Anda di halaman 1dari 8

KONTRASEPSI

Yang Harus Dipertimbangkan


PENYULUHAN KB
CATIN KECAMATAN TRENGGALEK

Mutyara Widyasari Paulina, SH


Pertanyaan yang
harus dijawab 01 Apa saja sih kontrasepsi yang
tersedia?
.

02
Bagaimana cara kerja metode
kontrasepsi?

03 Apakah kontrasepsi bersifat


reversibel?

04 Bagaimana efek sampingnya?

05 Apakah dapat juga melindungi


dari penyakit menular seksual?
Apa saja sih kontrasepsi yang
tersedia?
Kontrasepsi Kontrasepsi hormonal • Intrauterine Sterilisasi Kontrasepsi alami
penghalang devices MAL, KALENDER,
MOW, MOP
Kondom, Diagfragma, Pil, Suntik, Implan IUD TEMPERATURE TUBUH BASAL
Penutup Serviks, Spons
Apakah
kontrasepsi
bersifat reversibel?
Apabila menginginkan kehamilan di waktu yang
dekat, pilihlah kontrasepsi yang dapat dengan
mudah dihentikan atau bersifat reversibel dengan
cepat, seperti kontrasepsi oral atau kontrasepsi
penghalang
Apabila menginginkan kehamilan lagi untuk jangka waktu
lama , pilihlah IUD

Apabila tidak menginginkan kehamilan lagi , pilihlah


sterilisasi
Bagaimana efek sampingnya Perhatikan toleransi tubuh terhadap efek samping
yang mungkin terjadi pada suatu metode
kontrasepsi.

Beberapa metode seperti metode yang


mengandung
Name Here
Programmer estrogen Name
Name Here
Designer atau Here
Manager progesterone memiliki
efek samping yang lebih dibanding metode yang
lain seperti kontrasepsi penghalang atau
kontrasepsi alami.
?
Apakah dapat
juga
melindungi
dari penyakit
menular
seksual? pakailah kondom setiap melakukan hubungan
seksual sebagai tambahan dari kontrasepsi lain
yang digunakan, kecuali monogami
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai