Anda di halaman 1dari 11

PENGANTAR ILMU EKONOMI

1. TAUFIK HIDAYAT SE,M.Si


(koordinator)
2. ALWAN ABDURAHMAN, SH,MM
(anggota)
PENGERTIAN ILMU EKONOMI

“Ilmu yg mempelajari cara2 manusia


memutuskan untuk mengalokasikan
sumber2 daya yg terbatas antara berbagai
alternatif kemungkinan untuk memenuhi
kebutuhan manusia”
1. Alfred Marshall

“ ilmu yg mempelajari mengenai


kehidupan sehari-hari manusia”
2. Albert L.Meyers

“ Suatu ilmu yg membahas & mempelajari


ttg apa saja kebutuhan yg hrs dimiliki dan
dibutuhkan oleh manusia serta bgmn cara
memuaskan kebutuhan tsb dg cara apa
manusia bisa memenuhi kebutuhan
hidupnya”.
3. Adam Smith :
“Sebuah cabang ilmu yg membahas &
mempelajari ttg tingkah laku manusia
dlm usahanya utk mengalokasikan atau
mengolah segala sumberdaya yg
memiliki batasan penggunaan utk
sebuah tujuan tertentu”.
Pokok Persoalan Ekonomi :
A. Kebutuhan Manusia
- Mencari Nafkah
- Menghasilkan sesuatu yg berguna
untuk orang lain

B. Kelangkaan Sumberdaya
( jumlah, bentuk,macam,waktu
dan tempat )
Kebutuhan Manusia :
1. Kebutuhan hidup pokok
/dasar (Basic Needs)
“ Kebutuhan yg minimal harus
dipenuhi untuk dpt hidup sbg
layaknya Manusia”
Misalnya :
Makanan, pakian, dan
perumahan ( sandang-
pangan - papan ). kesehatan
pendidikan dan juga
kesempatan memperoleh
pekerjaan”
2. Kebutuhan Sosio Budaya
“Kebutuhan yg terkait dgn faktor
lingkungan hidup dan tradisi
masyarakat serta dgn sifat2
psikologis manusia “.
Kebutuhan Sosial adalah
“ Kebutuhan yg timbul karena
tuntutan hidup bersama dlm
masyarakat ( Melaksanakan
berbagai hal supaya dipandang
layak atau biasa) Mis : pakian
dinas, makan yg enak, dll.
Kebutuhan Psikologis
adalah : Kebutuhan yg
berhubungan dg sifat rohani
manusia.
Mis : Rasa aman, rasa dihargai,
ketentraman hati, kebebasan
utk mengatur hidupnya
sendiri,dll

Anda mungkin juga menyukai