Anda di halaman 1dari 16

MANAJEMEN STRATEJIK

Widji Astuti
PENGERTIAN

MANAJEMEN
 PROSES YANG TERDIRI DARI PERENCANAAN, PENGORGANISASIAN,
PELAKSANAAN, PENGAWASAN YANG DILAKUKAN UNTUK
MENCAPAI TUJUAN ORGANISASI DENGAN MEMBERDAYAKAN SDM
DAN SUM ER DAYA LAINNYA

 PROSES MENCAPAI TUJUAN SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN YAITU


HASIL YANG TEPAT SESUAI HARAPAN/TUJUAN DAN MEMPEROLEH
HASIL YANG OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN SUMBER DAYA
YANG SEMINIMAL MUNGKIN.
STRATEGI

 Ilmu untuk memenangkan pertempuran dengan


menggunakan sumber daya yang terbatas
(Sihombing, 2000)
 Cara pengaturan untuk memenangkan pertempuran
yang dirancang secara sistimatis dalam
melaksanakan fungsi-fungsi manajemen, yang
terarah pada tujuan organisasi.
MANAJEMEN STRATEJIK
 Serangkaian keputusan manajerial dan kegiatan kegiatan
perencanaan stratejik, implementasi, dan evaluasi yang menentukan
keberhasilan perusahaan dalam jangka panjang. (Hunger & Wheelen,
1994, 4)
 Seni dan ilmu untuk merumuskan, mengimplementasikan dan
mengevaluasi keputusan lintas fungsional yang membuat organisasi
mampu mencapai obyektifnya (Fred R. David, 2006)
 Satu set keputusan dan Tindakan yang menghasilkan formulasi, dan
implementasi rencana yang dirancang untuk meraih tujuan
perusahaan (Pierce dan Robinson)
Cont’
 Pierce dan Robinson,

Proses perencanaan, implementasi dan pengendalian satu strategi


organisasi dan juga menentukan misi dan tujuan
perusahaan/organisasi berkaitan dengan lingkungan eksternalnya.
 Nawawi (2003, 149
Perencanaan berskala besar yang berorientasi pada jangkauan
masa depan yang jauh (VISI), dan ditetapkan sebagai keputusan
Top Management agar memungkinkan orang berinteraksi secara
efektif (MISI), dalam upaya menghasilkan sesuatu (Rencana
operasional) yang berkualitas yang mengarah pada optimalisasi
pencapaian tujuan dan berbagai sasaran organisasi.
M E N
N A JE
MA I K ??
AT E J
ST R ?
 ILMU DAN SENI PROSES
MEMFORMULASI/MERENCANAKAN
MENGIMPLEMENTASIKAN DAN MENGEVALUASI
KEPUTUSAN STRATEGIS ANTAR FUNGSI UNTUK MENCAPAI
TUJUAN ORGANISASI BERKELANGSUNGAN DALAM
JANGKA PANJANG DENGAN MEMBERDAYAKAN SUMBER
DAYA YANG DIMILIKI SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN.

 DALAM MANAJEMEN STRATEJIK BERORIENTASI PADA


VISI, DILAKUKAN SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN YANG
DIJABARKAN DALAM MISI DAN DIRUMUSKAN DALAM
STRATEGI PERENCANAAN SERTA DILAKSANAKAN
BERDASARKAN PERENCANAAN OPERASIONAL.
Stratejik Manajemen Proses
PROSES MANAJEMEN STRATEGI
TAHAPAN MANSTRA
The end

Anda mungkin juga menyukai