Anda di halaman 1dari 6

BAHAN TUTORIAL 3

Dr. Tita Deitiana MM


• Universita Terbuka 2023
BAHAN TUTORIAL

Tutorial ke- : 3
Nama kode dan Mata Kuliah : EKMA5208/Manajemen Operasional
Bobot sks : 3 SKS
Nama Pengembang/Instansi Asal : Dr. Tita Deitiana.,MM
Nama Penelaah/Instansi Asal :
CP Mata Kuliah : Mata kuliah Manajemen Operasi (EKMA5208)
mahasiswa diharapkan mampu menganalisis strategi
lokasi dan tata letak untuk mendukung kelancaran
proses operasi.

CPU Mata kuliah : Menganalisis lokasi dan tata letak untuk


memaksimalkan benefit dari lokasi yang strategis
dan kelancaran produksi

CPK Mata Kuliah : Mahasiswa mampu: menganalisis factor-faktor penting


yang harus diapertimbangkan dalam memilih lokasi
bisnis dan menganalisis pemilihan lokasi
menggunakan pendekatan dan metode kuantitatif
yang sesuai

Menganalisis perancangan tata letak fasilitas operasi


untuk menunjang proses operasi yang lancar dan
memuaskan pelanggan
Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan dan Rincian Bahasan
Modul 3: a. Lokasi:
Lokasi dan Layout faktor  Penentuan lokasi
Produksi  Faktor-faktor kualitatif
 Metode penentuan lokasi

b. Tata letak (layout).:


 Pentingnya laout
 Tipe layout
Rincian Kegiatan Media & Sumber
No. Tahapan Waktu
(skenario pembelajaran) Belajar
1. Persiapan Tutor melakukan:
Tutorial  Pengkajian BMP
 Pengembangan Peta Konsep berdasarkan hasil kajian
materi BMP dan Reanalisis Kompetensi pada BMP
 Mempersiapkan contoh-contoh sesuai materi yang
akan didiskusikan (manfaatkan sumber belajar)
 Melakukan pengecekan bahan presentasi yang akan
dibahas
2. Kegiatan Tutor menyapa dan Semua materi yang 25’
Pendahuluan mengarahkan mahasiswa ditampilkan pada
untuk mengikuti tutorial ke pertemuan ke-3.
3 dan menggali pemahaman
tentang isi mata kuliah
3. Kegiatan Materi Inisiasi 3: Membahas 75’
Inti ruang lingkup matakuliah,
penjelasan tentang garis
besar isi BMP secara
menyeluruh, dan penjelasan
tentang materi inisiasi tuton
yang dikembangkan dan
bersumber dari BMP dan
OER (Audio, Video, TV,
Radio, Jurnal)

4. Kegiatan 1. Tutor dan mahasiswa 20’


Penutup merangkum dan
menyimpulkan hasil
tutorial ke 3
2. Menutup seluruh
kegiatan tutorial
Catatan:
Format SAT untuk Sesi 3 dapat digunakan untuk menyusun SAT Sesi 6, 9, dan 12,
tetapi kegiatan inti ditambah dengan pembahasan Tugas 1 secara umum (bukan
membahas rubrik penilaian) pada Tuweb 2, membahas Tugas 2 pada Tuweb 9, dan
membahas Tugas 3 pada Tuweb 12.

Sesi 3:
Paparan singkat:
Sesi 3 ini mahasiswa akan mempelajari mengenai strategi lokasi dan layout (tata letak) fasilitas operasi dalam
mendukung proses transformasi input menjadi output. Strategi lokasi menjadi sangat menarik jika dikaitkan
dengan kondisi sekarang dimana banyak perusahaan merelokasikan manufaktur atau jasanya ke Negara lain, dan
semakin menarik dengan tren teknologi online yang sangat pesat berkembang.

Bentuk materi pendukung:


Materi pendukung dalam sesi 3 ini berupa sajian PPT dan link video.

Diskusi:
Tema diskusi “Bagaimana pertimbangan lokasi bisnis di era industry 4.0?”.

Strategi:
Strategi yang akan digunakan untuk diskusi adalah brainstorming dan tanya jawab.

Anda mungkin juga menyukai