Anda di halaman 1dari 15

Voyage Data Recorders

Henna Nurdiansari S.T.,M.T.,M.Sc


1
Apa Itu Voyage Data Recorder?
Voyage Data Recorder disingkat menjadi VDR
atau kita sering mengenalnya dengan black
box merupakan suatu sistem perekaman data
yang dirancang untuk semua kapal untuk
mematuhi persyaratan SOLAS
Rekaman data dari voyage data recorder ini
bersumber dari berbagai sensor di atas kapal
kemudian didigitalisasikan dan disimpan dalam
bentuk informasi ke dalam unit penyimpanan.
2
VDR
VDR merekam informasi-informasi terkait posisi kapal, haluan, kecepatan, kondisi terakhir, percakapan
dianjungan dan lain sebagainya dimana bertujuan untuk mengidentifikasi penyebab incident kecelakaan.

VDR ditujukan untuk kapal bangunan baru dan S-VDR (Simplified Voyage Data Recorder) dipasang
padakapal bangunan lama. Perbedaannya adalah S-VDR lebih sederhana dibandingkan dengan VDR
dimanaitem-item yang direkam lebih sedikit.

VDR bekerja secara continu merekam data-data yang berhubungan dengan status dan output
dariperalatan kapal, perintah dan control kapal seperti tanggal dan waktu, posisi kapal, haluan,
kecepatan,percakapan di anjungan, data tampilan radar dan data-data lainnya yang nantinya digunakan
sebagai sarana informasi untuk membantu proses investigasi jika terjadi kecelakaan.

VDR bekerja merekam data dengan interval waktu 12 jam dimana data 12 jam pertama akan tertindih
(overwrite) oleh data yang direkam 12 jam berikutnya. Data yang terekam ini disimpan pada media
penyimpanan dengan kapasitas sekitar 2 GB dan penyimpanan utama pada capsul unit yang terletak
diluar kapal dan pada memory flash yang terletak pada panel utama VDR di dalam kapal
3
Voyage Data Recorders
 Passenger ships and ships other than passenger ships of 3000 gross
tonnage and upwards constructed on or after 1 July 2002 must carry
voyage data recorders (VDRs) to assist in accident investigations,
under regulations adopted in 2000, which entered into force on 1 July
2002.

 The mandatory regulations are contained in chapter V on Safety of


Navigation of the International Convention for the Safety of Life at Sea,
1974 (SOLAS).

 Like the black boxes carried on aircraft, VDRs enable accident


investigators to review procedures and instructions in the moments
before an incident and help to identify the cause of any accident.

Henna Nurdiansari S.T.,M.T.,M.Sc 4


Kewajiban kapal membawa VDR
Kapal penumpang dan kapal selain kapal penumpang 3000 tonase
kotor atau lebih yang dibangun pada/setelah 1 Juli 2002 harus
membawa perekam data pelayaran (Voyage Data Recorders - VDRs)
untuk membantu dalam investigasi kecelakaan, et
Ketentuan ini diadopsi pada tahun 2000, dan mulai berlaku pada
tanggal 1 Juli 2002.

5
VDR requirements
• Under regulation 20 of SOLAS chapter V on Voyage Data Recorders (VDR), the following ships
are required to carry VDRs:

1. Passenger ships constructed on or after 1 July 2002;

2. Ro-ro passenger ships constructed before 1 July 2002 not later than the first survey on or
after 1 July 2002;

3. Passenger ships other than ro-ro passenger ships constructed before 1 July 2002 not
later than 1 January 2004; and

4. Ships, other than passenger ships, of 3,000 gross tonnage and upwards constructed on or
after 1 July 2002.

5. VDRs are required to meet performance standards "not inferior to those adopted by the
Organization".
6
VDR
Berdasarkan peraturan 20 dari SOLAS Bab V tentang VDR, kapal
yang diwajibkan membawa VDRs adalah:
1. Kapal penumpang yang dibangun pada atau setelah 1 Juli 2002;
2. Kapal penumpang ro-ro yang dibangun sebelum tanggal 1 Juli
2002 namun survei pertama pada/atau setelah 1 Juli 2002;
3. Kapal penumpang selain kapal penumpang ro-ro yang dibangun
sebelum 1 Juli 2002 tidak lebih dari 1 Januari 2004, dan
4. Kapal, selain kapal penumpang, dari 3.000 tonase kotor dan ke
atas dibangun pada atau setelah 1 Juli 2002.
7
VDRs are required to meet performance standards
"not inferior to those adopted by the Organization".
VDRs bagi setiap kapal, wajib memenuhi standar kinerja
"tidak lebih rendah dari yang diadopsi oleh Organisasi (IMO)".

VDR harus dipasang dalam kapsul pelindung yang berwarna cerah dan dilengkapi dengan
perangkat yang sesuai untuk membantu peletakan/penempatan.

Kondisi VDR harus sepenuhnya otomat is dalam operasi normal.

IMO dapat mengecualikan kapal, selain kapal penumpang ro-ro, yang dibangun sebelum 1 Juli
2002, untuk dipasangi VDR.

Kapal Ro-Ro adalah kapal yang bisa memuat kendaraan yang berjalan masuk ke dalam kapal
dengan penggeraknya sendiri dan bisa keluar dengan sendiri juga, sehingga disebut sebagai kapal
roll on - roll off atau disingkat Ro-Ro. Oleh karena itu, kapal ini dilengkapi dengan pintu rampa yang
dihubungkan dengan moveable bridge atau dermaga apung ke dermaga.

8
Persyaratan VDR sebagaimana terdapat
pada Resolusi MSC antara lain:
1. Harus diletakkan di atas anjungan, agar apabila kapal tenggelam, dapat
secara otomatis terlepas dari kapal dan terapung di lautan.

2. Harus dibuat dengan warna yang mencolok sehingga mudah terdeteksi,

3. Harus mampu merekam informasi secara otomatis sedikitnya 24 jam


terakhir dari peralatan navigasi lain seperti GPS, Radar, AIS, Gyro Compass,
Speed-log, VHF atau peralatan komunikasi lain di anjungan, Echo Sounders,
dan peralatan lain yang dapat memberi informasi tentang pelayaran kapal.

9
Test and Inspection. Click icon to add picture

Regulation 18 of SOLAS chapter V on Approval, surveys


and performance standards of navigational systems and
equipment and voyage data recorder states that:

The voyage data recorder (VDR) system, including all


sensors, shall be subjected to an annual performance test.
The test shall be conducted by an approved testing or
servicing facility to verify the accuracy, duration and
recoverability of the recorded data.

In addition, tests and inspections shall be conducted to


determine the serviceability of all protective enclosures and
devices fitted to aid location.
A copy of a the certificate of compliance issued by the testing
facility, stating the date of compliance and the applicable
performance standards, shall be retained on board the ship.
10
VDR
Saat terjadi kecelakaan baik tenggelam, kandas, tubrukan, kebocoran, maupun trim.
ABK (safety officer) jika memungkinkan menyelamatkan data rekaman VDR/S-VDR
yang tersimpan pada back up memory. Pengambilan data ini harus dilakukan secara
aman, jika tidak maka data yang terekam berpotensi rusak (corrupt data). Proses
‘safely remove hardware and eject media’ kira-kira memakan waktu sekitar satu
menit.

Bila tidak sempat diselamatkan, maka data rekaman kejadian hanya dapat diperoleh
dari hard disk yang tersimpan dalam capsul unit, ada potensi kemungkinan flash
card memory telah rusak oleh air.

Untuk mengambil hard disk tersebut dibutuhkan penyelaman karena VDR terpasang
kuat di kapal. Pencarian akan terbantu karena alat itu akan memancarkan sinyal
(acoustic beacon) dengan frekuensi 25 kHz – 50 kHz selama 30 hari di kedalaman
hingga 20.000 kaki atau sekitar 6.096 m. 11
Simplified VDR
The MSC at its 79 th session in December 2004 adopted amendments to regulation 20 of SOLAS
chapter V (Safety of Navigation) on a phased-in carriage requirement for a shipborne simplified
voyage data recorder (S-VDR). The amendment entered into force on 1 July 2006.

The regulation requires a VDR, which may be an S-VDR, to be fitted on existing cargo ships of 3,000
gross tonnage and upwards, phasing in the requirement for cargo ships of 20,000 gross tonnage
and upwards first, to be followed by cargo ships of 3,000 gross tonnage and upwards.

The S-VDR is not required to store the same level of detailed data as a standard VDR, but
nonetheless should maintain a store, in a secure and retrievable form, of information concerning
the position, movement, physical status, command and control of a vessel over the period leading
up to and following an incident.

Tuesday, February 2, 20XX Sample Footer Text 12


S VDR
To assist in casualty investigations, cargo ships, when engaged on international voyages, shall be
fitted with a VDR which may be a simplified voyage data recorder (S VDR) as follows:

• In the case of cargo ships of 20,000 gross tonnage and upwards constructed before 1 July
2002, at the first scheduled dry-docking after 1 July 2006 but not later than 1 July 2009;

• In the case of cargo ships of 3,000 gross tonnage and upwards but less than 20,000 gross
tonnage constructed before 1 July 2002, at the first scheduled dry-docking after 1 July 2007
but not later than 1 July 2010; and

• Administrations may exempt cargo ships from the application of the requirements when such
ships will be taken permanently out of service within two years after the implementation date
specified above.

13
The way to get
started is to quit
talking and begin
doing.
Walt Disney

14
Thank You
Henna Nurdiansari, S.T.,M.T.,M.Sc

Email address :
henna.nurdiansari@poltekpel-sby.ac.id

15

Anda mungkin juga menyukai