Anda di halaman 1dari 9

Sosialisasi Zonasi

Berdasarkan Perdir No. 0183 Tahun 2022

PT PLN (Persero) UIP3B Kalimantan


Bagian K3L dan Kam

Banjarbaru, 11 Maret 2023


• Pengertian SMP
• Maksud dan Tujuan
• Zona Pengamanan
Pengertian Sistem Manajemen Pengamanan
• Sistem Manajemen Pengamanan yang selanjutnya disingkat
SMP adalah bagian dari manajemen secara keseluruhan yang
meliputi struktur organisasi, perencanaan, tanggung jawab,
pelaksanaan, prosedur, proses dan sumber daya yang
dibutuhkan bagi pengembangan penerapan, pencapaian,
pengkajian dan pemeliharaan kebijakan pengamanan dalam
rangka pengendalian risiko yang berkaitan dengan kegiatan
usaha guna mewujudkan lingkungan yang aman, efisien dan
produktif

www.pln.co.id | 01
Maksud dan tujuan

Sebagai bentuk Implementasi Sistem


Manajemen Pengamanan di Lingkungan PT
PLN (Persero) UIP3B Kalimantan

Untuk mewujudkan kondisi aman dan nyaman


bagi pegawai, tenaga alih daya, Tenant dan
Tamu dalam menjalankan kegiatan di
lingkungan PT PLN (persero) UIP3B
Kalimantan

www.pln.co.id |
Zona Pengamanan
1. Zona Bebas terbatas, yaitu daerah/Kawasan tertentu yang
dinilai tidak vital yang dapat dikunjungi atau dimasuki
oleh orang dengan menggunakan tanda/ identitas resmi
yang telah memperoleh izin khusus dari petugas satuan
pengamanan dengan ketentuan bahwa apabila terjadi
suatu gangguan tidak mengakibatkan hambatan atau
terhentinya aktivitas instalasi tersebut

www.pln.co.id |
Zona Pengamanan
2. Zona Terbatas, yaitu daerah/lokasi tertentu yang tidak
terlalu vital di area/kawasan instalasi vital dengan
ketentuan bahwa apabila terjadi suatu gangguan tidak
mengakibatkan hambatan atau terhentinya aktivitas
instalasi tersebut,

www.pln.co.id |
Zona Pengamanan
3. Zona Terlarang, yaitu daerah/lokasi tertentu yang dinilai
lebih vital dengan ketentuan bahwa apabila terjadi
gangguan akan/dapat mengakibatkan timbulnya
gangguan terhadap aktivitas instalasi serta mempengaruhi
aktifitas organisasi atau instalasi tersebut.

www.pln.co.id |
Zona Pengamanan
4. Zona Tertutup, yaitu daerah/lokasi tertentu yang dinilai
sangat vital dengan ketentuan bahwa apabila terjadi
gangguan akan/dapat mengakibatkan terhentinya
aktivitas instalasi tersebut.

Masing-masing zona ditandai dengan warna yang akan


ditetapkan oleh satuan kerja ssstem Pengamanan

www.pln.co.id |
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai