Anda di halaman 1dari 18

ANALISA

BELANJ
A
Belanja adalah semua pengeluaran dari rekening kas umum daerah/negara yang mengurangi ekuitas
dalam tahun anggaran
Dana
cadangan

Pengembalian
Pembiayaan
pokok pinjama

Penyertaan
modal
PENGELUARA
N
Belanja
Operasi

Belanja
Belanja Modal
Daerah

Transfer
Analisis Belanja RasioAnalisis
BelanjaVarians
Analisis
Rasio
terhadap
Efesiensi
Pertumbuhan
Belanja
PDRB
Belanja
Belanja
Daerah
Analisis Keserasian
Analisa varian
Dilakukan dengan membandingkan anggaran dan realisasinya
2 Langkah analisa

Menetapkan
Menetapkan
selisih
selisih yang
anggaran dan
dapat ditolerir
realisasi
• Selisih anggaran yang signifikan
menunjukkan 2 kemungkinan
• Efesiensi anggaran
• Kelemahan dalam perencanaan0
Analisa
Pertumbuhan Bermanfaat mengetahui perekembangan
belanja dari tahun ke tahun

Belanja
Faktor • Inflasi

mempengaruhi • Perubahan nilai kurs


• Perubahan cakupan layanan
pertumbuhan • Penyesuain factor ekonomi makro

belanja • Regulasi
ANALISA
KESERASI • Mengetahui keseimbangan antara belanja

AN
BELANJA
• Rasio Perfungsi

Teknik yang • Rasio Belanja Operasional terhadap Total


belanja

digunakan • Rasio Total Belanja Modal Terhadap Total


Belanja
• Rasio Belanja Langsung dan Tidak Langsung
Rasio Perfungsi
• Pelayanan Umum Pemerintahan
• Ketertiban dan Keamanan
• Ekonomi Realisasi Belanja Fungsi---
• Lingkungan Hidup Rasio Belanja Per Fungsi =
Total Realisi Belanja
• Perumahan dan Fasilitas Umum
• Kesehatan
• Periwisata dan Budaya
• Pendidikan
• Perlindungan Sosial
Rasio Belanja Operasional Terhadap Total
Belanja
• Belanja operasional merupakan belanja yang masa manfaatnya habis
dalam satu tahun dan sifatnya rutin

Realisasi Belanja Ops


Rasio Belanja Operasional=
Total Realisasi Belanja
Analisis Belanja Langsung dan Tidak
Langsung

• Belanja tidak langsung ialah belanja daerah yang dianggarkan dan tidak
memiliki hubungan apapun secara langsung dengan pelaksanaan program dan
kegiatan.
• Belanja tidak langsung adalah belanja yang berhubungan secara langsung
dengan pelaksanaan program dan kegiatan
Realisasi Belanja Tidak Langsung
Rasio Belanja Tidak Langsung=
Total Realisasi Belanja

Realisasi Belanja Langsung


Rasio Belanja Langsung=
Total Realisasi Belanja
Rasio Efesiensi Belanja
• Perbandingan antara realisasi dengan anggaran. Rasio ini digunakan
untuk mengukur tingkat penghematan

Realisasi Anggaran
Rasio Efesiensi Belanja =
Anggaran Belanja
Rasio Belanja Terhadap PDRB
• Rasio ini menunjukkan produktivitas dan efektivitas.
• PDRB merupakan jumlah nilai produk barang dan jasa akhir yang
dihasilkan oleh berbagai unit produksi dalam suatu wilayah / region
pada suatu jangka waktu tertentu, biasanya setahun

Realisasi Anggaran
Rasio Belanja terhadap PDRB =
Total PDRB

Anda mungkin juga menyukai