Anda di halaman 1dari 11

DIABETES

MELITUS
KELOMPOK 1
APA ITU DIABETES MELITUS?

Diabetes melitus merupakan penyakit kronis yang ditandai


dengan kadar gula (glukosa) dalam darah menjadi lebih
tinggi dari biasanya, disebabkan oleh gagalnya organ
pankreas memproduksi jumlah hormon insulin secara
memadai.
LANJUTAN....

Secara umum ada dua tipe utama diabetes yaitu :


1. Diabetes tipe 1. Jenis ini biasanya berkembang cukup cepat, dapat terjadi selama
beberapa hari atau minggu, karena pankreas berhenti memproduksi insulin. Diabetes
tipe 1 biasanya muncul pertama kali pada saat usia muda atau masa kanak-kanak
2. Diabetes tipe 2. Diabetes tipe Ini lebih sering terjadi pada orang yang kelebihan berat
badan atau obesitas. Diabetes tipe 2 berkembang secara bertahap (selama berminggu-
minggu atau berbulan-bulan). Ini karena penderita diabetes tipe 2 masih memproduksi
insulin (tidak seperti diabetes tipe 1). Namun, penderita diabetes tipe 2 tidak
memproduksi cukup insulin untuk kebutuhan tubuh, atau tubuh tidak mampu
menggunakan insulin dengan baik. Diabetes tipe 2 biasanya dimulai pada orang
dewasa paruh baya atau lanjut usia tetapi juga dapat terjadi pada usia dewasa muda.
TANDA DAN GEJALA 04 01 21

1. 7.
Meningkatnya frekuensi buang air kecil Infeksi jamur
2. 8.
Rasa haus berlebihan Iritasi genital
3. 9.
Penurunan berat badan Keletihan dan mudah tersinggung
10
4.
Kelaparan . Pandangan yang kabur
11
5.
Kulit jadi bermasalah . Kesemutan atau mati rasa
12
6.
Penyembuhan terlambat . Gula darah yang tinggi
PATOFISIOLOGI DIABETES MELITUS

•Berupa penurunan sekresi insulin akibat DIABETES TIPE 1


autoantibodi yang merusak sel-sel pulau
Langerhans pada pankreas.

•Hiperglikemia dan Komplikasinya.

PANKREAS BERHENTI
MEMPRODUKAI INSULIN,
DAN HANYA MEMPRODUKSI
GLUKOSA (TIDAK TERDAPAT
INSULIN)
LANJUTAN....

Terjadi sebagai akibat kombinasi beberapa aspek DIABETES TIPE 2


yang berlangsung lama, dapat bertahun-tahun
secara subklinis.

•Penurunan Sekresi Insulin

•Resistensi Insulin
PANKREAS MASIH
•Ominous Octet MEMPRODUKSI INSULIN DAN
GLUKOSA, TAPI TUBUH TIDAK
MAMPU MENGGUNAKAN
INSULIN DENGAN BAIK
FAKTOR RISIKO DIABETES MELITUS

DM DM

Faktor genetika Kebiasaan Merokok

Faktor usia Obesitas

Gangguan autoimun

Resistensi insulin

Kondisi medis tertentu


BESARAN MASALAH DIABETES
MELITUS
DI INDONESIA DI NTT
Di seluruh Provinsi Nusa Tenggara Timur
Menurut hasil Riskesdas tahun 2013, terjadi
besarnya prevalensi diabetes mellitus yang
peningkatan pravalensi DM di Indonesia
terdiagnosis oleh tenaga kesehatan adalah 1,2
pada tahun 2007 yakni sebesar 1,1%
persen yang berarti berada di bawah angka
menjadi 2,1% pada tahun 2013. Hasil
nasional yang prevalensinya 1,5 persen.
analisis gambaran pravalensi DM
Ditambah dengan penderita yang menunjukkan
berdasarkan jenis kelamin di Indonesia
gejala, prevalensi seluruh diabetes mellitus di
pada tahun 2013, juga menunjukan bahwa
provinsi itu adalah 3,3 persen dan berada di atas
pravalensi diabetes pada Wanita lebih
prevalensi nasional. Karena terlalu kecilnya
banyak (1,7%) lebih dari laki-laki (1,4%).
prevalensi tersebut, maka prevalensi menurut
Sedangkan berdasarkan wilayahnya, lebih
kabupaten/kota dan gambaran karakteristik
besar di perkotaan (2%) lebih dari di
penderita tidak dapat dianalisis
pedesaan (1%).
UPAYA PENCEGAHAN
Pencegahan merujuk pada
rekomendasi dari Kementerian
Kesehatan adalah dengan
perilaku PATUH dan CERDIK; P: Periksa kesehatan secara rutin dan ikuti
yaitu : anjuran dokter
A : Atasi penyakit dengan pengobatan yang
C : Cek kondisi kesehatan secara
berkala
tepat dan teratur
E : Enyahkan asap rokok T: Tetap diet sehat dengan gizi seimbang
R: Rajin aktifitas fisik U : Upayakan beraktivitas fisik dengan aman
D : Diet sehat dengan kalori H : Hindari rokok, alkohol dan zat
seimbang
I: Istirahat yang cukup
karsinogenik lainnya
K : Kendalikan stress
REFERENSI

●Tanda dan Gejala Diabetes oleh P2PTM. 2019. Kementerian Kesehetan Republik Indinesia.
●Diabetes, Penyebab dan Pencegahannya. IHC Rumah Sakit Krakatau Medika.
●dr. DrRiawati MMedPH. Alomedika. 2021. Patofisiologi Diabetes Melitus Tipe 1 dan Tipe 2.
●dr. Gisheila Ruth Anggitha. Alomedika. 2021. Etiologi Diabetes Gestasional.
●Mangindaan, Vanny. 2019. Besaran Masalah Diabetes Melitus.
●Fanani, Akhmad. 2020. Hubungan Faktor Risiko Dengan Kejadian Diabetes Melitus. Jurnal
Keperawatan Volume 12 No.3, p-ISSN 2085-1049 e-ISSN 2549-8118.
●Fitriyanti, Melissa Enni., Henni Febriawati, dan Lussyefrida Yanti. 2019. Pengalaman Penderita
Diabetes Melitus Dalam Pencegahan Ulkus Diabetik. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Bengkulu
Volume 07, Nomor 02.
●Isnaini, Nur dan Ratnasari. 2018. Faktor Risiko Mempengaruhi Kejadian Diabetes Melitus Tipe Dua .
jurnal Keperawatan dan Kebidanan Aisyiyah Vol 14, No.1.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai