Anda di halaman 1dari 7

Metode Penelitian

By: Michelle Angelika S


2010622046
Judul
• Pengaturan hak cuti bagi pekerja perempuan menurut UU no 13
tahun 2003
Latar Belakang
• Manusia adalah makhluk yang bertanggung jawab atas
kehidupan, baik individu maupun kelompok, dapat hidup layak
di muka bumi, inilah pencipta bumi luas yang dianugerahkan
oleh Tuhan sang pencipta
Rumusan Masalah
• Mengapa siklus menstruasi pada perempuan dapat memperoleh hak
cuti?
• Bagaimana perlindungan hak cuti haid bagi pekerja perempuan dalam
UndangUndang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan?
Literatur Review
• Siklus menstruasi pada perempuan
• Pengertian siklus menstruasi
• Irama siklus menstruasi: pola metabolisme pada wanita sehat
• Karakteristrik dari silklus menstruasi
• Perlindungan hukum
• Hak pekerja perempuan
• Perlindungan hak cuti haid bagi pekerja perempuan dalam
UndangUndang Nomor 13 Tahun 2003
Referensi
Jurnal
• Perlindungan Hak-hak Pekerja Perempuan Pasca Revisi Undang-undang Ketenagakerjaan Dalam Omnibus Law; doi:
https://doi.org/10.24843/KS.2020.v08.i12.p06
• Perlindungan Kerja Bagi Pekerja Perempuan Dalam Suatu Perusahaan Ditinjau Dari Pasal 81 S/D Pasal 83 Undang-undang
Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan
• Aspek Perlindungan Hukum Terhadap Pekerja Wanita (Menurut Undang-undang Nomor. 13 Tahun 2003); DOI: 
https://doi.org/10.18860/j-fsh.v2i2.2975
• Perlindungan Hukum Terhadap Tenaga Kerja; DOI:  https://doi.org/10.24252/jurisprudentie.v3i2.2665
• Perlindungan Hukum Terhadap Hak Pekerja Perempuan Di Bidang Ketenagakerjaan; DOI: 
http://dx.doi.org/10.28946/sc.v24i1%20Jan%202017.50
• Perlindungan Hukum Bagi Pekerja Wanita Untuk Memperoleh Hak-hak Pekerja Dikaitkan Dengan Kesehatan Reproduksi;
Doi: 10.23920/Jbmh.V3n1.2
• Pelindungan Hak Pekerja Perempuan dalam Perspektif Feminisme; DOI: https://doi.org/10.46807/aspirasi.v8i2.1266
• Factors Affecting Menstrual Cycle Characteristics; DOI: 10.1093/aje/kwh188
• Menstrual cycle rhythmicity: metabolic patterns in healthy women; DOI:10.1038/s41598-018-32647-0
• The FIGO Recommendations on Terminologies and Definitions for Normal and Abnormal Uterine Bleeding
Desain Penelitian
• Penelitian Normatif
• Penelitian Sosiologi
• Penelitian Survey

Anda mungkin juga menyukai