Anda di halaman 1dari 20

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009

STRUKTUR PENGELOLA
KEUANGAN DAERAH

Pelatihan Penatausahaan dan Akuntansi


SIPKD 2009 Jogjyakarta 17-19 Maret 2009
Pemerintah Daerah
What & Who??

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Pemerintah Daerah
 UUD 1945 : Pemerintah Daerah berwenang untuk
mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan
menurut asas otonomi dan tugas pembantuan.

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Pemerintah Daerah
1. Negara Kesatuan Republik Indonesia dibagi atas daerah-daerah provinsi dan
daerah provinsi itu dibagi atas kabupaten dan kota, yang tiap-tiap provinsi,
kabupaten, dan kota itu mempunyai pemerintahan daerah, yang diatur dengan
undang-undang.
2. Pemerintahan daerah provinsi, daerah kabupaten, dan kota mengatur dan
mengurus sendiri urusan pemerintahan menurut asas otonomi dan tugas
pembantuan.
3. Pemerintahan daerah provinsi, daerah kabupaten, dan kota memiliki Dewan
Perwakilan Rakyat Daerah yang anggota-anggotanya dipilih melalui pemilihan
umum.
4. Gubernur, Bupati, and Walikota masing-masing sebagai kepala pemrintah
daerah provinsi, kabupaten, dan kota dipilih secara demokratis.
5. Pemerintahan daerah menjalankan otonomi seluas-luasnya, kecuali urusan
pemerintahan yang oleh undang-undang ditentukan sebagai urusan
Pemerintah Pusat.

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Pemerintah Daerah
1. Pemerintahan daerah berhak menetapkan peraturan daerah dan peraturan-
peraturan lain untuk melaksanakan otonomi dan tugas pembantuan.
2. Susunan dan tata cara penyelenggaraan pemerintahan daerah diatur dalam
undang-undang.

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Pemerintah Daerah

UU 5/1974

UU 22/1999

UU 25/1999

UU 32/2004
UU 17/2003 UU 15/2004
UU 1/2004 UU 25/2004
UU 33/2004

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


KEUANGAN DAERAH
 Semua hak dan kewajiban daerah dalam rangka
penyelenggaraan pemerintahan daerah

 Dapat dinilai dengan uang

 Termasuk didalamnya segala bentuk kekayaan yang


berhubungan dengan hak dan kewajiban daerah tersebut

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Keuangan Daerah

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Struktur Pengelolaan Keuangan Daerah
KDH

Pe
an ng
n tah elo
m eri l aa
nK
P e SEKDA eu
an an
us Koordinator g
Ur an

Satuan Kerja Perangkat Daerah Satuan Kerja Pengelola Keuangan Daerah


SKPD SKPKD

Pengguna
PPKD Fungsi Anggaran
Anggaran
Kuasa Pengguna
Anggaran PPKD
Fungsi Akuntansi
sebagai BUD

PPK PPTK
BENDAHARA Kuasa BUD
Pejabat Pejabat Pengelola
Penatausahaan Teknis Kegiatan
Keuangan Pembantu
Bendahara
Pejabat-Pejabat terkait Keuangan
Daerah
 PPKD
 BUD
 Kuasa BUD
 Pengguna Anggaran
 Kuasa Pengguna Anggaran
 PPTK
 PPK
 Bendahara

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Tugas PPKD
 menyusun dan melaksanakan kebijakan pengelolaan keuangan
daerah
 menyusun rancangan APBD dan rancangan Perubahan APBD
 melaksanakan pemungutan pendapatan daerah yang telah ditetapkan
dengan Peraturan Daerah
 melaksanakan fungsi BUD
 menyusun laporan keuangan daerah dalam rangka
pertanggungjawaban pelaksanaan APBD
 melaksanakan tugas lainnya berdasarkan kuasa yang dilimpahkan
oleh kepala daerah

Permendagri 13 pasal 7 ayat 1


SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009
Wewenang BUD
 menyusun kebijakan dan pedoman pelaksanaan APBD
 mengesahkan DPA-SKPD/DPPA-SKPD
 melakukan pengendalian pelaksanaan APBD
 memberikan petunjuk teknis pelaksanaan sistem penerimaan dan
pengeluaran kas daerah
 melaksanakan pemungutan pajak daerah
 menetapkan SPD
 menyiapkan pelaksanaan pinjaman dan pemberian pinjaman atas nama
pemerintah daerah
 melaksanakan sistem akuntansi dan pelaporan keuangan daerah
 menyajikan informasi keuangan daerah
 melaksanakan kebijakan dan pedoman pengelolaan serta penghapusan
barang milik daerah.

Permendagri 13 pasal 7 ayat 2


Tugas Kuasa BUD
 menyiapkan anggaran kas
 menyiapkan SPD
 menerbitkan SP2D
 menyimpan seluruh bukti asli kepemilikan kekayaan daerah
 memantau pelaksanaan penerimaan dan pengeluaran APBD oleh
bank dan/atau lembaga keuangan lainnya yang ditunjuk
 mengusahakan dan mengatur dana yang diperlukan dalam
pelaksanaan APBD
 menyimpan uang daerah

Permendagri 13 pasal 8 ayat 2


Tugas Kuasa BUD
 melaksanakan penempatan uang daerah dan
mengelola/menatausahakan investasi daerah
 melakukan pembayaran berdasarkan permintaan pejabat pengguna
anggaran atas beban rekening kas umum daerah
 melaksanakan pemberian pinjaman atas nama pemerintah daerah
 melakukan pengelolaan utang dan piutang daerah
 melakukan penagihan piutang daerah

Permendagri 13 pasal 8 ayat 2


Tugas Pengguna Anggaran ... 1

 menyusun RKA-SKPD
 menyusun DPA-SKPD
 melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran atas beban
anggaran belanja
 melaksanakan anggaran SKPD yang dipimpinnya
 melakukan pengujian atas tagihan dan memerintahkan pembayaran
 melaksanakan pemungutan penerimaan bukan pajak
 mengadakan ikatan/perjanjian kerjasama dengan pihak lain dalam
batas anggaran yang telah ditetapkan
 menandatangani SPM

Permendagri 13 pasal 10
Tugas Pengguna Anggaran ... 2

 mengelola utang dan piutang yang menjadi tanggung jawab SKPD


yang dipimpinnya
 mengelola barang milik daerah/kekayaan daerah yang menjadi
tanggung jawab SKPD yang dipimpinnya
 menyusun dan menyampaikan laporan keuangan SKPD yang
dipimpinnya
 mengawasi pelaksanaan anggaran SKPD yang dipimpinnya
 melaksanakan tugas-tugas pengguna anggaran/pengguna barang
lainnya berdasarkan kuasa yang dilimpahkan oleh kepala daerah
 bertanggung jawab atas pelaksanaan tugasnya kepada kepala daerah
melalui sekretaris daerah

Permendagri 13 pasal 10
Tugas Kuasa Pengguna Anggaran
 melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran atas beban
anggaran belanja
 melaksanakan anggaran unit kerja yang dipimpinnya
 melakukan pengujian atas tagihan dan memerintahkan pembayaran
 mengadakan ikatan/perjanjian kerjasama dengan pihak lain dalam
batas anggaran yang telah ditetapkan
 menandatangani SPM-LS dan SPM-TU
 mengawasi pelaksanaan anggaran unit kerja yang dipimpinnya
 melaksanakan tugas-tugas kuasa pengguna anggaran lainnya
berdasarkan kuasa yang dilimpahkan oleh pejabat pengguna
anggaran

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Permendagri 59 pasal 11 ayat 3a
Tugas PPTK
 mengendalikan pelaksanaan kegiatan
 melaporkan perkembangan pelaksanaan kegiatan
 menyiapkan dokumen anggaran atas beban pengeluaran
pelaksanaan kegiatan

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Permendagri 13 pasal 12 ayat 5
Tugas PPK
 meneliti kelengkapan SPP-LS pengadaan barang dan jasa yang
disampaikan oleh bendahara pengeluaran dan diketahui/disetujui
oleh PPTK
 meneliti kelengkapan SPP-UP, SPP-GU, SPP-TU dan SPP-LS gaji
dan tunjangan PNS serta penghasilan lainnya yang ditetapkan
sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang diajukan oleh
bendahara pengeluaran
 melakukan verifikasi SPP
 menyiapkan SPM
 melakukan verifikasi harian atas penerimaan
 melaksanakan akuntansi SKPD
 menyiapkan laporan keuangan SKPD

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009


Permendagri 13 pasal 13 ayat 2
Tugas Bendahara
 Bendahara bertugas untuk menerima, menyimpan, menyetorkan/
membayarkan, menatausahakan, dan mempertanggungjawabkan
pendapatan dan belanja dalam rangka pelaksanaan APBD pada
SKPD

SIPKD - Pelatihan Penatausahaan 17 Maret 2009

Anda mungkin juga menyukai