Anda di halaman 1dari 41

SEMINAR PROMOSI

KESEHATAN
Siti Masfiah, SKM, M.Kes, MA
Outline
• Kontrak pembelajaran
• Overview konsep penelitian (kuantitatif dan kualitatif) dalam bidang
promosi Kesehatan
• Topik-topik dalam bidang promosi kesehatan
KONTRAK PEMBELAJARAN
• Metode belajar: Active learning
• Teknis pembelajaran : pemaparan materi di kelas, diskusi, tugas
mandiri/latihan penulisan, diskusi interaktif, presentasi
• Media belajar: LCD, laptop
• Sumber/resources: text book , journal dan sumber-sumber lain
Dosen Pengajar
• Siti masfiah, SKM, M.Kes, MA
• Arrum Firda Ayu M., SKM, M.Kes
• Elviera Gamelia, SKM, M.Kes
• Windri Lesmana Rubai, M.Kes
Materi pembelajaran

1. Kontrak belajar, topik-topik dalam penelitian promosi kesehatan, konsep dan aplikasi
penelitian kuantitatif dalam promosi kesehatan
2. Konsep dan aplikasi penelitian kualitatif dalam bidang promosi kesehatan
3. Teknik penulisan penelitian promosi kesehatan BAB 1
4. Aplikasi dan Review penulisan penelitian BAB 1, teknik penulisan presentasi BAB 1
5. Teknik penulisan penelitian promosi kesehatan BAB 2
6. Aplikasi dan Review teknik penulisan penelitian BAB 2 dalam bidang promosi
kesehatan, teknik penulisan presentasi BAB 2
7. Teknik penulisan penelitian promosi kesehatan BAB 3
Materi pembelajaran
8. Aplikasi dan Review teknik penulisan penelitian BAB 3 dalam bidang promosi
kesehatan
9. Teknik pembuatan instrumen kuantitatif
10. Aplikasi dan review design instrumen penelitian kuantitatif
11. Teknik pembuatan instrumen kualitatif
12. Aplikasi dan review design instrumen penelitian kualitatif
13. Presentasi dan Review proposal penelitian I
14. Presentasi dan Review proposal penelitian II
NILAI
• UTS : 30%
• UAS : 30%
• Tugas dan Presentasi : 40%
Sebaran Mata Kuliah Promosi Kesehatan
Dasar
1. Sosiologi Kesehatan
3. KIE Kesehatan, Dasar PKM, Pengembangan dan Pengorganisasian
Masyarakat
4. Perilaku Kesehatan
5. Promosi Kesehatan
Sebaran Mata Kuliah Peminatan
Kode Wajib Peminatan Mata Kuliah pilihan SKS  
KMB 2693 Pengembangan Media   3 2.1
Kesehatan
KMB 2694 Pemasaran Sosial   2 2.0

KMB 2795 Renval PKM   3 2.1


KMB 2696 Seminar Promkes   1 1.0

KMB 2797   Promkes Institusi dan Rumah Sakit    


KMB 2798   Pengembangan Pendidikan & Pelatihan 2 2.0
Kesehatan
A. GRAND DESIGN ROAD MAP PENELITIAN PROMOSI KESEHATAN HIV

Malaria
Communicable
Developing Health disease ..........................etc
Promotion Media

Disease
Non-Communicable Maternal Health
disease
Applied Health Merokok
Developing Health
Promotion Promotion Model
Research Thalassemia
in Spesific Setting

..........................etc
Natural Disaster

Behavior Change
for Disease Non- Lifestyle Health Seeking Behavior
Prevention and Disease
Healthy Lifestyle
InEquity of Health Health Insurance Coverage
Services
DEVELOPING HEALTH PROMOTION MEDIA

1.Pengembangan media promosi kesehatan


2.Evaluasi Media Promosi kesehatan
3.Pendidikan dan Pelatihan Media Kesehatan
DEVELOPING HEALTH PROMOTION MODEL & PROGRAM
IN SPESIFIC SETTING

1.Pengembangan model promosi kesehatan


2.Analisis dampak pemasaran sosial
3.Pendidikan dan Pelatihan
4.Analisis Proses Komunikasi Kesehatan dalam Program Promosi
Kesehatan
BEHAVIOR CHANGE AND COMMUNITY DEVELOPMENT

1.Pengukuran Perilaku Kesehatan Masyarakat


2.Pengukuran Perilaku Pencarian Pelayanan Kesehatan (Health
Seeking Behaviour)
3.Analisis Perubahan Perilaku Masyarakat
4.Analisis Pengembangan dan Pengorganisasian Masyarakat
5.Analisis dan Evaluasi Proses Pemberdayaan Masyarakat
6.Potret sosiologi kesehatan
HEALTH PROMOTION RESEARCH

• Health Promotion Architectur in Hospitals, Health Promotion Work


Environment in Hospitals and Health Promotion in Hospitals - Impact on
Patients' Well-beeing.
The second day will be dedicated to Health Promoting Schools,  Health
Promoting Community Based Rehabilitation and Health Promoting Nursing
Homes.
• Designing Need and asset/resources assessment in health promotion program
• Advanced intervention design
• Evaluation of health promotion program
• Advancing health literacy
Open access Journal
PENELITIAN KUANTITATIF dan KUALITATIF
dalam bidang Promosi Kesehatan
PENELITIAN
• Upaya untuk mencari tahu sesuatu
• Kegiatan yang berkaitan dengan mengumpulkan, memproses dan menginterpretasi data
• Pertanyaan penting:
• Apa masalah penelitian ?
• Apa tujuan penelitian?
• Informasi apa yang dibutuhkan, dari siapa?
• Cara terbaik untuk menjawab masalah penelitian, desain?
• Bagaimana data diproses dan dimaknai?
PENDEKATAN ILMIAH
• Masalah
• Hipotesis
• Pengumpulan data
• Verifikasi data
• Kesimpulan

Penelitian adalah pendekatan ilmiah yang lebih


sistematik, lebih cermat, dan lebih terencana.
KUANTITATIF Vs. KUALITATIF
Item Kuantitatif Kualitatif
Asumsi tentang Stabil Konstruksional
fenomena
Tujuan penelitian Hubungan-hubungan Pemahaman mendalam
Metode penelitian Prosedur dan langkah Flexible
ditetapkan di awal
Peran peneliti Pengamat jarak jauh, Instrumen penelitian
Analis
Isi Pandangan Holistik, interpretasi responden
terfragmentasi, sesuai
sebab akibat
Konteks Generalisasi universal Banyak dipengaruhi oleh setting, Tidak
bisa digeneralisasi, (Membangun
generalisasi terikat konteks)
PROSES PENELITIAN KUANTITATIF

PENGUJIAN
INSTRUMEN

POPULASI & PENGEMBANGAN


SAMPEL INSTRUMEN

RUMUSAN LANDASAN PERUMUSAN PENGUMPULAN ANALISIS


MASALAH TEORI HIPOTESIS DATA DATA

KESIMPULAN
DAN SARAN
Quantitative Research Design
• Deskriptif
• Korelational
• Quasi Eksperimental
• Eksperimental
• Penelitian yang tidak menggunakan disain penelitian
tradisional
Quantitative research design
Deskriptif Korelasional/analitik Quasi eksperimental eksperimental

Ada/tidaknya manipulasi

Pengontrolan ketat
terhadap manipulasi

Bertujuan unutk menilai


hubungan

Pengelompokan responden

Pemilihan sampel secara


acak

Penempatan sampel secara


acak ke dalam grup
Quantitative research design
Deskriptif Korelasional/analitik Quasi eksperimental
eksperimental
Ada/tidaknya manipulasi tidak tidak ada ada
Pengontrolan ketat terhadap tidak tidak tidak ada
manipulasi

Bertujuan unutk menilai tidak ada ya ya


hubungan

Pengelompokan responden tidak ada ya ya

Pemilihan sampel secara acak ya ya tidak ya

Penempatan sampel secara tidak tidak tidak ya


acak ke dalam grup
Deskriptif
• Desain untuk mendapatkan informasi mengenai karakteristik objek yang diteliti.
• Tujuan: untuk memperoleh gambaran situasi yang terjadi secara alami
• Penggunaan: membangun teori, mengidentifikasi masalah praktek, justifikasi
prektek, mengambil keputusan, atau mengetahui apa yang dilakukan orang lain
pada situasi yang sama

? Manipulasi
? Variabel dependen dan independen
Deskriptif
• Dapat memiliki 2 atau lebih variabel
• Hubungan antara variabel diidentifikasi untuk mendapatkan gambaran umum, namun tidak
mengidentifikasi jenis dan derajat hubungan
• Hal yang memperkuat desain deskriptif:
• Kaitan antara definisi konseptual dan operasional
• Ukuran dan pemilihan sampel
• Instrumen yang valid dan reliabel
• Prosedur pengumpulan data yang dilakukan
• Kontrol lingkungan
Korelasional
• Menilai hubungan antar variabel dalam berbagai tingkatan
• Menjelaskan hubungan
• Mempredisi hubungan antar variabel
• Menguji hubungan yang disampaikan melalui hipotesa
• Memerlukan sampel yang representatif
• Skor sampel harus bervariasi sepanjang rentang skor
• Variasi ini penting untuk mengetahui keberadaan hubungan
Quasi Eksperimental
• Tujuan: untuk mengetahui hubungan sebab akibat
• Hal yang dapat di kontrol:
• Pemilihan subyek
• Kontrol lingkungan
• Manipulasi tindakan
• Pengukuran yang valid dan reliabel
Quasi Eksperimental

Random assignment to groups / Penempatan acak ke dalam grup


• Prosedur yang digunakan untuk menempatkan subyek ke dalam kelompok
kontrol dan treatment secara random
Quasi Eksperimental
• Non equivalent control group designs
• The one group posttest only design
• Post test only design with non equivalent groups
• The one group pretest posttest design
• The untreated control group design with pretest and posttest
• The removed treatment design with pretest and posttest
• The reversed treatment non equivalent control group design with pretest and posttest
Quasi Eksperimental
• Interrupted time series design
• Simple interrupted time series
• Interrupted time series with a non equivalent no treatment control group time series
• Interrupted time series with multiple replication
Eksperimental
• Disusun untuk memberikan kontrol terbesar yang memungkinkan untuk
mempelajari hubungan sebab akibat secara lebih dekat
• Semua faktor yang mempengaruhi variabel dependen harus
dihilangkan/dikontrol
• Elemen esensial:
• Randomisasi
• Manipulasi variabel independen yang dikontrol peneliti
• Kontrol peneliti terhadap lingkungan
Penelitian yang tidak mengikuti pola penelitian
tradisional
• Studi prevensi primer dan promosi kesehatan
• Secondary analisis
• Meta-analysis design
• Methodological design
Desain Penelitian Kualitatif
• Biografi
• Grounded theory
• Phenomenology
• Study kasus
• Ethnografi
• dll
Alternatif Model mix kuantitatif dan kualitatif

1. Qualitative measure to develop quantitative tool

qualitative Quantitative Result


2. Qualitative mthods to explain quantitative result

Quantitative Result

Qualitative
Quantitative method to enlarge qualitative study

Qualitative Result

quantitative
4.Quantitative and qualitative method equal and paralel

Qualitative RESULT Quantitative


CONTOH PENELITIAN DALAM BIDANG ILMU
PROMOSI KESEHATAN

• Persepsi Kualitas Pelayanan kesehatan dalam mendukung Smoking Cessation Proses pada Pasien Klinik
Berhenti Merokok
• Efektivitas Metode Ceramah tentang Pencegahan Drop Out Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap
Mantan Penderita TB paru
• Efektifitas Media Leaflet dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu tentang Tanda Bahaya Kehamilan
• Pengaruh Iklan Media Luar Ruang Terhadap Perilaku Merokok Siswa
• Efektifitas peran tokoh masyarakat sebagai Peer Educator Suami Siaga
• Faktor –faktor yang berhubungan dengan tingkat pengetahuan kader kesehatan tentang Thalassemia
• Gambaran Perilaku Masyarakat Suku Jawa Dalam Hal Pijat Bayi Yang Dilakukan Oleh Dukun Bayi
• Perilaku Keluarga Terhadap Pengasuhan Anak yang Menderita Autisme
• Gambaran Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Siswa Terhadap Narkoba
CONTOH PENELITIAN DALAM BIDANG ILMU
PROMOSI KESEHATAN
• Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Perilaku Masyarakat dalam Pemanfaatan pelayanan
Kesehatan
• Gambaran pola perilaku pencarian pengobatan pada penderita Kanker
• Perilaku Suami dalam Mendukung Pemberian Imunisasi pada Bayi
• Pengetahuan Dan Sikap Pasien Diabetes Mellitus Terhadap Kepatuhan Dalam
Melaksanakan Diet
• Perilaku Pekerja Perempuan Penyapu Jalan Terhadap Kosmetik Untuk Mencegah
Terjadinya Melasma
• Pengaruh Komunikasi Persuasif Bidan Terhadap Perilaku Ibu Dalam Pemberian Susu
Formula Pada Bayi Usia 0-6 Bulan
• Gambaran Karakteristik Siswa SD Dan Kebiasaan Minum Susu
CONTOH PENELITIAN DALAM BIDANG ILMU PROMOSI
KESEHATAN
• Hubungan Pengetahuan dan Sikap Wanita Pekerja Seks Komersial Dengan
Tindakan Pencegahan Penyakit Infeksi Menular Seksual (IMS)
• Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Siswa Smu Negeri I Tanjung Morawa Terhadap
Narkoba
• Perilaku Ibu PUS Terhadap Pelayanan Kehamilan Dan Pertolongan Persalinan Oleh
Bidan 
• Perilaku Penderita Tuberkulosis Paru (TB-Paru) Dalam Program Pengobatan
dengan Strategi Directly Observed Treatment Shortcourse (DOTS)
• Perilaku Guru BP/BK (Bimbingan Penyuluhan/Bimbingan Konseling) Dalam Upaya
Mencegah Penyalahgunaan Narkoba
• Gambaran Karakteristik dan Sosial Budaya Keluarga Dalam Hal Perilaku Merokok
Siswa 
• Perilaku Bidan Desa Dalam Mendeteksi Kehamilan Resiko Tinggi Di Kecamatan
Langsa 
• Gambaran Pengetahuan Dan Sikap Suami Tentang Alat Kontrasepsi Pria
Penelitian Kualitatif (On-Going)
• Pemberdayaan lansia Keluarga Migran dalam peningkatan kesehatan
Ibu dan Anak di Wilayah Perdesaan
• Riset Kesehatan Remaja
• Riset perilaku keluarga DM

Anda mungkin juga menyukai