/kota
berdasarkan Tahun Lalu
SIPD. 7 8
5 PENYUSUNAN PENYUSUNAN
RKPD tahun Rancangan
berjalan
Forum
Penyelarasan
Rencana program Akhir RKPD KUA & PPAS RAPBD
Konsultasi prioritas daerah
Publik beserta pagu

Rancangan Awal RKPD


indikatif Sinkronisasi Dokumen
2 Fasilitasi Menteri/ Perencanaan Dan
Gubernur Penganggaran
Teknis Penyusunan Renja PD

Rencana Angg PD
(Renstra)

Tujuan, Sasaran,
Program dan
Kegiatan (Renstra)

Target Output dan Rancangan Awal


Outcome (Renstra) Renja PD

Hasil Evaluasi
Kinerja PD

Isu Terkait
Urusan/Tupoksi PD
“Renja merupakan penjabaran dari Renstra”

“ ƩRenja = RKPD ”
KEBIJAKAN BARU YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENYUSUNAN RKPD TAHUN 2023, a.l:

Permendagri No. 12/ 2021 ttg Peraturan


Turunan UU No. 11 Tahun 2020 ttg Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 33
Cipta Kerja Tahun 2018 Tentang Pelaksanaan Tugas Dan
Lorem
Wewenang Gubernur Sebagai Ipsum
Wakil Pemerintah
Pusat
Inmendagri ttg Penyusunan Dokumen
Perencanaan Pembangunan Daerah Bagi Daerah Permendagri 59/2021 ttg Penerapan
Dengan Masa Jabatan Kepala Daerah Berakhir
Pada Tahun 2022* SPM
DOKUMEN
Permendagri 86/2017 ttg Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi PERENCANAAN
Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah PEMBANGUNAN
DAERAH
Pemutakhiran Permendagri 90/2019 ttg
Perpres 72/2021 ttg Percepatan Klasifikasi, Kodefikas dan Nomenklatur
Penurunan Stunting Perencanaan Pembangunan dan Keuda*

SEB Mendagri No. 050/3499/Sj dan Menteri


Perpres 75/2021 ttg Dana Bersama PPN No. 3 Tahun 2021 tanggal 16 Juni 2021
tentang Penyelarasan RPJMD dengan RPJMN
Penanggulangan Bencana
Tahun 2020-2024

Turunan UUUU
Turunan Hubungan Keuangan
Hubungan Pusat
Keuangan Pusat
dandan
Daerah (HKPD)*
Daerah (HKPD)*
Ket: * akan diterbitkan

9
MANAJEMEN PENDANAAN PEMBANGUNAN

Belanja operasi (belanja pegawai) serta pemenuhan penerapan


A pelayanan dasar

B Melaksanakan direksi Presiden dan kebijakan nasional

Menuntaskan program/kegiatan/subkegiatan untuk mencapai visi


C dan misi KDH

Menyelenggarakan urusan pemerintahan lainnya sesuai dengan


D
kewenangan

E Lain-lain

10
Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah
Kementerian Dalam Negeri

OUTLOOK TAHUN 2023

TANTANGAN/
1 SITUASI YG HARUS
DISIKAPI DALAM
2 FOKUS YG MENJADI
PERHATIAN
3 PELUANG
PERENCANAAN
 penuntasan janji
 keberlanjutan
 Suhu politik memanas gubernur-wagub Jateng
pembangunan akhir masa RPJMD
 Pandemi Covid-19  penyiapan untuk  pengembangan ICT – e
belum dpt dipastikan
dukungan govt lebih massif
berakhir (pandemi  penuntasan target
baru?) pelaksanaan
RPJMN-penyiapan
 Masih dibutuhkan urusan
RPJPN 2025-2045
upaya pemulihan pemerintahan  pelaksanaan dan
ekonomi umum implikasi Perpres
 Rencana revisi UU  kesiapan pemilu 79/2019 terkait
Sisrenas dan pilkada percepatan pemb. di
 Penerapan UU HKPD serentak 2024 Jateng
dan turunannya  kebencanaan (akibat
 penuntasan eksploitasi alam,
 Babak baru UU
Ciptaker, dll vaksinasi implikasi pandemi (?))
 dll  dll
POIN-POIN PENTING DALAM PENYUSUNAN RKPD JATENG TAHUN 2023

 Fokus pada capaian akhir RPJMD, khususnya IKU dan IKD;


 Penguatan dalev RPJMD, sebagai justifikasi pencapaian IKU dan IKD;
 Penyelarasan yang efektif tahun V RPJMD dengan RPJMN 2020-2024 (SEB
MDN dengan Men-PPN/Ka Bappenas), termasuk dukungan Major Project,
PSN, Perpres 79/2019;
 Penerapan pemutakhiran klasifikasi, kodefikasi, dan nomenklatur
perencanaan pembangunan dan keuangan daerah terbaru; dan
 Penggunaan indikator kinerja penyelenggaraan urusan sesuai Permendagri
No. 17 Tahun 2021 ttg Pedoman Penyusunan RKPD 2022, dalam Renstra dan
Renja PD, sehingga diharapkan dapat masuk dalam RKPD Tahun 2023. Oleh
karena kebijakan Pedoman Penyusunan RKPD 2023 melanjutkan arah
kebijakan urusan pada RKPD 2022 (kinerja, indikator kinerja, dan target).
21
KEBIJAKAN UMUM PENYUSUNAN RKPD TAHUN 2023

Bagi daerah yang selesai AMJ Tahun 2022 memedomani RPD Tahun 2023-
1 DASAR PENYUSUNAN
2026*, dan bagi daerah yang selesai tahun 2023 atau 2024 menggunakan
RPJMD yang berlaku
Kesiapan penyusunan RPJPD Tahun 2025-2045; kesiapan dukungan dan
2 KESIAPAN pengondisian tahun politik persiapan Pemilu-Pilkada Serentak 2024; kesiapan
penyusunan “dokrenda transisisi” sbg instrumen kesinambungan pembangunan
utk dasar penyusunan RKPD 2024-2026*
Diupayakan agar terjadi kesinambungan dan sinkronisasi kinerja, indikator
3 SINKRONISASI KINERJA
kinerja, dan target penyelenggaraan urusan melalui Permendagri 17/2021 (akan
dilanjutkan menjadi Permendagri ttg Pedoman Penyusunan RKPD 2023)
HASIL EVALUASI Mempertimbangkan hasil pengendalian evaluasi kinerja RPJMD, dan hasil
4 KINERJA pengendalian evaluasi Renstra PD (hasil evaluasi kinerja RKPD & Renja tahun
sebelumnya (2019 dan 2020))
KONSISTENSI/ Memperhatikan konsistensi kinerja perencanaan sampai dengan kinerja
5 KESELARASAN penganggaran, serta adanya keselarasan antardokumen perencanaan

Mengutamakan penggunaan aplikasi SIPD dalam manajemen


6 SIPD
pemerintahan dan pembangunan daerah.
Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah
Kementerian Dalam Negeri

PENUTUP
• Agar memperhatikan hasil penyelarasan RPJMD Jateng Tahun 2018-2023 dengan
RPJMN Tahun 2020-2024 sesuai SEB Mendagri dan Menteri PPN/Ka Bappenas
tangal 16 Juni 2021 dalam rangka penyusunan RKPD Provinsi Jawa Tengah tahun
2023.
• Agar mengakomodasi kebijakan nasional termasuk pelaksanaan NSPK terkait
pembangunan daerah.
• Disarankan menyiapkan strategi total untuk menuntaskan target
pembangunan pada tahun terakhir RPJMD Provinsi Jateng Tahun 2018-
2023 sesuai janji gubernur dan wagub Jateng.
• Adanya keterbatasan sumber pendanaan dan perlunya peningkatan
pemulihan ekonomi nasional, maka partisipasi dan kolaborasi
pembangunan dalam perencanaan pembangunan menjadi sebuah
urgensi untuk dilakukan.
TERIMA KASIH
E-mail:ditjenbangda@bangda.kemendagri.go.id
https://bangda.kemendagri.go.id/
Telp: 021-7942653

Anda mungkin juga menyukai