Anda di halaman 1dari 11

oleh

Abdi Nugroho (150512505401)


Adhista Dini Syaputry (150512507949)
Adiasna Yonnanda Putra (150512505634)
Pengertian Heat Treatment
Heat treatment (perlakuan panas) merupakan
suatu proses untuk merubah sifat-sifat dari logam
sampai suhu tertentu kemudian didinginkan
dengan media pendingin tertentu pula. Baja
merupakan jenis logam yang banyak mendapatkan
perlakuan panas untuk megubah sifat mekanik
sesuai dengan keinginan namun terlebih dahulu
diketahui instalasi dari baja tersebut.
Macam-macam Heat Treatment
Annealing
Normalizing
Tempering
Hardening
Jenis Material Yang Dapat di Heat Treatment
Dalam ilmu logam, jenis-jenis logam
dikelompokkan menjadi 4 kelompok, yaitu:
1.      Logam berat (besi, nikel, chrom, tembaga,
timah hitam, timah putih, timah, dan seng).
2.      Logam ringan (alumunium, magnesium,
titanium, kalsium, kalium, natrium, dan barium).
3.      Logam mulia (emas, perak, dan platina).
4.      Logantahan api (wolfram, titanium,
sirkonium, dan molibden)
Jenis-jenis pengerasan permukaan
Karburasi
Karbonitiding
Cyaniding
Nitriding
Media Pendinginan
Air garam
Air
Solar
Oli
Udara
Jenis Perlakuan Panas
A.Perlakuan Panas Equilibrium
Perlakuan panas equilibrium jika phase logam sebelum dan
setelah mengalami proses perlakuan panas tidak berubah atau tetap
dalam fasa keseimbangan. Perlakuan ini bisa terjadi jika pendinginannya
lambat atau pemesanannya berasa di bawah temperature kritis bawah

B.Perlakuan Panas Non-Equilibrium


Perlakuan panas equilibrium jika phase logam sebelum dan
setelah mengalami proses perlakuan panas berubah atau fasa tidak pada
kondisi keseimbangan Perlakuan ini bisa terjadi jika pemanasannya
berada di daerah austenite dan diinginkan cepat.
Diagram Fasa
Diagram fasa adalah diagram yang menampilkan
hubungan antara temperatur dimana terjadi perubahan
fasa selama proses pendinginan dan pemanasan yang
lambat dengan kadar karbon. Diagram ini merupakan
dasar pemahaman untuk semua operasioperasi
perlakuan panas
Pengaruh Komposisi Unsur Paduan Terhadap Hasil
Perlakuan Panas
Baja merupakan paduan Fe dan unsur-unsur lain
yang sengaja ditambahkan. Jika paduan utamanya unsur C ,
maka baja tersebut disebut baja karbon. Jika baja karbon
ditambahkan dengan unsur-unsur lain secara sengaja untuk
memperbaiki sifat baja , maka disebut baja paduan. Paduan
yang sering digunakan dalam baja adalah Mn, Si, Cr, W, V,
Ni, dan Al.
Keselamatan Kerja
Jev: perbedaan hasil penggunaan macam-macam
pendinginan
Rochim: apakah perlakuan panas hanya dilakukan
untuk logam saja
Rino: apa alasan air garam dijadikan media pendinginan
Vino: dalam proses heat treatment menggunakan logam
emas apakah mempengaruhi kadar emasnya?

Anda mungkin juga menyukai