Anda di halaman 1dari 57

PEMBIAYAAN DENGAN MEKANISME LC / SKBDN

Yuniartiningsih
Manager Cash Management dan Trade Finance
Wilayah 05 Semarang

Cash Cash Cash


Management & Management & Management &
Trade Sales & Trade Trade Spesialist
Advisory

Kontrak : 08118302321, 08122873354


Alamat Kantor : PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Jl. Dr. Cipto No.128 Semarang Lantai 1
E-mail : yuniartiningsih@bni.co.id, yuniar_bnitrade@yahoo.co.id
Pendidikan : Fakultas Hukum Untag Semarang, Magister Management Undip Semarang
Important Points

• Why Our Trade Product &


Services Is • Network Dalam Negeri maupun luar
So Special? Negeri

• Same Day Service

• Pricing yang Kompetitif


• Layanan Trade Advisory dan layanan BNI
Trade Online ( BTO) , Your Export
Solution, Trade Finance Officer (TFO)
Our Network
Local Outlet

About 1879 local outlet include Region Office, Branch and Sub branch in Indonesia
Jaringan BNI •
• OSAKA
Tatsuno Honmachi
Building

Kantor Cabang Luar Negeri 3th Floor 3-5-2


Honmachi,
Chuo-ku, Osaka, Japan
• TOKYO
• Kokusai Building 1st Floor 3-1-1
Marunoichi Chiyoda-ku
Tokyo PC 100-0005, Japan
Tel: +81 3 3214 6565,
Amsterdam +81 3 3214 5621
Fax: +81 3 3212 6428,
+81 3 3201 2633
• LONDON www.ptbni.co,jp
• 30 King Street London
NEW YORK
3C2V 8AG United Kingdom • SEOUL
One Exchange Plaza 55
Tel: +44 20 77764646 • 8th Floor Wise Tower, 6-1, 5-ga
Broadway New York NY 10006, USA
Fax: +44 20 77764699 Namdaemun-ro, Jung-gu Seoul
Tel:+1212 9434760
www.bankbni.co.uk Tel: +82 2-6386- 8046/8646
Fax:+1 212 344 5723
• SINGAPURA Fax: +82-2- 6.86-8115/8116
www.bankbniny.com
• 39 Robinson Road, #01-02 & #06-01/04
Robinson Point, Singapore 068911
• HONG KONG
Tel: +65 62257755
• G/F Far East Finance Center
Fax: +65 62254757
16 Harcourt Road, Hong Kong
www.ptbni.com.sg
• Tel: +852 28618600, 28618623
Fax: +852 28656500
Lucky Plaza Remittance Centra
www.bnihk.com
304 Orchard Road, #02-02
Lucky Plaza Singapore 238863
Tel: +65 68381545

City Plaza Remittance Centre
810 Geylang Road, City Plaza
#01-100/101 Singapore 409286
More than 1600 correspondent banks worldwide Tel: +65 6745 1946
Overview Perdagangan
Internasional
Overview Perdagangan Internasional
Pengertian Perdagangan Internasional

Perdagangan adalah proses jual beli barang atau jasa atau keduanya, antara pembeli dan penjual yang
berdasarkan kesepakatan bersama yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan.

Payment

Barang/Jasa

Buyer Sales Contract Seller

Perdagangan Internasional adalah proses perdagangan antar negara yang melibatkan buyer dan seller
dari negara yang berbeda hukum, kebiasaan dan karakter berdagang.
Metode Pembayaran dan Penjaminan
Pemilihan Metode Pembayaran

Perbedaan kepentingan antara penjual dan pembeli berpengaruh terhadap pemilihan metode pembayaran.
Pembeli Penjual

1. Menunda arus kas keluar, 1. Mempercepat arus kas masuk,


2. Dokumen dicantumkan di dalam sales 2. Dokumen dikirimkan setelah pengiriman
contract, barang,
3. Kualitas barang/jasa sesuai dengan yang 3. Kualitas barang/jasa dapat memberikan
telah disepakati di dalam sales contract. kepastian pembayaran.

Risk Ladder
BNI Smart Trade

I. Metode Pembayaran Perdagangan Internasional / Dalam Negeri

Bank sebagai penjamin Bank Tidak Bertindak sebagai Penjamin


• pengiriman dan penagihan yang
• any arrangement,
dilakukan oleh eksportir kepada
however named or Collection
importir dengan menggunakan jasa
described, that is bank untuk pelaksanaannya
irrevocable and
Letter of thereby constitutes
Credit a definite • cara pembayaran yang dilakukan oleh
undertaking of the Open Account importir setelah barang diterima atau
issuing bank to prestasi dipenuhi oleh eksportir
honour a complying
presentation
• cara pembayaran yang dilakukan oleh
Advance Payment importir sebelum barang diterima atau
• adalah setiap janji prestasi dipenuhi oleh eksportir
tertulis berdasarkan
permintaan tertulis
Pemohon • cara pembayaran yang dilakukan
(Applicant) yang importir setelah barang diterima dan
Surat Kredit mengikat Bank laku terjual. Metode pembayaran ini
Consignment
Berdokumen Pembuka (bank umum digunakan jika importir
Dalam Negeri penerbit) untuk bertindak sebagai agen penjualan
melakukan eksportir
pembayaran kepada • cara pembayaran perdagangan
penerima atas
antara eksportir dan importir dengan
penyerahan
melakukan pertukaran antara hutang
dokumen, Private
dan piutang yang dimiliki oleh
sepanjang Compensation
masing-masing pihak, sehingga
persyaratan dan
dapat mengurangi atau meniadakan
kondisi SKBDN
dipenuhi. transfer dana
BNI Smart Trade

I. Bank sebagai penjamin

1. Letter Of Credit
Keuntungan Risiko
1. Adanya kepastian pembayaran dan menghindari
risiko tidak bayar
2. Dokumen dapat langsung diuangkan
3. Tarif biaya dokumen negosiasi lebih kecil
Penjual 4. Kemungkinan memperoleh uang muka atau kredit
tanpa bunga dengan “red clause” L/C

1. Fluktuasi kurs mata uang asing


1. Dengan adanya L/C berarti nama baik dan reputasi 2. Bank hanya berkepentingan dalam
importir dijamin oleh Bank, sehingga importir verifikasi dokumen saja dan tidak dalam
mengimpor barang. Tanpa pembukaan L/C hampir barang-barang
mustahil bagi importir untuk mendapatkan barang 3. Biaya biaya bank yang dikenakan dalam
impor penanganan L/C
2. L/C merupakan jaminan bagi importir, bahwa
Pembeli dokumen atas barang yang dipesan akan diterimanya
dalam keadaan lengkap dan utuh
3. Importir dapat mencantumkan syarat-syarat untuk
pengamanan yang pasti akan dipenuhi oleh eksportir
agar dapat menarik uang dari L/C yang tersedia.
BNI Smart Trade

Letter of Credit (LC)


1. Pada metode ini, Penjual dan Pembeli melibatkan Bank sebagai penjamin pembayaran.
2. Pembayaran dilakukan ketika Penjual menyerahkan dokumen yang sesuai dengan yang dipersyaratkan dalam Letter of
Credit (LC).
3. Terdapat 3 (empat) pihak utama yang terlibat dalam transaksi letter of credit, yaitu :
a. Beneficiary (Penjual),
b. Issuing Bank, dan
c. Confirming bank (jika ada)
4. Beberapa pihak pendukung dalam transaksi LC, antara lain :
a. Applicant (Pembeli),
b. Advising Bank,
c. Negotiating Bank,
d. Reimbursing Bank,
e. Transfering Bank, dan
f. Nominated Bank
5. Jenis LC

BENTUK PAYMENT JAMINAN AVAILABLE

Revocable Straight L/C Confirm Restricted


Irrevocable - Sight Payment Unconfirm Freely Negotiable
- Deffered Payment
Negotiation L/C
Acceptance L/C

DOKUMEN FUNGSI WILAYAH PENERBIT L/C KHUSUS

Clean Commercial Bankers Transfer


Standby International
Documentary Merchant Back to Back
Local
Revolving
Red Clause
BNI Smart Trade

Istilah dalam Documentary Credit

Issuing Bank
Adalah Bank yang menerbitkan LC atas
2
permintaan/instruksi Applicant/Pembeli atau
Penerbitan LC atas namanya sendiri.
Issuing Bank Advising Bank

Applicant
1 Adalah Pihak yang mengajukan
Permohonan permohonan/pemberi instruksi dalam
Penerbitan LC pembukaan suatu L/C, biasanya pembeli
(importir).

Applicant
BNI Smart Trade

1
Advising Bank
Penerbitan LC Adalah Bank yang ditunjuk oleh Issuing Bank
Issuing Bank Advising Bank
untuk menerima dan meneruskan
2 penerusan L/C kepada Beneficiary secara
langsung atau melalui Bank lain.
Penerusan
LC
Beneficiary Bank
Adalah pihak penerima L/C dan yang berhak
menerima pembayaran dari Issuing Bank,
biasanya penjual (eksportir).
Beneficiary
BNI Smart Trade

Negotiating Bank
Adalah Bank yang diberi kuasa oleh Issuing Bank
4
Dana untuk mengambilalih nilai dokumen L/C yang
3 diajukan oleh Beneficiary sesuai dengan syarat dan
Negotiating Bank
Issuing Bank Penerusan kondisi L/C.
Dokumen

1 2 Negotiating
Penyerahan Dana Adalah pembelian oleh nominated bank draft (yang
Dokumen
ditarik atau suatu bank selain nominated
bank)dan/atau dokumen-dokumen berdasarkan
presentasi yang sesuai, dengan membayar terlebih
dahulu atau setuju untuk membayar dana kepada
Beneficiary beneficiary pada saat atau sebelum hari kerja
perbankan pada saat mana reimbursemen jatuh
tempo kepada nominated bank.
BNI Smart Trade

Dana
4 3
Report 2
Issuing Bank Reimbursing Bank Claim Negotiating Bank
Reimbursement

1
Dana

Beneficiary

Reimbursing Bank
Adalah Bank yang diberi kuasa oleh Issung Bank untuk melakukan penggantian
pembayaran (reimbursement) atas tagihan dokumen LC yang diajukan oleh
Claiming Bank sesuai dengan Reimbursement Authorization yang dikeluarkan
oleh Issuing Bank.
BNI Smart Trade

Confirming Bank
Adalah Bank selain Issuing Bank yang mengikatkan diri untuk ikut menjamin pembayaran atas suatu LC yang
diterbitkan oleh Issuing Bank.

1
Penerbitan LC
Issuing Bank Negotiating Bank

2 3
Menambahkan
Report Konfirmasi
Confirming Bank
BNI Smart Trade

Transferring Bank
Adalah Bank yang melakukan pengalihan (transfer) LC atas permintaan Beneficiary LC kepada
Beneficiary lainnya.

Penerbitan LC

Issuing Bank Advising/


Transferring Bank

Permohonan
3 Transfer LC 4
2
Penerusan LC Transfer LC

1st Beneficiary 2nd Beneficiary


BNI Smart Trade

Nominated Bank
Adalah Bank yang diberi kuasa oleh Issuing Bank untuk membayar atau menegosiasi atau mengaksep dan membayar atas dokumen-dokumen
sepanjang syarat-syarat kondisi LC dipenuhi.

Issuing Bank

Advising Bank Negotiating Bank Confirming Bank Reimbursing Bank Transferring Bank

Nominated Bank
Skema Transaksi
Transaksi LC Sight

3. Penerbitan L/C

3
7
8
7. Penerusan Doc
Issuing Bank 8. Pembayaran
Advising/Nominated Bank

10 10. Penyerahan Doc 4 9 9. Pembayaran


4. Penerusan L/C
2. Permohonan
penerbitan 2 6 6. Presentasi Doc
Term of Goods
Term of Delivery
Term of Document
Term of Payment

1. Sales Contract
Pembeli/Applicant Penjual/Beneficiary
5. Shipping
5
Skema Transaksi
Transaksi LC Usance
11. Pembayaran
11
3. Penerbitan L/C
3
7
8
7. Penerusan Doc
Issuing Bank 8. Akseptasi
Advising/Nominated Bank

4. Penerusan L/C
10 10. Penyerahan Doc 4 9 9. Akseptasi
12. Pembayaran
2. Permohonan
2 12
penerbitan 6 6. Presentasi Doc
Term of Goods
Term of Delivery
Term of Document
Term of Payment

1. Sales Contract
Pembeli/Applicant Penjual/Beneficiary
5. Shipping
5
BNI Smart Trade
Pembiayaan Bank Post Shipment Negotiation / Diskonto LC/SKBDN

BNI Smart Trade


Negotiation / Discounting adalah pembiayaan
kepada eksportir/penjual dan importir/pembeli
dengan menggunakan latar belakang pembiayaan
dokumen tagihan berupa invoice, kuitansi atau
Trade Financing faktur atau sejenisnya atas dasar LC atau SKBDN

Negotiation/
Purchasing

Discounting

Bills Collection &


Open Account
Finacing

Refinancing
BNI Smart Trade
Skema Transaksi Negotiation /Diskonto

3. Penerbitan L/C
7. Penerusan Doc
3

7
8

Issuing Bank 8. Pembayaran


Correspondent Bank

10 10. Penyerahan Doc 4. Penerusan L/C 4 9 9. Pembayaran


2. Permohonan
penerbitan 2
6 6. Presentasi Doc

Nego/
Diskonto

1. Sales Contract
Pembeli/Applicant Penjual/Beneficiary
5. Shipping
5
BNI Smart Trade
II. Metode Penjaminan Perdagangan Internasional/Dalam Negeri
Dependent Guarantee Independent Guarantee
• pernyataan secara • Dasar hukum : Uniform Customs
tertulis dari Bank and Practice for Documentary Credits
yang berisi (UCP), ICC Publication No. 600 tahun
kesanggupan untuk Standby Letter 2007, International Standby Practices
membayar of Credit (SBLC) (ISP) 98 tahun 1999
kewajiban • Sifat SBLC : Irrevocable,
Applicant/Pemohon independent, dokumenter, dan
sebagai pihak yang mengikat sejak saat diterbitkan
dijamin/terjamin
kepada pihak
Beneficiary/
Bank Garansi • Dasar hukum : Uniform Rules for
Penerima jaminan,
apabila Demand Guarantee (URDG), ICC
Applicant/Pemohon Publication No. 758 tahun 2010
Demand
cidera atau ingkar • Sifat Demand Guarantee :
Guarantee
janji/wan-prestasi Irrevocable, independent,
atau tidak dapat dokumenter, dan mengikat sejak saat
memenuhi diterbitkan
kewajiban
sebagaimana telah
diperjanjikan
(perjanjian pokok)
• jaminan tertulis dari suatu pihak
(biasanya disebut instructing party)
Kontra Garansi
atas penerbitan suatu garansi yang
diterbitkan oleh guarantor
BNI Smart Trade

Bank Garansi

Berdasarkan Surat Keputusan Direksi Bank Indonesia No. 2388/KEP/DIR 1991 :


1. Bank Garansi adalah garansi dalam bentuk warkat yang diterbitkan oleh bank yang mengakibatkan kewajiban membayar
terhadap pihak yang menerima garansi apabila pihak yang dijamin cidera janji (wanprestasi).
2. Bank Garansi merupakan perjanjian buntut (accessoir) yang ditinjau dari segi hukum merupakan perjanjian penanggungan
(borgtocht) yang diatur dalam Buku Ketiga Bab XVII Pasal 1820 s.d 1850 Kitan Undang-Undang Hukum Perdata, dimana
Bank bertindak sebagai penanggung.

Penjamin/
Guarantor
3
Penerbitan
2 Bank Garansi
Permohonan
Penerbitan Bank
Garansi

Perjanjian Pokok
Pihak yang Dijamin/ Penerima Jaminan/
Applicant Beneficiary
BNI Smart Trade

Standby Letter of Credit (SBLC)

Pengertian SBLC berdasarkan ketentuan UCP 600 dan ISP-98 dapat disimpulkan bahwa Standby Letter of Credit (SBLC) adalah suatu pernyataan jaminan secara
tertulis dari Bank yang tidak dapat dibatalkan secara sepihak (irrevocable) atas permintaan pemohon (Applicant) kepada pihak penerima (Beneficiary) untuk :
1. Membayar klaim atas unjuk jika dipersyaratkan dengan pembayaran atas unjuk (sight payment),
2. Menanggung janji pembayaran klaim yang ditangguhkan dan membayar pada saat jatuh tempo jika dipersyaratkan dengan pembayaran kemudian
(deferred payment),
3. Mengaksep Wesel/Draft yang ditarik oleh penerima/beneficiary dan membayar klaim pada saat jatuh tempo jika dipersyaratkan pembayaran dengan
akseptasi (by acceptance),
atas penyerahan dokumen-dokumen yang sesuai dengan syarat dan kondisi SBLC sehubungan pihak yang dijamin (Pemohon / Aplicant) cidera janji /
wanprestasi.

3b
Penerbitan SBLC
Penjamin/ Advising Bank
Guarantor
3a
4
Penerbitan SBLC
2 Penerusan SBLC
Permohonan
Penerbitan SBLC

Perjanjian Pokok
Pihak yang Dijamin/ Penerima Jaminan/
Applicant Beneficiary
BNI Smart Trade

Demand Guarantee

1. Demand Guarantee (DG) adalah semua jaminan, bond atau jaminan pembayaran lainnya, apapun namanya atau deskripsinya dari bank, perusahaan
asuransi atau badan lain atau orang (untuk selanjutnya disebut “Guarantee”) yang tertulis untuk pembayaran uang terhadap :
a. Penyerahan yang sesuai dengan persyaratan dari jaminan tersebut,
b. Suatu permintaan tertulis untuk pembayaran dan dokumen-dokumen lainnya
sebagaimana ditetapkan dalam Guarantee.
2. Suatu jaminan diberikan :
a. Atas permintaan atau instruksi dan atas kewajiban dari suatu pihak (untuk selanjutnya disebut “Principal”); atau
b. atas permintaan atau instruksi dari suatu bank, perusahaan asuransi atau badan lain atau orang (untuk selanjutnya disebut “Instructing Party”)
yang bertindak berdasarkan instruksi-instruksi dari suatu Principal kepada pihak lain (untuk selanjutnya disebut sebagai “Beneficiary”)

3b
Penerbitan
DG
Penjamin/ Advising Bank
Guarantor
3a
Permohonan 2 Penerbitan 4
DG Penerusan
Penerbitan
DG
DG

Perjanjian Pokok
Applicant Beneficiary
BNI Smart Trade

Standby Letter of Credit (SBLC) Vs Demand Guarantee

SBLC Demand Guarantee

Perbedaan 1. Tunduk pada UCP-600 atau ISP-98 1. Tunduk pada URDG


2. Diterbitkan oleh bank 2. Diterbitkan oleh bank, perusahaan
asuransi atau badan usaha lainnya.

Persamaan 1. Bersifat independent guaranty


2. Terpisah dari kontrak lainnya (independence principle)
3. Pihak penjamin sebagai primary obligation
BNI Smart Trade

Kontra Garansi

1. Kontra Garansi adalah jaminan tertulis dari suatu pihak (biasanya disebut instructing party) atas penerbitan suatu
garansi yang diterbitkan oleh guarantor.
2. Kontra garansi yang diterima ini pada umumnya bersifat independent, berupa Standby Letter of Credit yang mengacu
kepada UCP-600 atau ISP-98, atau berupa Demand Guarantee yang mengacu kepada URDG.

Independent
Guarantee

3
Penerbitan
Instructing Party Kontra Garansi Guarantor

Dependent
4 Guarantee
2
Bank
Permohonan
Garansi
Kontra
Garansi

Perjanjian Pokok
Applicant Beneficiary
BNI Smart Trade

Bank Tidak Bertindak sebagai Penjamin

1. Documentary Collection

1. Pada metode ini, Penjual mengirimkan barang ke Pembeli. Akan tetapi, dokumen dikirimkan Penjual kepada Pembeli melalui Bank.
2. Pembeli dapat mengambil dokumen tersebut di Bank yang dipertukarkan dengan pembayaran atau janji bayar dari Pembeli.
3. Terdapat 4 (empat) pihak yang terlibat dalam transaksi documentary collection, yaitu :
a. Pembeli,
b. Collecting/Presenting Bank (Bank Pembeli),
c. Penjual, dan
d. Remitting Bank (Bank Penjual).
BNI Smart Trade

Skema Transaksi Documentary Collection

Remitting Bank
Adalah bank yang ditunjuk oleh Penjual untuk menangani penagihan (collection).

2
Pengiriman
Dokumen Collecting Bank
Remitting Bank

1
Penyerahan
Dokumen

Penjual
BNI Smart Trade

Documentary Collection

Collecting Bank
Adalah bank manapun, selain Remitting Bank yang terlibat dalam proses penagihan (collection).

2
Pengiriman
Dokumen Collecting Bank
Remitting Bank

1
Penyerahan
Dokumen

Penjual
BNI Smart Trade

Skema Transaksi
Transaksi Documentary Collection (D/P)

7. Pengiriman pembayaran

7
4 Remitting Bank
4. Penerusan Doc
Collecting Bank
8. Penyerahan
6 6. Penyerahan Doc 8
pembayaran
5. Pembayaran 5 3. Pengiriman Doc 3

1. Sales Contract
Pembeli/Importir Penjual/Eksportir
2. Shipping
2
Skema Transaksi
Transaksi Documentary Collection (D/A)

7. Informasi 9. Pembayaran
Akseptasi
9
7
4
4. Penerusan Doc
Collecting Bank Remitting Bank
8. Informasi
6 6. Penyerahan Doc 8
Akseptasi
5 3 10
5. Akseptasi 3. Pengiriman
Doc 10. Pembayaran

1. Sales Contract
Pembeli/Importir Penjual/Eksportir
2. Shipping
2
BNI Smart Trade

Pembiayaan Bank Non L/C

1. Bill Collection Financing / BCF

BNI Smart Trade

Trade Financing
Bills Payment Financing adalah pembiayaan kepada
Negotiation/ eksportir/penjual dan importir/pembeli dengan
menggunakan latar belakang pembiayaan dokumen
Purchasing tagihan berupa invoice, kuitansi atau faktur atau
sejenisnya (non LC/SKBDN)
Discounting

Bills Collection &


Open Account
Finacing

Refinancing
BNI Smart Trade

Skema Transaksi Bill Collection Financing (BCF)

8. Pembayaran

5. Dokumen
3. Dokumen
7. Pembayaran

6. Dokumen 4. Pembiayaan

2. Pengiriman barang

1. Kontrak
BNI Smart Trade

2. Open Account Financing kepada Eksportir/Penjual

4. Copy Dokumen
5. Pembiayaan

6. Pelunasan
3. Original Dokumen

2. Pengiriman barang

1. Kontrak
BNI Smart Trade

Skema Transaksi Open Account Financing kepada Korporat (Importir/Pembeli)

6. Pelunasan

4. Copy dokumen
Tagihan & 5. Pembayaran
permohonan pembiayaan

3. Dokumen tagihan

2. Barang/ jasa

1. Kontrak
BNI Smart Trade

Pembiayaan Penerbitan L/C atau SKBDN

1. Refinancing/Trust Receipt/Postfinance

BNI Smart Trade

Trade Financing

Discounting
Refinancing adalah pembiayaan yang dilakukan oleh
bank BNI selaku issuing bank / bank penerbit LC
Negotiation/ atau SKBDN kepada applicant / pemohon penerbitan
Purchasing LC/SKBDN berupa pembayaran kepada nominated
Bills Collection & bank atas realisasi LC/SKBDN yang diterbitkan oleh
Open Account Bank BNI
Finacing

Refinancing
BNI Smart Trade

a. Refinancing saat pembukaan


BNI Smart Trade

b. Refinancing saat jatuh tempo Trust Receipt/Post Financing


BNI Smart Trade
3. Inward Bill Collection Financing

BNI Smart Trade

Trade Financing

Negotiation/
Purchasing

Discounting
Bills Collection &
Open Account IBCF merupakan transaksi pembiayaan atas
Finacing transaksi Inward Documentary Collection
(DA/DP) yang diberikan Bank BNI kepada
Refinancing Drawee selaku Debitur

Inward Bill
Collection
Financing
BNI Smart Trade

Skema Transaksi Inward Bill Collection Financing (IBCF)

7. Pembiayaan
7 Bank
BNI
4 Koresponden
4. Dokumen

9 3. Dokumen 3
9. Pelunasan 6. Permohonan IBCF 8. Pembayaran
6
8
5 5. Dokumen

2. Pengiriman
Importir 2 Eksportir

1
1. Kontrak
BNI Smart Trade

Bank Tidak Bertindak sebagai Penjamin

1. Documentary Collection

1. Pada metode ini, Penjual mengirimkan barang ke Pembeli. Akan tetapi, dokumen dikirimkan Penjual kepada Pembeli melalui Bank.
2. Pembeli dapat mengambil dokumen tersebut di Bank yang dipertukarkan dengan pembayaran atau janji bayar dari Pembeli.
3. Terdapat 4 (empat) pihak yang terlibat dalam transaksi documentary collection, yaitu :
a. Pembeli,
b. Collecting/Presenting Bank (Bank Pembeli),
c. Penjual, dan
d. Remitting Bank (Bank Penjual).
Schema Pembayaran Documentary Collection
Secara umum, proses documentary collection adalah sebagai berikut :
1. Penjual mengirimkan barang kepada Pembeli.
Penerusan
Pembayaran/ 2. Penjual menyerahkan dokumen kepada Remitting
Janji Bayar Bank.
6 3. Remitting Bank, sebagai perantara, meneruskan
penagihan atas dokumen tersebut kepada
3
Collecting/Presenting Bank.
Pengiriman Collecting/Presenting 4. Collecting/Presenting Bank, sebagai perantara,
Remitting Bank
Dokumen Bank
menyerahkan dokumen tersebut kepada Pembeli.
5. Pembeli memiliki pilihan untuk :
a. Melakukan pembayaran secepatnya,
2 7 4 b. Memberikan janji bayar pada suatu tanggal
Penerusan
5
Penyerahan Pembayaran/ Informasi Pembayaran/ tertentu,
Dokumen Janji Bayar Dokumen Janji Bayar c. Menolak membayar dokumen tersebut.
6. Ketika Pembeli melakukan pembayaran atau
memberikan janji bayar, Presenting Bank
1 menyerahkan dokumen tersebut kepada Pembeli.
Shipment
Selanjutnya, hasil pembayaran atau janji bayar
Penjual Pembeli diteruskan kepada Remitting Bank.
7. Remitting Bank meneruskan pembayaran atau
janji bayar tersebut kepada Penjual.
BNI Smart Trade

Skema Transaksi
Transaksi Documentary Collection (D/P)

7. Pengiriman pembayaran

7
4 Remitting Bank
4. Penerusan Doc
Collecting Bank
8. Penyerahan
6 6. Penyerahan Doc 8
pembayaran
5. Pembayaran 5 3. Pengiriman Doc 3

1. Sales Contract
Pembeli/Importir Penjual/Eksportir
2. Shipping
2
Skema Transaksi
Transaksi Documentary Collection (D/A)

7. Informasi 9. Pembayaran
Akseptasi
9
7
4
4. Penerusan Doc
Collecting Bank Remitting Bank
8. Informasi
6 6. Penyerahan Doc 8
Akseptasi
5 3 10
5. Akseptasi 3. Pengiriman
Doc 10. Pembayaran

1. Sales Contract
Pembeli/Importir Penjual/Eksportir
2. Shipping
2
Keuntungan dan Risiko Documentary Collection

Keuntungan Risiko

1. Dapat menolak untuk membayar atau


memberikan janji bayar
2. Memberikan waktu bagi Pembeli untuk Potensi barang tidak sesuai dengan yang tertera dalam
Pembeli menjual barang terlebih dahulu sebelum dokumen yang dikirimkan Penjual
melakukan pembayaran
3. Biaya yang dikeluarkan lebih murah

Penjual 1. Potensi Pembeli menolak untuk membayar atau


1. Dokumen berada dibawah pengawasan memberikan janji bayar
Bank 2. Risiko pertukaran mata uang
2. Sebagai bukti hutang 3. Risiko politik

Metode pembayaran Documentary Collection biasanya digunakan jika :

1. Hubungan bisnis antara Pembeli dan Penjual belum berlangsung lama, sehingga kepercayaan di antara
keduanya relatif rendah.
2. Kedua pihak membutuhkan Bank untuk memberikan keamanan dalam transaksi jual beli dengan biaya
yang rendah.
BNI Smart Trade

2. Metode Pembayaran Consignment


1. Di dalam metode ini, penjual tidak akan menerima pembayaran atas barang yang dijual sampai dengan pembeli
berhasil menjual barang tersebut.
2. Penjual juga mengirimkan dokumen terkait langsung kepada Pembeli.
3. Barang penjual disimpan di gudang pembeli sampai barang tersebut terjual atau memenuhi kondisi yang telah
disepakati di dalam sales contract.
4. Metode ini berisiko bagi penjual karena penjual tidak memiliki kontrol terhadap barang yang ada di gudang
pembeli.

1 2
Shipment Reselling

Penjual Pembeli End User

3
Payment atas
Barang yang Terjual

Kepemilikan barang berada di Penjual, tetapi Penjual tidak memiliki kontrol


terhadap barang
BNI Smart Trade

Keuntungan dan Risiko Consignment

Keuntungan Risiko

Membayar hanya jika barang telah


laku dijual Tidak ada
Pembeli

1. Kepemilikan barang masih 1. Kontrol terhadap barang terbatas


berada di Penjual 2. Tidak memiliki kontrol terhadap
Penjual 2. Pembeli adalah perantara pembayaran dari Pembeli
untuk menjual produk ke end
user

Metode pembayaran Consignment biasanya digunakan jika :

1. Pembeli dapat dipercaya


2. Pembeli memiliki kelayakan kredit yang baik
3. Pembeli berada di wilayah/negara yang memiliki kondisi ekonomi dan politik yang stabil
4. Pembeli merupakan kantor cabang dari Penjual
BNI Smart Trade

3. Metode Pembayaran Advance Payment


1. Di dalam metode ini, Pembeli melakukan pembayaran terlebih dahulu kepada Penjual sebelum barang dan
dokumen terkait dikirimkan.
2. Metode ini memberikan keuntungan kepada Penjual, namun sangat berisiko bagi Pembeli.
3. Pembayaran tersebut tidak memberikan jaminan bahwa barang akan dikirim oleh Penjual. Untuk itu, sebaiknya
Pembeli melakukan pembayaran setelah terdapat jaminan bahwa Penjual akan mengirimkan barang dengan jumlah
dan kualitas yang telah dipesan oleh Pembeli.

1
Payment

Penjual Pembeli

2
Shipment

Pembayaran dilakukan sebelum pengiriman barang


Keuntungan dan Risiko Advance Payment
Advance payment memberikan keuntungan bagi Penjual karena tidak terdapat risiko bagi Penjual.
Keuntungan Risiko

1. Tidak memiliki kontrol terhadap barang,


2. Uang yang telah dikeluarkan tidak
Tidak ada menghasilkan,
3. Penjual menolak untuk mengirimkan barang,
Pembeli 4. Risiko politik di negara Penjual

1. Barang dikirimkan kapan saja,


2. Dapat menggunakan uang dari
Pembeli Tidak ada

Penjual

Metode pembayaran Advance Payment biasanya digunakan jika :

1. Kelayakan kredit Pembeli kurang baik, sehingga sulit mendapatkan fasilitas kredit atau non cash loan dari Bank.
2. Pembeli tidak dapat menawarkan metode pembayaran lainnya yang lebih aman kepada Penjual.
3. Pembeli berada di negara atau wilayah yang memiliki ketidakstabilan kondisi ekonomi dan politik.
4. Produk yang dijual adalah produk yang dibuat khusus untuk Pembeli dan sulit untuk dijual ke pembeli yang lain.
4. Metode Pembayaran Open Account

1. Pada metode pembayaran ini, barang diproduksi dan dikirimkan terlebih dahulu oleh Penjual kepada Pembeli
sebelum ada pembayaran.
2. Penjual juga mengirimkan dokumen terkait langsung kepada Pembeli.
3. Metode ini biasanya digunakan jika Penjual dan Pembeli telah memiliki hubungan bisnis yang baik dalam
jangka waktu yang lama.
4. Metode ini memberikan keuntungan bagi Pembeli, tetapi risiko berada di Penjual.
5. Open Account dapat dijalankan jika Pembeli memiliki kelayakan kredit yang baik dan berada di
wilayah/negara yang memiliki kondisi ekonomi dan politik yang stabil.

1
Shipment

Penjual Pembeli

2
Payment

Pengiriman barang dilakukan sebelum pembayaran


Keuntungan dan Risiko Open Account
Open Account memberikan keuntungan bagi Pembeli karena tidak terdapat risiko bagi Pembeli.

Keuntungan Risiko

1. Memiliki kontrol terhadap barang


2. Pembayaran dilakukan jika Tidak ada
Pembeli kapan saja

1. Tidak memiliki kontrol terhadap barang


Penjual Tidak ada 2. Pembeli dapat menolak untuk membayar

Metode pembayaran Open Account biasanya digunakan jika :

1. Pembeli dan Penjual memiliki hubungan bisnis yang baik dan telah berlangsung lama.
2. Penjual berada di bawah tekanan untuk menjual produknya.
3. Pembeli memiliki reputasi yang baik dan memiliki nama di dunia perdagangan.
4. Pembeli dinilai memiliki kemampuan untuk membayar.
4. Metode Pembayaran Documentary Collection

1. Pada metode ini, Penjual mengirimkan barang ke Pembeli. Akan tetapi, dokumen
dikirimkan Penjual kepada Pembeli melalui Bank.
2. Pembeli dapat mengambil dokumen tersebut di Bank yang dipertukarkan dengan
pembayaran atau janji bayar dari Pembeli.
3. Terdapat 4 (empat) pihak yang terlibat dalam transaksi documentary collection, yaitu :
a. Pembeli,
b. Collecting/Presenting Bank (Bank Pembeli),
c. Penjual, dan
d. Remitting Bank (Bank Penjual).
Schema Pembayaran Documentary Collection
Secara umum, proses documentary collection adalah sebagai berikut :
1. Penjual mengirimkan barang kepada Pembeli.
Penerusan
Pembayaran/ 2. Penjual menyerahkan dokumen kepada Remitting
Janji Bayar Bank.
6 3. Remitting Bank, sebagai perantara, meneruskan
penagihan atas dokumen tersebut kepada
3
Collecting/Presenting Bank.
Pengiriman Collecting/Presenting 4. Collecting/Presenting Bank, sebagai perantara,
Remitting Bank
Dokumen Bank
menyerahkan dokumen tersebut kepada Pembeli.
5. Pembeli memiliki pilihan untuk :
a. Melakukan pembayaran secepatnya,
2 7 4 b. Memberikan janji bayar pada suatu tanggal
Penerusan
5
Penyerahan Pembayaran/ Informasi Pembayaran/ tertentu,
Dokumen Janji Bayar Dokumen Janji Bayar c. Menolak membayar dokumen tersebut.
6. Ketika Pembeli melakukan pembayaran atau
memberikan janji bayar, Presenting Bank
1 menyerahkan dokumen tersebut kepada Pembeli.
Shipment
Selanjutnya, hasil pembayaran atau janji bayar
Penjual Pembeli diteruskan kepada Remitting Bank.
7. Remitting Bank meneruskan pembayaran atau
janji bayar tersebut kepada Penjual.
Keuntungan dan Risiko Documentary Collection

Keuntungan Risiko

1. Dapat menolak untuk membayar atau


memberikan janji bayar
2. Memberikan waktu bagi Pembeli untuk Potensi barang tidak sesuai dengan yang tertera dalam
Pembeli menjual barang terlebih dahulu sebelum dokumen yang dikirimkan Penjual
melakukan pembayaran
3. Biaya yang dikeluarkan lebih murah

Penjual 1. Potensi Pembeli menolak untuk membayar atau


1. Dokumen berada dibawah pengawasan memberikan janji bayar
Bank 2. Risiko pertukaran mata uang
2. Sebagai bukti hutang 3. Risiko politik

Metode pembayaran Documentary Collection biasanya digunakan jika :

1. Hubungan bisnis antara Pembeli dan Penjual belum berlangsung lama, sehingga kepercayaan di antara
keduanya relatif rendah.
2. Kedua pihak membutuhkan Bank untuk memberikan keamanan dalam transaksi jual beli dengan biaya
yang rendah.

Anda mungkin juga menyukai