Anda di halaman 1dari 9

Ruang lingkup

manajemen
pendidkan anak
usia dini
Dosen Pengamouh: Wahyuningsi Laiya,
SPd., M.Pd
1.1 Manajemen Sumber daya manusia

Manajemen sumber daya manusia PAUD merupakan program peningkatan kualitas pendidik
PAUD dan staf
PAUD sebagai pelaksana utama layanan PAUD.

Ada tiga dimensi yang ditingkatkat pada pendidikan PAUD dan staf
PAUD, yaitu:

1. Dimensi kepribadian pendidik PAUD dan staf PAUD sebagai manusia


2. Dimensi produktivitas yang menyangkut apa yang dapat dihasilkan oleh pendidik PAUD dan staf
PAUD dengan jumlah yang lebih banyak dan mutu yang semain baik
3. Dimensi kreativitas pendidik PAUD dan staf PAUD
1.2 Manajemen kurikulum paud
Manajemen kurikulum PAUD berhubungan dengan kegiatan pengelolaan yang dilakukan oleh kepala
PAUD dalam hal perencanaan, dan penilaian berbagai kegiatan akademik. Kegiatan akademik tersebut dapat
dilakukan didalam kelas maupun diluar kelas.

Berbagai kegiatan yang dilakukan oleh kepala PAUD dibantu oleh pendidik PAUD dan staf PAUD
dalam impelementasi manajemen kurikulum PAUD antara lain:

1. Merumuskan tujuan layanan PAUD.


2. Menyusun kalender pendidikan dilembaga PAUD.
3. Menyusun program kerja tahunan.
4. Merumuskan job description kepala PAUD, pendidik PAUD, dan staf PAUD.
5. Menyusun jadwal kegiatan layanan PAUD bagi peserta didik.
6. Menyusun program perencanaan pembelajaran oleh pendidik PAUD setidaknya dalam bentuk
rencana kegiatan mingguana (RKM) dan rencana kegiatan harian (RKH)
7. Menyusun tahap-tahap penilaian hasil belajar dan proses pembelajaran peserta didik secara
kontinyu.
1.3 Manajemen peserta didik paud
Manajemen peserta didik PAUD dapat diartikan sebagai usaha pengelolaan yang
dilakukan oleh kepala PAUD terhadap peserta didik mulai dari peserta didik tersebut
masuk di KB, TK/RA sampai dengan mereka lulus dari KB, TK/RA.

Berbagai kegiatan yang dilakukan oleh kepala PAUD dan biasanya dibantu oleh
pendidik PAUD dan staf PAUD dalam manajemen peserta didik PAUD antara Lain:

a. Merencanakan penerimaan peserta didik baru.


b. Mempromosikan penerimaan peserta didik baru.
c. Menerima peserta didik baru.
d. Melaksanakan orientasi terhadap peserta didik baru.
e. Mengelompokan peserta didik baru dan peserta didik lama.
f. Mengatur kehadiran dan ketidakhadiran peserta didik.
g. Mengatur peserta didik yang mutasi ataupun drop-out.
h. Mengatur peserta didik yang telah lulus.
1.4 Manajemen Sarana Dan Prasarana
PAUD
Merencanakan Mengawasi dan
pengadaan sarana memelihara sarana
dan prasarana paud dan prasarana PAUD

Mengadakan sarana
5
Proses
manajemen
dan prasarana PAUD
sarana dan
prasaranan
PAUD

Menginventrarisir
Menghapus sarana
sarana dan prasarana
dan prasarana Paud
Paud
1.5 Manajemen Keuangan PAUD

Manajemen keuangan PAUD dalam arti sempit tata pembekuan. Sedangkan dalam arti luas,
manajemen keuangan PAUD adalah pengurusan dan pertanggung jawaban.

komponen utama dalam menggunakan keuangan PAUD antara lain:


1. Prosedur anggaran
2. Prosedur akuntasi keuangan
3. Prosedur inverstasi
4. Prosedur pemisahan
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan oleh kepala PAUD untuk menunjang
pelaksanaan manajemen keuangan PAUD, yaitu sebagai berikut:

1. Perlengkapan administrasi keuangan.


2. Lembaga Paud memiliki RAPBS (Rencana Anggaran pendapatan
dan belanja sekolah) lengkap dengan program penjabarannya yang
telah di sahkan oleh pihak yang berwenang.
3. Dalam hal pengadministrasi keuangan, lembaga paud memiliki
logistik (uang dan barang) sesuai dengan mata anggaran dan sumber
dananya masing-masing.
4. Lembaga paud harus memiliki nomor pokok wajib pajak (NPWP).
5. Lembaga paud harus memiliki rekening bank.
6. Lembaga paud harus membuat laporan keuangan secara berkala.
1.6 Manajemen Hubungan
Masyarakat PAUD
Ada beberapa pengertian dari hubungan masyarakat, yaitu :
1. Hubungan masyarakat merupakan sesuatu kegiatan yang bertujuan untuk memperoleh
good wil, kepercayaan, saling pengertian, dan citra yang baik dari masyarakat.
2. Hubungan masyarakat merupakan suatu kegiatan untuk menciptakan opini
masyarakatyang favoirable dan menguntungkan semua pihak, baik menguntungkan lembaga
itu sendiri maupun menguntunkan masyarakat.

Berdasarkan deskripsi diatas, maka manajemen hubungan masyarakat PAUD adalah


kegiatan pengelolaan yang dilakukan oleh kepala PAUD untuk menciptakan dan
mempertahankan hubungan yang harmonis antara lembaga PAUD dengan masyarakat untuk
mendukung keberhasilan pelaksanaan layanan PAUD.
Kesimpulan

Manajemen umber daya manusia paud merupakan program


pendidik dan staf paud sebagai pelaksanaan utama layanan
paud. Manajemen kurikulum paud berhubungan dengan
kegiatan pengelolaan yang dilakukan oleh kepala paud dalam
hal perencanaan, dan penilaian berbagai kegiatan akademik.
Kegiatan akademik tersebut dapat dilakukan didalam kelas
maupun diluar kelas. Berbagai kegiatan yang dilakukan oleh
kepala paud dibantu oleh pendidik dan staf paud dalam
implementasi kurikulum paud.

Anda mungkin juga menyukai