Anda di halaman 1dari 7

KONSEP

UKM
ESENSIAL
Dosen Pengampu : Tosi Rahmaddian, SKM, MARS
Mata Kuliah : Manajamen Pelayanan Kesehatan (UKM)
Prodi : Administrasi Rumah Sakit
Semester :4
ANGGOTA KELOMPOK 5
01 02
Helvira Rahma Sari Annisa Bellina Rahmadi
2110070160004 211070160010

03 04
Putri Leni Syahra
211070160024 211070160025
DEFINISI UKM
Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) adalah kegiatan
memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah
dan menanggulangi timbulnya masalah kesehatan dengan
sasaran keluarga, kelompok, dan masyarakat. (Pasal 1
Permenkes 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas)
Pada pasal 36 Permenkes 75 Tahun 2014
disebutkan UKM Puskesmas dibagi
menjadi 2 bagian yaitu UKM Esensial
dan UKM Pengembangan.
DEFINISI UKM
ESENSIAL
Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Esensial adalah
upaya kesehatan yang wajib atau harus dilaksanakan oleh
suatu puskesmas demi mencapai Standar Pelayanan
Minimal kabupaten/kota bidang kesehatan
UKM Esensial Terdiri dari :

1. 2. 3.
Pelayanan Kesehatan Ibu,
Pelayanan Promosi Pelayanan Kesehatan
Anak, dan keluarga
Kesehatan Lingkungan
Berencana

4. 5.
Pelayanan Gizi yang Pelayanan Pencegahan dan
Bersifat UKM Pengendalian Penyakit
(Surveilans, TB HIV/AIDS,
Hepatitis, Malaria, dll)
THANK YOU !

Anda mungkin juga menyukai