Anda di halaman 1dari 15

ITROGEN

KELOMPOK 8 :
DWIKI PASSA WINDIYARTI (13)
HELEN LIASTYAR (17)
RANTIKA KUSUMANINGRUM (35)
RESA PUTRI SHERINA (36)
PENGERTIAN
Nitrogen adalah unsur kimia yang memiliki nomor atom 7 dan
merupakan gas diatomik, bukan logam yang stabil (sangat sulit
bereaksi dengan unsur atau senyawa lain). Nitrogen disebut juga zat
malas.
Nitrogen mengisi atmosfer yaitu 78 %, zat lemas membentuk
senyawa lain yaitu asama amino, asam amoniak, asam nitrat, dan
sianida.
SIFAT – SIFAT NITROGEN
 Sifat Fisis :
1. Tidak berbau

2. Tidak berwarna

3. Memiliki titik leleh sebesar -2100C

4. Memiliki titik didih sebesar -1950C

5. N2 memiliki massa jenis sebesar 0,001145 g/ml


SIFAT – SIFAT NITROGEN
Sifat kimia :
1. Merupakan unsur yang stabil (kurang reaktif)

2. Pada suhu rendah, nitrogen sukar bereaksi dengan unsur lain


kecuali dengan logam litium
3. Pada suhu tinggi, dapat bereaksi dengan logam alkali, alkali

tanah, dan unsur nonlogam (misalnya oksigen dan hidrogen)


CARA MEMPEROLEH NITROGEN
 Beberapa reaksi yang menghasilkan nitrogen antara lain:

1. 3CuO(s) + 2NH3(g) → 3Cu(s) + 3H2O(l) + N2(g)


2. (NH4)2Cr2O7(s) → Cr2O3(s) + 4H2O(l) + N2(g)
CARA MEMPEROLEH NITROGEN
 Di industri
Gas nitrogen diambil dari udara melalui destilasi udara cair
1. Udara dibersihkan dari debu dan partikel padat

2. Dialirkan melalui KOH atau NAOH untuk dihilangkan gas CO2 dan uap air
di dalamnya
3. Udara tersebut dimanfaatkan dalam ruangan menggunakan kompresor
dengan tekanan 200 atm
4. Sambil didinginkan, udara dilepas dalam ruang yang bertekanan 20 atm

5. Menaikkan suhunya secara bertahap, kemudian dikompresi untuk dicairkan


kembali menjadi nitrogen cair
6. Dimasukkan ke dalam kompresor pendingin
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA
a. Amonia
1) Sifat fisis amonia
 merupakan gas tidak berwarna, titik didih -33,40C, titik beku -77,80C, dan membentuk kristal
putih
 berbau menyengat dan beracun

 mudah larut dalam air

2) Sifat kimia amonia


 mempunyai rumus molekul NH3
 cukup stabil, tetapi jika dipanaskan dengan katalis dapat terurai menjadi gas nitrogen dan
hydrogen
 mudah terbakar di udara

 larut dalam air membentuk basa lemah

 dapat bereaksi dengan halogen dan logam alkali


SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA

3) Pembuatan amonia
Dalam skala industr, ammonia dibuat melalui proses Haber-Bosch
dengan mereaksikan gas nitrogen dan hidrogen menggunakan katalis Pt-
Rh.

4) Kegunaan amonia
Amonia digunakan tidak secara langsung. Sebagai bahan kimia (bahan
baku) untuk industri bahan kimia yang lain contohnya: bahan peledak,
plastik, dan pupuk. Untuk penggunaan secara langsung digunakan
sebagai bahan pendingin lemari es dan bahan pembersih asap.
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA

b. Hibradizin
 mempunyai rumus molekul N2H4 dengan titik didih 1140C dan titik leleh 20C
 Dapat menarik ion H+ menjadi N2H5+ dan N2H62+
 merupakan reduktor yang kuat

c. Oksida nitrogen
NOx adalah sebuah sebutan umum untuk mono-nitrogen oksida NO dan
NO2. Gas ini dihasilkan dari reaksi antara nitrogen dan oksigen di udara
saat pembakaran pada suhu tinggi. Gas NOx terbentuk di semua tempat yang
terdapat pembakaran - contohnya dalam mesin. Dalam kimia atmosfer,
sebutan NOx artinya adalah total konsentrasi dari NO and NO2. Di tempat
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA

 NOx bereaksi membentuk asbut dan hujan asam. NOx juga merupakan


senyawa utama pembentuk ozon troposfer.
 NOx merupakan gas yang berbeda dengan dinitrogen oksida (N2O) yang
merupakan gas rumah kaca dan sering digunakan pada
oksidator, anestetik, dan zat aditif makanan.
 NOy (reaktif, nitrogen ganjil) diartikan sebagai penjumlahan antara
NOx dengan senyawa hasil oksidasi dari NOx, yang di dalamnya termasuk
dengan asam nitrat.
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA

d. Asam Nitrat dan Garam Nitrat


1) Sifat-sifat

Asam nitrat adalah cairan jernih tidak berwarna jika masih baru, akan
menjadi kekuning-kuningan jika terkena cahaya atau sering terbuka botolnya
karena sebagian kecil memecah :
4 HNO3 → 2 H2O + 4 NO2 + O2
Oleh karena itu harus selalu disimpan di dalam botol yang berwarna gelap
(coklat, biru, hijau). Sebagai pengoksidasi harus ditangani secara hati-hati, jika
tertumpah dapat membakar kertas, jerami atau kayu. Dapat meledak botolnya jika
disimpan di tempat panas, uapnya beracun. HNO3 pekat memiliki kadar antara 50-
75%. Asam nitrat berasap memiliki kadar 95% dan titik didih 86 oC.
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA
2) Pembuatan
 Metode Valentiner :
 NaNO3(s) + H2SO4(l) → NaHSO4 + HNO3(g) (berasap)

 Metode Oswald 
Oksidasi amoniak dengan Pt sebagai katalis

4 NH3 + 5 O2 → 4 NO + 6 H2O


4 NO + 2 O2 → 4 NO2
4 NO2 + 2 H2O → 2 HNO2 + 2 HNO3 (pada suhu rendah)
2 HNO2 → NO2 + NO + H2O
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA
Metode Birkeland & Eyde
Nitrogen direaksikan dengan oksigen pada suhu 3.000 oC melalui busur listrik

N2 + O2 → 2 NO
2 NO + O2 → 2 NO2 (pada suhu 600 oC)
3 NO2 + H2O → 2 HNO3 + NO (pada suhu tinggi)
SENYAWA-SENYAWA NITROGEN DAN MANFAATNYA
3) Kegunaan
a. Di laboratorium digunakan sebagai pelarut bijih mineral atau sebagai
pengoksidasi (pengabuan basah)
b. Dalam aneka industri, misalnya :
 HNO3 encer untuk membuat pupuk buatan {NaNO3, Ca(NO3)2}
 HNO3 pekat untuk membuat bahan peledak (nitro selulosa, nitro gliserin, TNT),
serta untuk membuat zat warna azo, anilin, nitril, sianida, dll.
c. Sebagai oksidator dalam pembuatan asam sulfat (cara bilik-asam
Glover).
SIKLUS NITROGEN

Anda mungkin juga menyukai