Anda di halaman 1dari 25

FARMAKOTERAPI ANXIETAS

DISORDER
ANSIETAS/ GANGGUAN KECEMASAN ADALAH:

• KONDISI EMOSIONAL YANG DISEBABKAN PERSEPSI NYATA


ATAU PENERIMAAN TERHADAP HAL-HAL YANG BERBAHAYA
YANG DAPAT MENGANCAM KESELAMATAN INDIVIDU.

• KONDISI INI MENYEBABKAN SESEORANG JADI LEBIH


REAKTIF TERHADAP PERUBAHAN LINGKUNGAN.
EPIDEMIOLOGI

• SALAH SATU GANGGUAN MENTAL YANG PALING BANYAK


DIJUMPAI
• GANGGUAN KECEMASAN INI PREVALENSINYA 10.4 % - 28,8 %
• JENIS YANG PALING BANYAK DIJUMPAI ADALAH GAD
( GENERALIZED ANXIETY DISORDER)
• DATA WHO TAHUN 2000, 1 DARI 4 ORANG DI INDONESIA
MENGALAMI GANGGUAN KESEHATAN JIWA.
ETIOLOGI
1.FAKTOR PENYAKIT DAN OBAT-OBATAN.
a. PENYAKIT SEPERTI: GANGGUAN JANTUNG KONGESTI, JANTUNG
ISKEMIA, INFARK JANTUNG, HIPERTIROID, HIPOTIROID,
DEMENSIA, STROKE, KEJANG. DEVISIENSI B 12 ATAU FOLAT DLL.
b. OBAT OBAT SEPERTI GOL QUINOLONE, INH, COFFEIN,
AMFETAMIN, LEVOTIROKSIN, THEOPILLIN, PREDNISON, ALKOHOL,
LEVODOPA, IBUPROFEN DLL
2. FAKTOR PENYAKIT KEJIWAAN.
GEJALA ANSIETAS TERJADI PADA PENDERITA GANGGUAN MOOD,
SKIZOFRENIA, DELIRIUM, DEMENSIA., PENYALAHGUNAAN OBAT.
SEBAGIAN BESAR GANGGUAN KEJIWAAN MEMILIKI 2 ATAU LEBIH
SECARA BERSAMAAN.
PATOFISIOLOGI

• BERHUBUNGAN DENGAN GANGGUAN FUNGSI NEUROTRANSMITTER YAITU:


NOREPINEPRIN, GAMA AMINO BUTIRIC ACID (GABA), SEROTONIN.

ADA 3 TEORI NEUROKIMIA TENTANG PATOFISIOLOGI GANGGUAN KECEMASAN :


1. MODEL NOREPINEFRIN
LOCUS CERULEUS YANG TERLETAK DI SUM-SUM OTAK ( BRAIN STEM) ADALAH BAGIAN
UTAMA DI OTAK YANG MENGANDUNG NE , YANG BERTANGGUNGJAWAB TERHADAP
TIMBULNYA RESPON CEMAS.
• B. MODEL GABA
• SAAT GABA TERIKAT RESEPTOR GABA A , SALURAN ION CL TERBUKA DAN
MENYEBABKAN INFLUKS MUATAN NEGATIF. SELANJUTNYA TERJADI
HIPERPOLARISASI MEMBRAN DAN MENURUNKAN EKSITABILITAS SEL SYARAF.
• C. MODEL SEROTONIN
GANGGUAN SISTIM SEROTONIN YANG MERUPAKAN NEUROTRANSMITTER
INHIBITORY, BERUPA GANGGUAN DI PRESINAPTIK, REUPTAKE SEROTONIN, DAN
RESEPTOR POST SINAPNYA
STRATEGI TERAPI

1. TERAPI NON FARMAKOLOGI


DALAM BENTUK TERAPI PSIKOLOGIS.
2. TERAPI FARMAKOLOGI (DENGAN OBAT-OBATAN)
TERAPI NON FARMAKOLOGI:

• COGNITIF BEHAVIORAL TERAPI (CBT)


• EXPOSURE TERAPY
• ACCEPTANCE AND COMMITMENT TERAPY (ACT)
• DIALECTICAL BEHAVIOR TERAPY (DBT)
• INTERPERSONAL THERAPY
• EYE MOVEMENT DESENSITIZATION AND REPROSESSING
(EMDR)
PENGGOLONGAN ANTIANSIETAS:

1. SELECTIV SEROTONIN REUPTAKE INHIBITORS (SSRI)


CONTOH OBATNYA:
CITALOPRAM, ESCITALOPRAM, FLUOXSETIN, PAROKSETIN DAN
SERTRALINE.
BISA DIGUNAKAN UNTUK SEMUA JENIS ANSIETAS.

2. SEROTONIN-NOREPINEPRIN REUPTAKE INHIBITORS ( SNRIS)


CONTOH OBATNYA: VENLAPAKSIN DAN DULOKSETIN
MERUPAKAN OBAT LINI PERTAMA UNTUK ANSIETAS UMUM (GAD).
3. TRICYCLIC ANTIDEPRESANTS (TCA).
CONTOH OBATNYA: AMITRIPTILIN, IMIPRAMINE,
NORTRIPTILIN DLL.

4. BENZODIAZEPIN
CONTOH OBATNYA: ALPRAZOLAM, KLONAZEPAM,
DIAZEPAM, LORAZEPAM.
MERUPAKAN OBAT LINI KEDUA PADA PENGOBATAN
ANTIANSIETAS.
PENGGUNAANNYA DIBATASI UNTUK JANGKA PENDEK
KLASIFIKASI ANSIETAS:

1. ANSIETAS UMUM ( GENERALIZED ANXIETY


DISORDER/GAD)
GANGGUAN KECEMASAN KRONIS YANG MENETAP,
BERLEBIHAN DAN SULIT DIKONTROL.
GEJALANYA: PERASAAN TEGANG, SULIT KONSENTRASI,
LEKAS MARAH, GANGGUAN TIDUR, TAKIKARDI, TREMOR,
PALPITASI, BERKERINGAT, GANGGUAN
GASTROINTESTINAL.
2. GANGGUAN PANIK.
JIKA PADA WAKTU TERTENTU TERJADI KETAKUTAN YANG
INTENS, MENCAPAI PUNCAK DALAM 10 MENIT.
GEJALA: JANTUNG BERDEBAR, BERKERINGAT, GEMETAR,
TERCEKIK, MUAL ATAU SAKIT PERUT, PERASAAN
TERSEDAK, NYERI DADA, SESAK NAPAS TERCEKIK DLL.
3. SPESIFIC PHOBIA DISORDER
GANGGUAN PHOBIA SPESIFIK BERLEBIHAN DAN TIDAK
BERALASAN TERHADAP SUATU OBJEK . SEPERTI : DARAH,
TERBANG, KETINGGIAN, HEWAN TERTENTU DLL.

4. OBSESSIVE-COMPULSIVE DISORDER (OCD)


BERUPA PIKIRAN BERULANG YANG TIDAK DIINGINKAN DAN
MENGGANGGU.
SEPERTI: PIKIRAN TENTANG KONTAMINASI, MENCUCI
TANGAN BERULANGKALI, MENGHITUNG, MENGUNCI DLL.
5. POST-TRAUMATIC STRESS DISORDER (PSTD)
TERJADI BILA PERNAH MENGALAMI PERISTIWA
TRAUMATIC DAN BERESPON DALAM BENTUK RASA TAKUT.
6. SOSIAL ANXIETY DISORDER (SAD)
KECEMASAN DAN KETAKUTAN YANG BERLEBIHAN TERHADAP
PENGAWASAN ATAU PANDANGAN ORANG LAIN.
GEJALANYA: GEMETAR, WAJAH MEMERAH,JANTUNG BERDEBAR,
BERKERINGAT.
MENYEBABKAN SESEORANG MENGHINDAR DARI AKTIVITAS SOSIAL

Anda mungkin juga menyukai