Anda di halaman 1dari 10

By dr.

Era Dwi R
Puskesmas Setu
DEFINISI
Stroke adalah kondisi berubahnya fungsi otak karena adanya hambatan atau pecahnya pembuluh darah. 
FAKTOR RESIKO STROKE
◦ YANG TIDAK DAPAT DIRUBAH
◦ USIA
◦ JENIS KELAMIN
◦ RAS
◦ RIWAYAT KELUARGA

◦ YANG DAPAT DIRUBAH


◦ HIPERTENSI
◦ MEROKOK
◦ DIABETES
◦ KOLESTEROL TINGGI
◦ OBESITAS
JENIS-JENIS STROKE
◦ STROKE ISCHEMIC
◦ TERJADI KARENA ADANYA GUMPALAN DARAH YANG MENGHAMBAT PEMBULUH
DARAH DI OTAK
◦ menyebabkan tidak adanya pasokan darah yang cukup untuk membawa oksigen yang diperlukan
untuk menjaga otak tetap hidup
◦  Penyebab stroke iskemik yang paling umum adalah arteriosklerosis, plak KOLESTEROL
◦ STROKE HEMORAGIK
◦ Stroke jenis ini terjadi ketika pembuluh darah menjadi rapuh dan lemah sehingga mudah pecah,
menyebabkan darah bocor keluar ke otak
◦ Stroke hemoragik lebih serius daripada stroke iskemik dan menyebabkan kerusakan yang lebih parah
pada tubuH
◦ Stroke hemoragik bahkan bisa berakibat fatal, dengan kematian yang terjadi pada 30% sampai 50%
dari pasien stroke
GEJALA
◦ Perubahan mendadak dalam penglihatan
◦  Kesemutan tiba-tiba, kelemahan atau mati rasa, atau hilangnya kemampuan dalam
menggerakkan lengan, kaki, wajah, yang biasanya mempengaruhi hanya satu sisi tubuh (kiri
atau kanan)
◦  Kesulitan mendadak dalam berbicara atau berbicara langsung
◦  Kebingungan mendadak dan kesulitan dalam memahami
◦  Kesulitan mendadak dalam mengingat hal-hal yang sangat dasar seperti menghitung atau
perintah alfabet
◦  Masalah koordinasi mendadak, seperti keseimbangan atau berjalan
◦  Sakit kepala menyiksa tanpa sebab yang jelas yang terjadi secara tiba-tiba
KAPAN DATANG KEDOKTER?
◦ JIKA TIMBUL GEJALA SEPERTI INI SEGERA KE DOKTER : BICARA PELO (CADEL)
TANGAN ATAU KAKI SEBELAH BADAN TIDAK BISA DIGERAKKAN, SEPARUH
WAJAH TIDAK BISA DIGERAKKAN
MENCEGAH STROKE
◦ MENGONTROL TENSI DARAH, GULA DARAH
◦ RUTIN MEMINUM OBAT TENSI DARAH DAN GULA
◦ MENGKONSUMSI MAKANAN SEHAT
◦ STOP MEROKOK
◦ OLAH RAGA RINGAN
◦ KURANGI MAKANAN BERLEMAK
◦TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai