Anda di halaman 1dari 10

FORMULIR PELAYANAN INFORMASI OBAT

Nama kelompok :
1. Risa Nur Ifaturrohmah (24185380A)
2. Marlina Windari
3. Selly Violita
4. Arneta Adityo Rini
SASARAN INFORMASI

PERAWAT DOKTER
Bagaimana penggunaan omeprazole dengan Bagaimana tatalaksana epilepsy pada ibu hamil ?
continue (terus-menerus) ?
Sasaran informasi : PERAWAT

A. PENERIMA PERTANYAAN
- Nama : RISA
- Pofesi : Farmasis
- No telp : 085229551801
- Tanggal : 2-10-2020
- jawaban : Cito/segera

PERTANYAAN Bagaimana penggunaan Oeprazol


dengan continue (terus-menerus) ?
B. ANALISIS PERTANYAAN
Klasifikasi pertanyaan : Keyword :
- Efek samping - Use Omeprazole continuously
- Toksisitas - Side effect and Toxixity Omeprazole

C. SEARCHING
LITERATUR 
- PRIMER :
 Toksisitas omeprazole
- SEKUNDER :
 Erythema nodosum caused by omeprazole. (abstrak jurnal internasional)
 Advers effect Medscape
WEBSITE 
1. Advers effect Medscape (A)
 Searching engine : Google
 Nama situs : Medscape
 Alamat situs : www.medscape.com
 Hasil searching :
 efek samping omeprazole adalah :
 1-10%
(sakit kepala 7%, sakit perut 5%, diare 4%, mual 4%, muntah 3%, perut kembung 3%, pusing 2%,
infeksi saluran pernapasan atas 2%, regurgitasi 2%, kostipasi 2%, ruam 2%, batuk 1%).
 Frekuensi tidak ditentukan :
(anoreksia, hepatotoksik, osteoporosis, atropic gastritis)
 Laporan pasca pemasaran
(patah tulang dan polyp kelenjar fundic).
2.Erythema nodosum caused by omeprazole. (abstrak jurnal internasional)
(B)
 Searching engine : Google
 Nama situs : Google Scholar
 Alamat situs : http://scholar.google.com
 Hasil searching :
Erythema nodosum caused by omeprazole. erythema nodosum caused by
omeprazole. This side effect of omeprazole has not been previously reported. A
35-year-old white woman developed multiple tender erythematous nodules over
the anterior aspect of her upper and lower extremities, fever, malaise, and edema.
Her symptoms resolved with withdrawal of all preexisting medications and
conservative treatment.
3. Toksisitas Omeprazole (C)
 Searching engine : Google
 Nama situs : Google Scholar
 Alamat situs : http://scholar.google.com
 Hasil searching :
 Toksisitas Omeprazole : Omeprazole jika di kombinasi dengan digoksin akan
menyebabkan toksisitas, karena Omeprazole dapat meningkatkan efek digoksin,
dan meningkatkan kadar digoksin tinggi dalam darah
 Pengatasan : Jangan menggunakan omeprazole untuk waktu yang lama (misalnya,
beberapa bulan hingga satu tahun atau lebih), karena dapat mengalami kondisi
hipomagnesemia.
D. PERSIAPAN JAWABAN
 Critical Appraisal:
MATERI A B C
Kesesuaian judul-isi 5 5 5
Kredibilitas penulis 5 5 5
Kesesuaian judul-kesimpulan 5 5 5
Ketepatan metode 5 5 5
Kesimpulan bias / memihak penulis 5 5 5
Kejelasan / ketegasan kesimpulan 5 5 5
JUMLAH 30 30 30

 Poin jawaban yang dipilih:


LITERATUR HALAMAN TABEL GRAFIK
A 11 - -
B - - -
C Pertama bagian - -
abstrak
V. PENYAMPAIAN JAWABAN
Sasaran informasi : DOKTER

Anda mungkin juga menyukai