Anda di halaman 1dari 11

POKOK PEMBAHASAN

BAB
1 LATAR BELAKANG
BAB HASIL DAN
4 PEMBAHASAN
BAB
2 TINJAUAN TEORI
BAB
5
KESIMPULAN
BAB METODOLOGI
3 PENELITIAN
BAB
1 LATAR BELAKANG
Sejalan dengan bertambah banyaknya persoalan yang terjadi pada organisasi,
BAB yang muncul karena adanya masalah pada pengelolaan dan pengembangan sumber
2 daya manusia. Efektivitas dapat dipahami sebagai tingkat keberhasilan suatu
perusahaan untuk mencapai tujuannya. Dalam meningkatkan kinerja karyawan
BAB diperlukannya memperhatikan pengawasan kinerjanya dari atasan kepada bawahan.
3 Seseorang yang memenuhi persyaratan pekerjaan dianggap mempunyai kemampuan,
jasmani yang sehat, kecerdasan dan pendidikan tertentu dan telah memperoleh
BAB keterampilan untuk melaksanakan tugas yang bersangkutan dan memenuhi syarat
4 yang memuaskan dari segi kuantitas dan kualitas.

BAB PT. Pelayaran Megah Jaya Sejahtera merupakan anak cabang dari perusahaan
5 Majestic Fast Ferry yang berada di wilayah Indonesia, yang beralamat di Jalan Pos
No. 3B Tanjungpinang. Perusahaan Majestic Fast Ferry berada diluar negeri yaitu
Negara Singapura. PT. Pelayaran Megah Jaya Sejahtera merupakan anak cabang
kedua yang barada di Kota Tanjungpinang, anak cabang pertama berada di Batam.
BAB
1
FENOMENA
Data absensi Karyawan PT. Pelayaran
BAB Pada PT. Pelayaran Megah Jaya Sejahtera
2 Megah Jaya Sejahtera
Tanjungpinang terdapat sebagian
karyawan yang tidak mengikuti aturan Keterangan
Jumlah
Bulan Jumlah Karyawan Yang Jumlah Karyawan yang
BAB yang telah ditetapkan perusahaan Datang Tepat Waktu Datang Terlambat
Karyawan
3 diantaranya yaitu Jan-19 11 6 17
• Adanya karyawan yang memainkan Feb-19 13 4 17
Mar-19 12 5 17
BAB handphone di saat jam kerja Apr-19 10 7 17
4 • Karyawan yang salah menginput data Mei-19 9 8 17
tiket sub agen, sehingga terjadi Jun-19 8 9 17
Jul-19 9 9 18
BAB
kesalahpahaman antara karyawan dan Agu-19 7 11 18
5 sub agen Sep-19 10 8 18
• Adanya karyawan yang masih datang Okt-19 7 11 18
Nov-19 9 9 18
terlambat dan, Des-19 5 13 18
• Ada juga karyawan yang keluar tanpa
izin disaat jam kerja sedang
berlangsung
BAB
1
RUMUSAN TUJUAN
BAB
2 MASALAH PENELITIAN

BAB Tujuan penelitian ini adalah untuk


3
mengetahui dan mengumpulkan data
Bagaimana efektivitas pengawasan
yang diperlukan sebagai bahan
BAB dalam meningkatkan produktivitas
referensi efektivitas pengawasan
4 kerja karyawan PT. Pelayaran Megah
dalam meningkatkan produktivitas
Jaya Sejahtera ?
karyawan, dan dapat dijadikan
BAB sebagai referensi bagi peneliti lain
5
BAB TINJAUAN TEORI
1
MANAJEMEN MSDM EFEKTIVITAS
Manajemen adalah inti
BAB dari administrasi Manajemen sumber daya Efektivitas adalah ukuran
2 dikarenakan manajemen manusia adalah ilmu dan berhasil tidaknya
merupakan alat pelaksana seni mengatur hubungan pencapaian tujuan suatu
administrasi dan memiliki dan peranaan tenaga kerja organisasi mencapai
BAB
peran atau kemampuan agar efektif dan efisien tujuannya. Apabila suatu
3
sebagai alat untuk membantu terwujudnya organisasi mencapai tujuan
mencapai hasil melalui tujuan perusahaan, maka organisasi tersebut
BAB aktivitas orang lain (Andri karyawan dan masyarakat telah berjalan dengan
4 Feriyanto Dan Triana, (Hasibuan, 2016) efektif (Mardiasmo, 2017)
2015)
PRODUKTIVITAS
BAB PENGAWASAN KERJA
5 Produktivitas kerja adalah
Pengawasan dapat
didefinisikan sebagai proses perbandingan antara output
untuk menjamin bahwa tujuan- dengan input, dimana
tujuan organisasi dalam ouputnya harus mempunyai
manajemen tercapai (Effendi, nilai tambahan dan teknik
2014) pengajarannya yang lebih baik
(Hasibuan, 2013).
BAB
1
KERANGKA PEMIKIRAN

BAB PT. PELAYARAN MEGAH JAYA SEJAHTERA


2

BAB
Pengawasan menurut Robins dan Coulter (Satriadi,
3
2016).
• Menetapkan standar (Standards)
BAB • Pengukuran (Measurement)
4 • Membandingkan (Compare)
• Melakukan Tindakan (Action)
BAB
5
PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN
BAB
1 METODOLOGI PENELITIAN
BAB Populasi & Sampel
Jenis Penelitian
2 Populasi : Seluruh karyawan
Penelitian Kualitatif
PT. Pelayaran Megah Jaya
Sejahtera sebanyak 18 orang
BAB
Sampel : Teknik sampel yang
3
Jenis Data digunakan yaitu purposive
• Data Primer sampling dengan jumlah 6
BAB • Data Sekunder orang
4
Teknik Pengolahan Data
BAB Teknik Pengumpulan • Pengumpulan Data
5 Data • Reduksi Data
• Wawancara • Penyajian Data
• Dokumentasi • Penarikan Kesimpulan
• Studi Pustaka
Teknik Analisis Data
• Uji keabsahan
(Triangulasi Sumber)
BAB
1 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB
2
1 Menetapkan Standar 2 Pengukuran
BAB Bagian perencanaan perusahaan sudah Bagian pencatatan dan pelaporan karyawan
3 melakukan evaluasi yang baik sehingga setiap harinya membuat pencatatan dan
karyawan dapat bekerja dengan baik sesuai pelaporan terkadang ada beberapa karyawan
peraturan yang berlaku. Perencanaan dilakukan yang salah dalam membuat pencatatan dan
BAB agar tercapainya tujuan perusahaan pada PT.
4 pelaporan. Pada saat diperlukan pimpinan
Pelayaran Megah Jaya Sejahtera. Pengawasan
terhadap pencatatan dan pelaporan juga sudah
baru aku mengambil kebijakan dalam
BAB dilakukan dengan baik, pengawasan dilakukan pengawasan. Dalam melakukan pekerjaan
5 setiap harinya dan apabila ada kesalahan karyawan masih terdapat pekerjaan yang
langsung diperbaiki. Untuk meningkatkan tumpang tindih disebabkan oleh penumpang
semangat kerja karywan dan pimpinan yang ramai dan pencatatan dan pelaporan
melakukan komunikasi yang baik dan kompak penjualan tiket yang berantakan dan juga
dalam bekerja sama sehingga meningkatkan terdapat apabila data laporan petty cash tidak
semangat kerja karyawan. sesuai dengan yang dikeluarkan.
BAB
1 HASIL DAN PEMBAHASAN
BAB
2
3 Membandingkan 4 Melakukan Tindakan
BAB Bagian pimpinan selalu memeriksa pencatatan
3 dan pelaporan karyawan dengan baik, jika Perbaikan yang dilakukan oleh karyawan
masih terdapat pekerjaan tumpang tindih sudah baik karena pada saat setiap ada
BAB karyawan akan mengerjakannya satu persatu kesalahan langsung dilakukan perbaikan
4 dan apabila ada karyawan yang tidak sibuk dan karyawan juga melakukan apa yang
dapat membantu menyelesaikan pekerjaan diperintahkan oleh pimpinan. Sanksi yang
tersebut. Dalam hal pengawasan pimpinan
BAB ada di PT. Pelayaran Megah Jaya Sejahtera
sudah sangat baik dalam melakukan
5 pengawasan terkadang pada saat pengawasan sudah berjalan dengan baik karena sanksi
masih terdapat karyawan yang salah dalam yang diberikan sudah sesuai dengan aturan
membuat pencatatan dan pelaporan. Dan dalam yang berlaku diperusahaan.
hal kemampuan masih ada beberapa karyawan
yang kurang dalam menguasai bahasa inggris.
BAB
1 PENUTUP
BAB
2

BAB Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan pengawasan yang dilakukan setiap
3 harinya terhadap pencatan dan pelaporan sudah dikerjakan dengan baik dan
apabila ada kesalahan langsung diperbaiki. Untuk meningkatkan semangat bekerja
BAB karyawan dan pimpinan melakukan komunikasi yang baik dan selalu kompak
4 dalam bekerja sama sehingga membuat meningkatkan semangat kerja. Dari hasil
penelitian ini pula dapat dilihat pengawasan yang dilakukan sudah berjalan
BAB dengan baik karena dapat meningkatkan produktivitas kerja karyawan.
5
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai